MNC Peduli Gandeng RSPI Sulianti Saroso, Tekankan Pentingnya Medical Check Up di Masa Pandemi

Jum'at, 12 Agustus 2022 - 20:39 WIB
loading...
MNC Peduli Gandeng RSPI...
MNC Peduli berkolaborasi dengan RSPI Sulianti Saroso mengimbau serta mengajak semua lapisan masyarakat, untuk menyadari pentingnya medical check up secara berkala. Foto: MPI/Yohannes Tobing
A A A
JAKARTA - MNC Peduli berkolaborasi dengan RSPI Sulianti Saroso mengimbau serta mengajak semua lapisan masyarakat, untuk menyadari pentingnya pemeriksaan kesehatan menyeluruh (medical check up) secara berkala.

Meskipun risiko Covid-19 semakin melemah, namun hingga saat ini masih ada peningkatan kasus di Tanah Air. Hal ini dikarenakan munculnya varian baru Omicron BA.4-BA.5

Untuk itu, masyarakat diminta agar tetap terus waspada. Sebab bagi orang yang memiliki penyakit penyerta atau bawaan, virus ini sangat berisiko.

Masyarakat bisa mendeteksi kesehatannya dengan melakukan medical check up. Dengan melakukan pemeriksaan kesehatan menyeluruh, seseorang dapat mengetahui kondisi tubuhnya.



Dokter spesialis penyakit dalam RSPI Sulianti Saroso dr Elisabeth Sipayung mengatakan, banyak masyarakat yang kerap memiliki penyakit yang pemicunya adalah gaya hidup tidak sehat.

Elisabeth mencontohkan makanan yang kurang bernutrisi bagi tubuh, kurang berolahraga ataupun kurang gerak, jarang terpapar sinar matahari pagi, kurang beristirahat, hingga kurang mengonsumsi air putih.

MNC Peduli Gandeng RSPI Sulianti Saroso, Tekankan Pentingnya Medical Check Up di Masa Pandemi


"Dalam masa pandemi ini, kebanyakan orang berada di dalam rumah. Jadi kurang pergerakan. Di samping itu juga meningkatnya gaya hidup, pola makan kita," kata Elisabeth usai Sosialisasi Pentingnya Medical Check Up di Masa Pandemi dan Pemberian Bantuan MNC Peduli untuk Nakes RSPI Sulianti Saroso, Sunter, Tanjung Priok, Jumat (12/8/2022).

Elisabeth mengatakan, dari kondisi tersebut tentu saja berpotensi bagi masyarakat mengidap penyakit yang tidak diketahui. Untuk itu sangat penting memeriksakan diri sejak dini.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Tangis Haru Warga Padarincang:...
Tangis Haru Warga Padarincang: Setelah 40 Tahun, Akhirnya Nikmati Air Bersih Berkat MNC Peduli dan Miss Indonesia 2024
Miss Indonesia 2024...
Miss Indonesia 2024 Monica Sembiring Resmikan Sumur Air Bersih di Serang: Semoga Kebaikan Ini Dirasa Generasi Berikutnya
Kunjungi Padarincang...
Kunjungi Padarincang Serang, Miss Indonesia dan MNC Peduli Beri Fasilitas Air Bersih untuk Warga
Warga Desa Watumbohoti...
Warga Desa Watumbohoti dan Parasi Antusias Ikut Pemeriksaan Kesehatan Gratis
MNC Group Peduli Ajak...
MNC Group Peduli Ajak Anak Yatim Bermain dan Menyantap Hidangan Khas di Park Hyatt Jakarta
MNC Peduli Salurkan...
MNC Peduli Salurkan Bantuan Korban Banjir Bekasi dan Jakarta
Senang Bermain dan Silaturahmi...
Senang Bermain dan Silaturahmi dengan MNC Peduli, Santri Taman Asuhan Aisyiyah Menteng Harap MNC Group Lebih Maju
MNC Vision dan MNC Peduli...
MNC Vision dan MNC Peduli Salurkan Bantuan, Rumah Singgah ASF: Sangat Bermanfaat bagi Pasien
MNC Vision dan MNC Peduli...
MNC Vision dan MNC Peduli Salurkan Bantuan untuk Rumah Singgah Pasien di Jakpus
Rekomendasi
Its Family Time! Siap-siap...
It's Family Time! Siap-siap Ngakak Bareng Shaun dan Domba-domba Lucu yang Idenya Selalu Out Of The Box di GTV!
Batal Ikut Maraton di...
Batal Ikut Maraton di AS, Misbakhun Dinilai Tunjukkan Loyalitas
Heboh! Jessica Wongso...
Heboh! Jessica Wongso Balik Main X, Langsung Mention Elon Musk
Berita Terkini
Disnaker Jakarta Anjurkan...
Disnaker Jakarta Anjurkan Poin Ini untuk Pegadaian soal Usia Pensiun
36 menit yang lalu
Profil Dokter AYP yang...
Profil Dokter AYP yang Diduga Lakukan Pelecehan Seksual ke Pasien Wanita di RS Persada Malang
42 menit yang lalu
JATMA Aswaja Bangun...
JATMA Aswaja Bangun Bangsa dan Kokohkan Nasionalisme Melalui Tarekat
1 jam yang lalu
Heboh! Anggota Polres...
Heboh! Anggota Polres Pangkep Digerebek saat Berduaan dengan Istri Orang di Indekos
1 jam yang lalu
Halalbihalal Muhammadiyah...
Halalbihalal Muhammadiyah Jakarta Hadirkan Dakwah Membahagiakan
2 jam yang lalu
Kronologi Macet Horor...
Kronologi Macet Horor di Jakarta Utara Bersumber dari Aktivitas Bongkar Muat di Pelabuhan NPCT1
2 jam yang lalu
Infografis
Indonesia di Puncak...
Indonesia di Puncak Klasemen, Lolos ke Piala Dunia!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved