Pegadaian Makassar Bantu Korban Angin Puting Beliung di Takalar

Kamis, 07 Juli 2022 - 17:09 WIB
loading...
Pegadaian Makassar Bantu...
Penyerahan bantuan secara simbolis kepada korban puting beliung di Desa Rewataya, Kepulauan Tanakeke, Kabupaten Takalar. Foto: Humas Pegadaian
A A A
TAKALAR - Pegadaian Kanwil VI Makassar memberikan bantuan kepada 27 kepala keluarga korban angin puting beliung di Dusun Rappo Rappoa, dan Dusun Kalukuang, Desa Rewataya, Kepulauan Tanakeke, Kabupaten Takalar.

Bantuan tersebut disalurkan pada akhir bulan Juni lalu. Bantuan diserahkan langsung Pemimpin Cabang PT Pegadaian Cabang Takalar, Hardsal Rahman, didampingi Kabag PKBL, Yasim Miala.

Baca Juga: Pegadaian
"Pegadaian bersimpati kepada seluruh korban yang terdampak dari adanya musibah angin puting beliung ini. Semoga bantuan yang diberikan hari ini dapat secara maksimal digunakan dan para korban dapat kembali tinggal dengan nyaman di kediaman mereka masing-masing," kata dia.

Total bantuan yang diserahkan senilai Rp25.000.000, terdiri dari 250 kg beras premium, 45 kg gula pasir, 40 paket makanan siap saji, 45 liter minyak goreng, 45 paket susu bayi, 50 kardus mi instan, 45 lembar selimut, 45 lembar tikar alas dan 45 lembar tenda terpal.

Sekretaris Desa, Rudi, yang menerima langsung bantuan tersebut menyampaikan rasa terima kasih dan perhatian dari Pegadaian Kanwil Makassar . Hadirnya bantuan ini tentu mengurangi beban para korban.

Baca Juga: PT Pegadaian Kanwil Makassar
Angin puting beliung yang terjadi di tengah-tengah pemukiman di desa rewataya Kabupaten Takalar pada 12 Juni 2022 lalu mengakibatkan 27 rumah dan 11 gudang rumput laut menjadi rusak.
(luq)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
230 Rumah di Subang...
230 Rumah di Subang Rusak Diterjang Puting Beliung
Diterjang Puting Beliung,...
Diterjang Puting Beliung, Puluhan Rumah di 6 Kecamatan di Bekasi Rusak
Puting Beliung Terjang...
Puting Beliung Terjang 4 Kecamatan di Tuban, Puluhan Rumah Warga Rusak
Amuk Puting Beliung...
Amuk Puting Beliung di Blitar Akibatkan Buruh Ternak Ayam Tewas Tertimpa Pohon
Waspadai Tornado di...
Waspadai Tornado di Lautan Pasir Wisata Gunung Bromo
Udin Salahuddin, Direktur...
Udin Salahuddin, Direktur Pegadaian Berprestasi dan Populer di Mata Karyawan
Puluhan Rumah di Kabupaten...
Puluhan Rumah di Kabupaten Bandung Rusak Diterjang Puting Beliung
Angin Puting Beliung...
Angin Puting Beliung Terjang Boyolali, Puluhan Rumah dan Warung Ambruk!
Angin Puting Beliung...
Angin Puting Beliung Terjang Grobogan, Warga: Alhamdulillah Anak Saya Selamat
Rekomendasi
AS Bombardir Pelabuhan...
AS Bombardir Pelabuhan Bahan Bakar Yaman yang Dikuasai Houthi, 38 Orang Tewas
Batal Ikut Maraton di...
Batal Ikut Maraton di AS, Misbakhun Dinilai Tunjukkan Loyalitas
Terungkap Rencana Rahasia...
Terungkap Rencana Rahasia Perisai Rudal Canggih AS, Namanya Golden Dome
Berita Terkini
JATMA Aswaja Bangun...
JATMA Aswaja Bangun Bangsa dan Kokohkan Nasionalisme Melalui Tarekat
30 menit yang lalu
Heboh! Anggota Polres...
Heboh! Anggota Polres Pangkep Digerebek saat Berduaan dengan Istri Orang di Indekos
36 menit yang lalu
Halalbihalal Muhammadiyah...
Halalbihalal Muhammadiyah Jakarta Hadirkan Dakwah Membahagiakan
1 jam yang lalu
Kronologi Macet Horor...
Kronologi Macet Horor di Jakarta Utara Bersumber dari Aktivitas Bongkar Muat di Pelabuhan NPCT1
1 jam yang lalu
Kepala BPJPH Monitoring...
Kepala BPJPH Monitoring Dapur BGN di Pulo Gebang, Ini Hasilnya
2 jam yang lalu
Kasus Dokter PPDS UI...
Kasus Dokter PPDS UI Ngintip dan Rekam Mahasiswi Mandi, Polisi Periksa 5 Orang
2 jam yang lalu
Infografis
Ibtihal Aboussad Dipecat...
Ibtihal Aboussad Dipecat Microsoft karena Menentang Genosida di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved