Simak 4 Titik Bus Gratis Transjakarta untuk Sholat Idul Adha di JIS

Minggu, 10 Juli 2022 - 06:20 WIB
loading...
Simak 4 Titik Bus Gratis...
PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) menyediakan layanan gratis bagi masyarakat yang menunaikan sholat Idul Adha 1443 Hijriah di Jakarta International Stadium (JIS), Papanggo, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Minggu (10/7/2022). Foto/Dok.MPI
A A A
JAKARTA - PT Transportasi Jakarta ( Transjakarta ) menyediakan layanan gratis bagi masyarakat yang menunaikan sholat Idul Adha 1443 Hijriah di Jakarta International Stadium (JIS), Papanggo, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Minggu (10/7/2022). Sebanyak 25 unit bus Transjakarta yang melayani antar jemput mulai pukul 04.30 - 10.00 WIB.

Adapun layanan tersebut tersedia di empat titik yakni di depan Kantor Wali Kota Jakarta Utara, di depan Jakarta Islamic Center, di depan Kantor Kecamatan Penjaringan, dan di depan Balaikota Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta.

“Masyarakat yang ingin menuju JIS menggunakan layanan Transjakarta bisa naik dari 4 (empat) lokasi yang kami sediakan tanpa dikenakan biaya,” kata Kepala Divisi Sekretaris Perusahaan Transjakarta Anang Rizkani Noor dalam keterangannya.





Transjakarta juga menyediakan layanan Shuttle Parkir untuk menuju ke JIS. Untuk layanan ini tersedia di dua titik yakni Kawasan Ancol (Parkir Pantai Karnaval) Jakarta Utara dan di Kawasan C3 Kemayoran, Jakarta Pusat.

“Kami berharap bisa memudahkan mobilitas masyarakat yang ingin mengikuti sholat di JIS. Selamat hari Raya Idul Adha 1443 Hijriah bersama Transjakarta,” jelasnya.
(rca)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Viral Transjakarta Melaju...
Viral Transjakarta Melaju di Jalurnya Kena Tilang ETLE, Ini Penjelasan Polisi
Penumpang Transjakarta...
Penumpang Transjakarta Diberi Waktu 10 Menit untuk Berbuka Puasa, Begini Aturan Lengkapnya
TransJakarta Izinkan...
TransJakarta Izinkan Mobil Pejabat Masuk Jalur Busway Jika Kondisi Darurat
Viral Alphard RI 24...
Viral Alphard RI 24 Terobos Jalur Busway, Begini Respons Transjakarta
Transjakarta Tetap Beroperasi...
Transjakarta Tetap Beroperasi meski Boulevard Raya Kelapa Gading Banjir
Transjakarta Modifikasi...
Transjakarta Modifikasi Jalur Sekitar Manggarai Mulai 27 Januari 2025 hingga 31 Agustus 2026, Ini Detailnya
DPRD Apresiasi Upaya...
DPRD Apresiasi Upaya Pemprov Jakarta Kurangi Gas Rumah Kaca
Catat! 27 Rute Transjakarta...
Catat! 27 Rute Transjakarta Menyesuaikan Car Free Night Malam Tahun Baru 2025
Cara ke Museum Nasional...
Cara ke Museum Nasional Indonesia Naik Bus Transjakarta dari Blok M, Turun di Halte Ini
Rekomendasi
Terinspirasi Perang...
Terinspirasi Perang Revolusi Amerika, Ribuan Demonstran Turun ke Jalanan Melawan Trump
Profil dan Biodata Ratu...
Profil dan Biodata Ratu Annisa, Artis Kolosal yang Disangka Pelaku Peredaran Uang Palsu
Cinta Laura Prihatin...
Cinta Laura Prihatin Marak Kasus Pelecehan Seksual: Aku Sakit Hati
Berita Terkini
Fun Walk dan Go Green...
Fun Walk dan Go Green Rangkaian Menuju Mukernas serta Pelantikan PP ISNU
20 menit yang lalu
Pemprov Jakarta Gratiskan...
Pemprov Jakarta Gratiskan LRT, MRT, hingga Transjakarta Khusus untuk Perempuan Besok
31 menit yang lalu
Utusan Khusus Presiden...
Utusan Khusus Presiden Setiawan Ichlas Undang Ustaz Adi Hidayat Hadiri Tabligh Akbar di Palembang
1 jam yang lalu
Saat Pramono, Ketua...
Saat Pramono, Ketua DPRD Jakarta, hingga Kadin Memohon Warga Tak Kosongkan Rekening Bank DKI
1 jam yang lalu
7 Kapolda Jabar Masa...
7 Kapolda Jabar Masa Jabatan 2 Tahun, Ada yang Melesat Jadi Kapolri
2 jam yang lalu
Amerika Soroti Barang...
Amerika Soroti Barang Bajakan di Mangga Dua, Pramono: Itu Urusan Pemerintah Pusat
2 jam yang lalu
Infografis
Juni 2023, NASA Kirim...
Juni 2023, NASA Kirim 4 Sukarelawan untuk Tinggal di Planet Mars
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved