Jelang Salat Idul Fitri, Arus Lalu Lintas Menuju JIS Padat

Senin, 02 Mei 2022 - 06:20 WIB
loading...
Jelang Salat Idul Fitri,...
Suasana kepadatan lalu lintas di sekitar Stadion JIS Jakarta Utara, Senin (2/5/2022) pagi. Foto/MPI/Carlos Roy Fajarta
A A A
JAKARTA - Arus lalu lintas menuju Jakarta International Stadium (JIS) , Jakarta Utara terpantau padat jelang Salat Id di Jalan RE Martadinata, pertigaan perlintasan rel kereta dengan Jalan Sunter Permai Raya, pada Senin (2/5/2022).

Berdasarkan hasil pengamatan MNC Portal di lokasi arus lalu lintas di lokasi sudah sangat padat sejak Pukul 05.50 WIB.
"Sudah mulai padat sekitar Pukul 05.30 WIB, karena memang dihimbau kepada para jamaah yang hendak melaksanakan Shalat Id untuk datang lebih awal menghindari penumpukan dan kemacetan," ujar Waryono salah satu petugas lantas yang berjaga di sekitar rel kereta depan Stadion JIS.

Hingga berita ini dibuat sekitar Pukul 06.08 WIB, kepadatan masih terjadi dan pihak kepolisian beserta Dishub DKI berupaya mencairkan kepadatan arus lalu lintas.
(kri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Daftar 7 Jemaah di Berbagai...
Daftar 7 Jemaah di Berbagai Daerah yang Merayakan Idulfitri 1446 Hijriah Hari Ini
Ratusan Jemaah Baitul...
Ratusan Jemaah Baitul Quran As Salam Cirebon Rayakan Lebaran Hari Ini
RK Harap Kandang Persija...
RK Harap Kandang Persija Tidak di Jawa Barat: Sedih, Harus di JIS!
Pramono Anung Ingin...
Pramono Anung Ingin JIS Jadi Landmark Baru Jakarta
Tim Pemenangan Pram-Doel...
Tim Pemenangan Pram-Doel Ungkap Komitmen Jadikan JIS Homebase Persija
Akses JIS Dianggap Belum...
Akses JIS Dianggap Belum Memadai, Ridwan Kamil Janji Perbaiki
Jika Terpilih, Ridwan...
Jika Terpilih, Ridwan Kamil Bakal Serahkan Pengelolaan JIS ke Jakmania
6 Cara Naik Transjakarta...
6 Cara Naik Transjakarta ke JIS untuk Nonton Konser Bruno Mars
Arus Lalin Menuju JIS...
Arus Lalin Menuju JIS Padat Merayap Jelang Hari Pertama Konser Bruno Mars
Rekomendasi
Scooter Prix dan Pertamina...
Scooter Prix dan Pertamina Mandalika Racing Series Bisa Menjadi Katalisator Ekonomi
DPR Apresiasi Pemerintahan...
DPR Apresiasi Pemerintahan Prabowo Dorong Pemerataan Pembangunan Luar Pulau Jawa
Putin Umumkan Gencatan...
Putin Umumkan Gencatan Senjata 3 Hari untuk Perayaan Kemenangan Perang Dunia II
Berita Terkini
Klinik Kecantikan Ternama...
Klinik Kecantikan Ternama Buka di PIK Jakut, Hadirkan Perawatan Modern
1 jam yang lalu
Polda Jabar: Hasil Tes...
Polda Jabar: Hasil Tes DNA Alat Kontrasepsi Terbukti Milik Dokter Cabul Priguna
1 jam yang lalu
Gerak Cepat Polres Pelabuhan...
Gerak Cepat Polres Pelabuhan Tanjung Priok Bantu Keluarga Telantar Pulang ke Depok
2 jam yang lalu
Intip Gaji Petugas PPSU...
Intip Gaji Petugas PPSU Jakarta 2025 yang Mencengangkan
2 jam yang lalu
Tarian Tradisional Bali...
Tarian Tradisional Bali Meriahkan Perayaan Hari Tari Sedunia di Museum Nasional
3 jam yang lalu
Heboh Orang Tua Murid...
Heboh Orang Tua Murid SD di Lebak Bawa Meja dan Kursi dari Rumah ke Sekolah, Bupati Semprot Disdik
3 jam yang lalu
Infografis
Tips Mencegah Gula Darah...
Tips Mencegah Gula Darah Naik saat Santap Hidangan Idul Fitri
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved