Arus Balik Lebaran 2022, Gerbang Tol Merak-Jakarta Mulai Ramai

Jum'at, 06 Mei 2022 - 22:41 WIB
loading...
Arus Balik Lebaran 2022,...
Gerbang Tol Merak mulai diramaikan para pemudik yang kembali ke Jakarta dari kampung halaman. Foto: MNC/Toni Satrio
A A A
JAKARTA - Gerbang Tol Merak menuju arah Jakarta terpantau mulai ramai pada Jumat (6/5) pukul 22.30 WIB. Di sisi lain, pintu keluar Tol Merak masih terlihat sepi.

Namun kepadatan itu tidak mengular panjang. Kepadatan mulai terjadi di Pos Lantas yang kurang lebih berjarak 300 meter dari gerbang Tol Merak-Jakarta.



Ada juga yang membuat kepadatan ini lebih tersendat. Dari pantauan di lapangan, sejumlah kendaraan tampa sibuk mencari e-money ketika hendak melakukan tap kartu.

Sebab itu, para pemudik diimbau agar lebih dahulu menyiapkan e-money jauh sebelum masuk gerbang tol agar antrean masuk bisa lebih cepat. Praktisnya lagi selalu siapkan e-money di tempat yang mudah dijangkau.

Kepadatan di depan gervang Tol Merak-Jakarta ini baru permulaan jelang puncak arus balik mudik 2022. Diprediksi, situasi akan kian padat pada akhir pekan nanti.
(muh)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
6 Jenazah Korban Kecelakaan...
6 Jenazah Korban Kecelakaan Maut Gerbang Tol Ciawi Diserahkan ke Keluarga
Kecelakaan Maut di Gerbang...
Kecelakaan Maut di Gerbang Tol Ciawi Momentum Evaluasi Semua Pihak
Penampakan Truk Tronton...
Penampakan Truk Tronton Gosong Penyebab Kecelakaan Maut Gerbang Tol Ciawi
Antrean di Tol Jagorawi...
Antrean di Tol Jagorawi GT Ciawi 2 Arah Jakarta Mengular Pascakecelakaan Maut
CCTV Rekam Detik-detik...
CCTV Rekam Detik-detik Kecelakaan Maut di Gerbang Tol Ciawi Bogor
Cerita Memilukan Sugiarti...
Cerita Memilukan Sugiarti yang Suaminya Jadi Korban Tewas Kecelakaan Maut Gerbang Tol Ciawi
Kesaksian Mengerikan...
Kesaksian Mengerikan Korban Selamat Kecelakaan Maut di Gerbang Tol Ciawi
Arus Lalu Lintas di...
Arus Lalu Lintas di Gerbang Tol Ciawi Arah Jakarta Kembali Dibuka setelah Kecelakaan Maut
Mayoritas Korban Tewas...
Mayoritas Korban Tewas Kecelakaan Maut di Gerbang Tol Ciawi Mengalami Luka Bakar
Rekomendasi
Profil dan Biodata Cheryl...
Profil dan Biodata Cheryl Ruan, Istri Bobon Santoso yang Unfollow setelah Suaminya Mualaf
Rhoma Irama dan Rita...
Rhoma Irama dan Rita Sugiarto Siap Meriahkan Road To Kilau Raya Berkah Cinta Ramadan
Ifan Seventeen Buka...
Ifan Seventeen Buka Suara usai Penunjukannya sebagai Dirut PT PFN Dipertanyakan
Berita Terkini
Sungai Batanghari Meluap,...
Sungai Batanghari Meluap, 30 Sekolah di Muarojambi Terendam Banjir
4 menit yang lalu
Berkah Ramadan, KPN...
Berkah Ramadan, KPN Corp Salurkan Bantuan untuk Sekolah Anak-anak Kurang Mampu
10 menit yang lalu
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
43 menit yang lalu
8 Buffer Zone Disiapkan...
8 Buffer Zone Disiapkan Antisipasi Macet Horor Mudik 2025 di Pelabuhan Merak
2 jam yang lalu
Pemulihan Korban Banjir,...
Pemulihan Korban Banjir, PGN Bantu 3.000 Warga di Bekasi dan Jaktim
2 jam yang lalu
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
3 jam yang lalu
Infografis
Longsor, Tol Bocimi...
Longsor, Tol Bocimi Batal Digunakan untuk Mudik Lebaran 2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved