Polisi Beberkan Penyebab Jebolnya Tandon Air Proyek LRT Setiabudi

Selasa, 19 Juli 2022 - 16:29 WIB
loading...
Polisi Beberkan Penyebab...
Polisi menjelaskan soal dugaan penyebab jebolnya tandon air proyek Stasiun LRT di Setiabudi, Jakarta Selatan, beberapa waktu lalu. Foto: Tangkapan layar
A A A
JAKARTA - Polisi menjelaskan soal dugaan penyebab jebolnya tandon air proyek Stasiun LRT di Setiabudi, Jakarta Selatan, beberapa waktu lalu. Kata polisi, jebolnya tendon air itu karena copotnya besi pengelasan tandon tersebut.

"Penyebabnya itu karena las-lasannya copot. Kelalaian sih enggak ya, yang lain juga enggak jebol," terang Kanit Reskrim Polsek Setiabudi Kompol Suparmin kepada wartawan, Selasa (19/7/2022).

Menurutnya, baut pada besi pengelasan untuk menahan tandon air itu copot karena terkena tekanan air. Alhasil, tandon air itu pun jebol hingga airnya tumpah dan mengenai sejumlah pengendara yang melintas di Jalan Rasuna Air.



Dia menambahkan, sejauh ini polisi belum menemukan adanya indikasi dugaan kelalaian dalam insiden jebolnya tandon air itu. Meski begitu, polisi masih mendalaminya lebih lanjut peristiwa itu.

"Belum ada tersangka, masih pendalaman. Saksi-saksi sudah dilakukan pemeriksaan," katanya.
(mhd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
36 RT di Jakarta Masih...
36 RT di Jakarta Masih Terendam Banjir Siang Ini, Titik Terbanyak di Jaksel dan Jaktim
Malam Ini, 31 RT Masih...
Malam Ini, 31 RT Masih Terendam Banjir Luapan Sungai Ciliwung di Jaksel dan Jaktim
Penumpang LRT Jabodebek...
Penumpang LRT Jabodebek Boleh Buka Puasa di Kereta, Ini Aturannya
Jelang Ramadan, Perusahaan...
Jelang Ramadan, Perusahaan Logistik Buka Gerai di Jaksel
Tarif LRT Jatimulya-Dukuh...
Tarif LRT Jatimulya-Dukuh Atas Lengkap Tahun 2025, Simak Info Lengkapnya
Ini Daftar Pangkalan...
Ini Daftar Pangkalan Resmi Gas 3 Kg di Jakarta Selatan
Transjakarta Modifikasi...
Transjakarta Modifikasi Jalur Sekitar Manggarai Mulai 27 Januari 2025 hingga 31 Agustus 2026, Ini Detailnya
Korban Prostitusi di...
Korban Prostitusi di Jaksel Baru Dibayar Rp3,5 Juta setelah Layani 70 Pria
Buntut Pesta LGBT, Bar...
Buntut Pesta LGBT, Bar di Permata Hijau Tutup Operasional
Rekomendasi
5 Ruas Tol Trans Sumatera...
5 Ruas Tol Trans Sumatera Digratiskan Selama Arus Balik 2025, Cek Daftarnya
Kota Kelahiran Cleopatra...
Kota Kelahiran Cleopatra Ditemukan setelah Ribuan Tahun Menghilang
Kemlu Respons Penerapan...
Kemlu Respons Penerapan Tarif Resiprokal AS pada Indonesia Sebesar 32%
Berita Terkini
Arus Balik di Cipali-Palikanci...
Arus Balik di Cipali-Palikanci dan Pantura Cirebon Ramai Lancar
4 jam yang lalu
Arus Balik Lebaran di...
Arus Balik Lebaran di Lingkar Barat Nagreg Macet Mengular hingga 5 Kilometer
4 jam yang lalu
Polisi Dibegal di Jalan...
Polisi Dibegal di Jalan Raya Inspeksi Kalimalang Bekasi, Motornya Dibawa Kabur Pelaku
5 jam yang lalu
Lerai Bentrokan Warga,...
Lerai Bentrokan Warga, Kanit Intel Polsek Wahai Tewas Ditembak Orang Tak Dikenal
5 jam yang lalu
Garda Satu Apresiasi...
Garda Satu Apresiasi Kebijakan Dedi Mulyadi Hapus Tunggakan Pajak Kendaraan
6 jam yang lalu
Kabaharkam Polri Imbau...
Kabaharkam Polri Imbau Pemudik di Bakauheni Waspada di Perjalanan
6 jam yang lalu
Infografis
3 Penyebab Rezim Assad...
3 Penyebab Rezim Assad Runtuh Sekejap dan Mencengangkan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved