Api di Tunjungan Plaza Berhasil Dipadamkan, Broto Skylift Terus Lakukan Pembasahan

Rabu, 13 April 2022 - 19:53 WIB
loading...
Api di Tunjungan Plaza...
Petugas pemadam kebakaran mengerahkan Broto Skylift masih terus melakukan pembasahan meski api sudah berhasil dijinakkan. Foto: iNewsTV/Hari Tambayong
A A A
SURABAYA - Api yang berkobar di Tunjungan Plaza (TP) sudah berhasil dipadamkan. Namun saat ini, broto skylift terus melakukan pembasahan di area kebakaran.

Hal tersebut dilakukan demi meminimalisir adanya percikan api serta memastikan api berhasil dijinakkan, Rabu (13/4/2022).

Api di Tunjungan Plaza Berhasil Dipadamkan, Broto Skylift Terus Lakukan Pembasahan



Dari sisi Jalan Embong Malang terlihat broto skylift terus memancarkan air ke berbagai sisi bangunan TP. Termasuk sisi paling atas yang masih terlihat bangunannya.



Upaya keras dari petugas PMK ini masih terus dilakukan serta terus menyiagakan mobil pemadam kebakaran di berbagai sisi gedung. "Masih terus dilakukan pembasahan," kata salah satu petugas PMK.

Sementara itu, polisi menyatakan belum ada laporan adanya korban jiwa dalam peristiwa kebakaran di Tunjungan Plaza (TP) Jalan Embong Malang Surabaya.



Hingga pukul 18.40 WIB, terpantau ada 10 unit pemadam kebakaran ditambah 2 unit Bronto Skylift yang masih melakukan pembasahan di lokasi. Informasi awal, api berasal dari parkiran The Peaks lantai 8 Tunjungan Plaza 5 Surabaya.

Petugas gabungan dari kepolisian, PMK dan satpol PP dibantu petugas keamanan internal mal juga berusaha mengevakuasi mobil yang ada di parkiran tersebut.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kebakaran Landa Rumah...
Kebakaran Landa Rumah Padat Penduduk Grogol, 17 Unit Damkar Diterjunkan
Dinkopumdag Surabaya...
Dinkopumdag Surabaya Gandeng Lazada Latih UMKM Tetap Kompetitif di Era Digital
Ratusan Toko dan Kios...
Ratusan Toko dan Kios Pasar Jumaah di Purwakarta Ludes Terbakar
Surabaya Medic Air Run...
Surabaya Medic Air Run 2025 Targetkan 5.000 Pelari, Start dan Finish di Balai Kota
Gedung Pascasarjana...
Gedung Pascasarjana Universitas Negeri Padang Kebakaran
Barati Cup International...
Barati Cup International 2025 Siap Digelar, 114 Tim Bakal Tunjukkan Permainan Terbaik
Kebakaran di Dalem Kaum...
Kebakaran di Dalem Kaum Bandung, Para Pedagang Kaki Lima Panik
Buaya Sepanjang 2 Meter...
Buaya Sepanjang 2 Meter Ditangkap di Pemukiman Warga Yogyakarta
Terkena Percikan Api...
Terkena Percikan Api Las, Ruang Penyimpanan Water Tank PLN Ludes Terbakar
Rekomendasi
Kementan Dorong Penyuluh...
Kementan Dorong Penyuluh Pertanian Optimalkan Pelaporan Luas Tambah Tanam melalui E-Pusluh
Hari Kedua Workshop...
Hari Kedua Workshop Esoterika Fellowship Program, Denny JA: AI Dorong Tafsir Agama Pro Hak Asasi
Raup Rp180 Juta per...
Raup Rp180 Juta per Bulan, Azlina Jadi Inspirasi Perempuan UMKM
Berita Terkini
PWNU Jakarta Minta Jangan...
PWNU Jakarta Minta Jangan Terulang Lagi Macet Horor di Tanjung Priok
2 jam yang lalu
Dedi Mulyadi Perintahkan...
Dedi Mulyadi Perintahkan Biro Hukum Lawan Putusan PTUN terkait SMAN 1 Bandung
3 jam yang lalu
Tarian Nusantara di...
Tarian Nusantara di TMII Diikuti 500 Anak dari Anjungan Sabang hingga Merauke
4 jam yang lalu
Siswa SMKN 29 Jakarta...
Siswa SMKN 29 Jakarta Dilatih Keselamatan Kerja dan Kelestarian Lingkungan
5 jam yang lalu
Ibu dan Anak Tewas dalam...
Ibu dan Anak Tewas dalam Kebakaran Rumah di Jatiasih Bekasi
5 jam yang lalu
Korban Dokter Kandungan...
Korban Dokter Kandungan Cabul di Garut Bertambah Jadi 5 Orang
6 jam yang lalu
Infografis
128.000 Warga Israel...
128.000 Warga Israel Dukung Penghentian Genosida di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved