Angin Kencang Robohkan Baliho Supermarket di Tangerang

Sabtu, 05 Maret 2022 - 20:18 WIB
loading...
Angin Kencang Robohkan...
Hujan deras disertai angin kencang mengakibatkan baliho supermarket roboh di Jalan Ciledug Raya, Kreo, Larangan, Kota Tangerang, Sabtu (5/3/2022). Foto: MPI/Nandha Aprilianti
A A A
TANGERANG - Hujan deras disertai angin kencang mengakibatkan baliho supermarket roboh di Jalan Ciledug Raya, Kreo, Larangan, Kota Tangerang, Sabtu (5/3/2022). Robohnya baliho diunggah Instagram @info_ciledug.

Kapolsek Ciledug Kompol Poltar Lumban Gaol menbenarkan insiden tersebut. Pada pukul 17.42 WIB anggota dikerahkan ke lokasi guna melakukan penanganan bersama pengelola supermarket. “Iya ada peristiwa baliho roboh,” ucapnya, Sabtu (5/3/2022).
Baca juga: Driver Ojol Tewas Tertimpa Rambu Roboh Akibat Angin Kencang di Bekasi

Baliho roboh menimpa lahan parkiran. “Baliho itu kan di pinggir jalan kena angin kencang jadi nimpanya ke parkiran,” ujarnya.

Polisi bekerjasama dengan Satpol PP kecamatan dan pengelola melakukan evakuasi. Tidak ada korban jiwa akibat peristiwa itu. “Saat ini dalam perbaikan juga,” tambahnya.
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hujan Angin Landa Kota...
Hujan Angin Landa Kota Bogor, Pintu Kaca Lippo Plaza Kebun Raya Pecah
Angin Kencang Hancurkan...
Angin Kencang Hancurkan Pura Dalem Telaga Bangli, 10 Bangunan Suci Tertimpa Pohon Tumbang
Angin Kencang Sapu Kolaka...
Angin Kencang Sapu Kolaka Utara, 29 Unit Rumah Rusak dan Jaringan Listrik Putus
7 Pohon Tumbang Akibat...
7 Pohon Tumbang Akibat Hujan dan Angin Kencang di Jakarta
Hujan Deras Disertai...
Hujan Deras Disertai Angin Kencang Landa Indramayu, Puluhan Rumah Rusak
Dua Atap Ruang Kelas...
Dua Atap Ruang Kelas SMPN 1 Cirebon Ambruk, 7 Siswa Terluka
Hujan Deras, Puluhan...
Hujan Deras, Puluhan Rumah Warga di Empat Desa di Cianjur Terendam Banjir
Anggota DPRD Jakarta...
Anggota DPRD Jakarta Minta Pemprov Mitigasi Pohon Tumbang
Belasan Pohon di Jakarta...
Belasan Pohon di Jakarta Tumbang Imbas Hujan Disertai Angin Kencang, Mobil Ringsek
Rekomendasi
Hakim Larang Media Massa...
Hakim Larang Media Massa Siaran Langsung Sidang Tom Lembong
Buih Misterius Bermunculan...
Buih Misterius Bermunculan di Laut Australia
5 Fakta Menarik Emil...
5 Fakta Menarik Emil Audero, Pernah Sekolah di Lombok hingga Siap Debut di Timnas Indonesia
Berita Terkini
Miris! 3 Siswa SD di...
Miris! 3 Siswa SD di Gresik Curi Motor, Beraksi di 4 Lokasi
7 menit yang lalu
Sindir Pengesahan RUU...
Sindir Pengesahan RUU TNI, Lukisan Majelis Menang Sendiri Mejeng di Depan Gedung DPR
16 menit yang lalu
Tebing Tol Semarang...
Tebing Tol Semarang ABC Longsor Sepanjang 100 Meter, Tutup Akses ke Permukiman Warga
42 menit yang lalu
Massa Pro dan Kontra...
Massa Pro dan Kontra RUU TNI Mulai Datang ke Depan Gedung DPR
2 jam yang lalu
Titip Motor Gratis di...
Titip Motor Gratis di Polres Depok selama Mudik Lebaran 2025, Ini Syaratnya
3 jam yang lalu
Suasana Depan Gedung...
Suasana Depan Gedung DPR Jelang Pengesahan RUU TNI di Tengah Penolakan Publik
4 jam yang lalu
Infografis
4 Negara di Dunia yang...
4 Negara di Dunia yang Tidak Memiliki Pesawat Tempur
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved