Pencarian 7 Nelayan Hilang di Selat Sunda Masih Nihil, Basarnas Kerahkan Tim Gabungan

Selasa, 23 Juni 2020 - 02:37 WIB
loading...
Pencarian 7 Nelayan...
Tim gabungan Basarnas Lampung dan Banten masih melakukan pencarian terhadap korban tenggelamnya kapal nelayan KM Puspita Jaya di perairan Selat Sunda. Foto/ist
A A A
LAMPUNG - Tim gabungan Basarnas Lampung dan Banten masih melakukan pencarian terhadap korban tenggelamnya kapal nelayan KM Puspita Jaya di perairan Selat Sunda pada Kamis 18 Juni 2020 lalu. Upaya pencarian tujuh dari total 16 orang penumpang yang hilang sampai saat ini belum membuahkan hasil.

Saat ini tim Basarnas Lampung terus berkoordinasi dengan Basarnas Banten dalam melakukan upaya pencarian korban. Basarnas Lampung bertugas melakukan penyisiran ke wilayah perairan laut sekitar kota Agung – Pulau Tabuan – Pulau Belimbing.

Kepala Kantor SAR Lampung Jumaril mengatakan, pencarian korban tenggelam yang hilang hilang akan dilakukan sampai sepekan pasca peristiwa tersebut. (Baca juga: Dipicu Cemburu, 2 Kelompok Pemuda di Wajo Tawuran Tengah Malam )

“Samapi hari ini pencarian tim SAR gabungan hari ini masih nihil atau belum membuahkan hasil, tapi berdasarkan standar prosedur basarnas, pencarian akan terus di lakukan sampai tujuh hari pasca kejadian,” kata Jumaril, Senin (22/6).

Sejauh ini, korban yang berhasil dievakuasi dan dinyatakan selamat sebanyak sembilan orang dan masih ada tujuh orang penumpang yang masih dalam pencarian. (Baca juga: Jembatan Putus Diterjang Bandang, Akses 2 Desa di Gorontalo Terisolir )

Untuk data korban yang berhasil dievakuasi adalah nahkoda kapal Durja (31), Sanan (35), Dede Juri (24), Aji Alamsyah (21), Ashan Ako (21), Udi (42), Wawan (25), dan Acuy (25).

Sementara, korban hilang adalah Jamal (25), Sancan (35), Rasmin (30), Suri (50), Boler (30), Tastirah (50), dan Joni (30).

Di ketahui mereka keseharianya berprofesi sebagai nelayan kapal. Mereka dihantam ombak hingga terbalik sekitar pukul 18.30 WIB. Nelayan yang selamat itu berupaya keras berenang ke Pulau Panaitan dan telah dievakuasi ke Pelabuhan Merak.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Empat Nelayan Terseret...
Empat Nelayan Terseret Ombak Laut Selatan, Dua Ditemukan Tewas
Jurnalis Televisi Korban...
Jurnalis Televisi Korban Speedboat Meledak Belum Ditemukan, Ibu dan Ayah Ikut Pencarian
Kapal Basarnas Meledak,...
Kapal Basarnas Meledak, 3 Orang Tewas, Kontri Stasiun Televisi Hilang
Kronologi Kapal Penarik...
Kronologi Kapal Penarik Tongkang Tenggelam di Perairan Selat Sunda
Speedboat Tabrak Batang...
Speedboat Tabrak Batang Pohon, 8 Orang Tewas Tenggelam di Ambon
2 Nelayan Linggo Sari...
2 Nelayan Linggo Sari Baganti Hilang usai Dihantam Badai
Nelayan Udang di Bangka...
Nelayan Udang di Bangka Barat Jadi Korban Keganasan Buaya, Jasadnya Tak Utuh
71 Nelayan Sukabumi...
71 Nelayan Sukabumi Terjebak Gelombang Tinggi di Bekas Dermaga, 3 Hilang
16 Korban Terbakarnya...
16 Korban Terbakarnya Speed Boat Cagub Maluku Utara Beny Laos Masih Dirawat Intensif
Rekomendasi
Anggota DPR Terkejut...
Anggota DPR Terkejut Penahanan Kades Kohod Ditangguhkan
Pangsuma FC Juara Futsal...
Pangsuma FC Juara Futsal Nation Cup 2025 usai Sikat Cosmo JNE Jakarta
7 Perubahan dalam Tubuh...
7 Perubahan dalam Tubuh setelah Berhenti Konsumsi Gula 14 Hari
Berita Terkini
TNBBS Terancam Rusak,...
TNBBS Terancam Rusak, Gubernur Lampung Siapkan Langkah Tegas Hadapi Ribuan Perambah
1 jam yang lalu
Gunung Lewotobi Laki-laki...
Gunung Lewotobi Laki-laki Meletus Disertai Dentuman Keras, Tinggi Kolom Abu Vulkanik 4.000 Meter
2 jam yang lalu
Wellbeing Festival 2025...
Wellbeing Festival 2025 Ajak Keluarga Tumbuh Bersama Menuju Hidup Selaras dan Bermakna
4 jam yang lalu
Pramono Tak Kuasa Tahan...
Pramono Tak Kuasa Tahan Tangis saat Melayat ke Rumah Duka Brando Susanto
4 jam yang lalu
3 Jenderal Polisi Pimpin...
3 Jenderal Polisi Pimpin Pencarian Iptu Tomi S Marbun di Hutan Belantara Teluk Bintuni Papua Barat
4 jam yang lalu
Organisasi Advokat Tertua...
Organisasi Advokat Tertua PAI Rayakan HUT ke-62 di Bandung, Miliki 16 Ribu Anggota
4 jam yang lalu
Infografis
7 Film Indonesia Terlaris,...
7 Film Indonesia Terlaris, Salah Satunya Film Jumbo
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved