Arteri Kalimalang Macet Berjam-jam, Penumpang Pilih Jalan Kaki

Sabtu, 07 Mei 2022 - 11:09 WIB
loading...
Arteri Kalimalang Macet...
Seorang penumpang bus yang hendak ke Terminal Bekasi mengeluhkan macet yang terjadi di Jalan KH Noer Ali Inspeksi Kalimalang, Kota Bekasi. Foto/MPI
A A A
BEKASI - Seorang penumpang bus yang hendak ke Terminal Bekasi mengeluhkan macet yang terjadi di Jalan KH Noer Ali Inspeksi Kalimalan g, Kota Bekasi. Diketahui Polri sejak pukul 07.00 WIB memberlakukan one way dari Gerbang Tol (GT) Kalikangkung KM 414 Semarang hingga KM 3 Halim, Jakarta Timur.

Joni (36) menyebut dirinya naik kendaraan umum hendak ke Terminal Bekasi. Namun, terjebak kemacetan di Arteri Kalimalang selama berjam-jam.

"Ini mau ke terminal Bekasi. Kejebak macet lebih dari satu jam," ujarnya kepada MNC Portal Indonesia, Sabtu (7/5/2022).

Ia memilih turun dari angkutan umum yang ditumpanginya lalu berjalan kaki. "Macetnya sampai mana? Ya sudah saya jalan kaki saja sampai depan," ucapnya.

Pantauan MNC Portal Indonesia, di depan Grand Kota Bintang kemacetan masih terjadi sejak pagi tadi. Kemacetan pun mengular berkilo-kilometer dari simpang Mal Metropolitan hingga Sumber Artha Kota Bekasi.

Adapun kendaraan bus Antar Kota Antar Provinsi (AKAP) dan kendaraan pribadi roda empat mendominasi kemacetan di Jalur Arteri Kalimalang. Kemacetan juga terjadi akibat penutupan tol mengarah ke Cikampek yang disebabkan pemberlakuan one way arus balik.
(kri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Polda Metro Jaya Fokus...
Polda Metro Jaya Fokus Awasi Jalur Arteri Cawang hingga Kedungwaringin Selama Mudik 2025
Exit Tol Bekasi Barat...
Exit Tol Bekasi Barat Padat 6 Kilometer Imbas Banjir di Jalan Arteri, Lalu Lintas Dialihkan
Jam 6-8 Malam, Pengemudi...
Jam 6-8 Malam, Pengemudi Boleh Terabas Bahu Jalan Tol Dalam Kota
Antrean di Tol Jagorawi...
Antrean di Tol Jagorawi GT Ciawi 2 Arah Jakarta Mengular Pascakecelakaan Maut
Antrean Panjang Kendaraan...
Antrean Panjang Kendaraan Terjadi di Gerbang Tol Ciawi Imbas Kecelakaan Maut
Horor Macet Menuju Bromo...
Horor Macet Menuju Bromo hingga 3 Jam, Ternyata Ini Penyebabnya
Libur Imlek, Jalur Puncak...
Libur Imlek, Jalur Puncak Bogor One Way Arah Jakarta Siang Ini
Horor Macet Sergap Jalur...
Horor Macet Sergap Jalur Puncak Bogor saat Liburan Isra Mikraj dan Imlek
Penampakan Macet Jalur...
Penampakan Macet Jalur Menuju Puncak Bogor Dipadati 12.000 Kendaraan
Rekomendasi
Pengamat Militer Sebut...
Pengamat Militer Sebut Seskab Dapat Ditempati Prajurit TNI Aktif
Sinopsis Newtopia Episode...
Sinopsis Newtopia Episode 7, Jisoo BLACKPINK Hadapi Bahaya
Kolaborasi PNM dan Kementerian...
Kolaborasi PNM dan Kementerian UMKM Perkuat Literasi Usaha Nasabah
Berita Terkini
Percepatan Ketahanan...
Percepatan Ketahanan Pangan, PTPN IV PalmCo Optimalkan Areal Replanting
3 jam yang lalu
Pelaku Pembakaran 3...
Pelaku Pembakaran 3 Gerbong Kereta Api di Stasiun Tugu DIY Ditangkap
3 jam yang lalu
Website Resmi Pemkab...
Website Resmi Pemkab Bandung Diretas, Muncul Tulisan Slot Gacor
4 jam yang lalu
Motif Pembunuh Ibu dan...
Motif Pembunuh Ibu dan Anak di Tambora karena Sakit Hati Dimarahi Korban
5 jam yang lalu
Produsen MinyaKita Ilegal...
Produsen MinyaKita Ilegal di Banten Digerebek, Raup Untung Rp45 Juta Setiap Bulan
6 jam yang lalu
Tebarkan Kebahagiaan...
Tebarkan Kebahagiaan Ramadan hingga Pelosok Banten
7 jam yang lalu
Infografis
Krisis Militer Inggris,...
Krisis Militer Inggris, 15.000 Tentara Inggris Pilih Mundur
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved