Berhasil Dipadamkan, Kebakaran Lapak Barang Bekas karena Arus Pendek Listrik

Minggu, 27 Februari 2022 - 02:48 WIB
loading...
Berhasil Dipadamkan,...
Kepala Suku Dinas Gulkarmat Kota Jaktim, Gatot Sulaeman mengatakan, kebakaran di kawasan lapak barang bekas disebabkan karena adanya arus pendek listrik. Foto/@merekamjakarta
A A A
JAKARTA - Kepala Suku Dinas Gulkarmat Kota Jakarta Timur (Jaktim), Gatot Sulaeman mengatakan, kebakaran yang melanda kawasan lapak barang bekas disebabkan karena adanya arus pendek listrik. Dikatakannya bahwa titik api berasal dari mebel furniture.



Gatot menjelaskan, saat itu warga berteriak mengetahui adanya api yang muncul. Namun api langsung menjalar ke barang rongsokan dan limbah B3.

"Api tak terbendung, pemadam kebakaran yang menerima laporan langsung menuju lokasi," jelasnya.

Kata Gatot, sekitar 20 armada dan 100 personel dikerahkan. Adapun total luas terbakar kurang lebih 800 meter persegi. "Dengan total kerugian sekira Rp800 juta," ucapnya.

Petugas damkar kata Gatot, sudah berhasil melokalisir api pada pukul 00.10 WIB. Saat ini pun petugas masih melakukan pendataan terkait ada atau tidaknya korban. "Sedang dilakukan pendinginan dan pendataan," tutupnya.
(maf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Toko Bangunan di Jalan...
Toko Bangunan di Jalan Pahlawan Bandung Ludes Terbakar, Kerugian Capai Rp2 Miliar
Pramono Bakal Rekrut...
Pramono Bakal Rekrut 1.100 PPSU dan 1.000 Petugas Damkar Tahun Ini, Begini Daftarnya
Tarian Nusantara di...
Tarian Nusantara di TMII Diikuti 500 Anak dari Anjungan Sabang hingga Merauke
Ibu dan Anak Tewas dalam...
Ibu dan Anak Tewas dalam Kebakaran Rumah di Jatiasih Bekasi
Kantor Pajak Padang...
Kantor Pajak Padang Kebakaran, Kerugian Capai Rp400 Juta
Tragis! Ayah dan Anak...
Tragis! Ayah dan Anak Tewas Terjebak Kebakaran Ruko di Surabaya, 3 Orang Selamat Lompat dari Lantai 2
Pabrik Garmen di Kota...
Pabrik Garmen di Kota Bogor Kebakaran, Kerugian Ditaksir Miliaran Rupiah
Toko Mainan di Leuwiliang...
Toko Mainan di Leuwiliang Bogor Kebakaran, Letupan Kembang Api Menyala
Ancaman Tanah Longsor...
Ancaman Tanah Longsor Intai Wilayah Jakarta Selatan dan Jakarta Timur, Ini Daftarnya
Rekomendasi
Revisi UU LLAJ Dinilai...
Revisi UU LLAJ Dinilai Bisa Jadi Solusi Tertibkan Truk ODOL
Mesir Hancurkan Masjid...
Mesir Hancurkan Masjid Mahmoud Pasha Al-Falaky yang Bersejarah di Kairo, Picu Kecaman
Cedera, Leo Rolly Mundur...
Cedera, Leo Rolly Mundur dari Skuad Indonesia di Piala Sudirman 2025
Berita Terkini
MUI Jakut Dukung Polisi...
MUI Jakut Dukung Polisi Jaga Kamtibmas di Wilayah Pelabuhan Tanjung Priok
34 menit yang lalu
Pembunuh Pria Terbungkus...
Pembunuh Pria Terbungkus Karung dalam Got di Tangerang Ditangkap di Pinang
49 menit yang lalu
Pegawai Rumah Sakit...
Pegawai Rumah Sakit Jiwa di Kalbar Disiram Air Keras Orang Tak Dikenal
1 jam yang lalu
Gelar Reses, Legislator...
Gelar Reses, Legislator Perindo Laurensius Tampubolon Berjuang Maksimal Wujudkan Aspirasi Masyarakat Bengkalis
1 jam yang lalu
LMA Suku Irarutu Kaimana...
LMA Suku Irarutu Kaimana Imbau Peserta Seleksi CPNS dan P3K Sabar Tunggu Pengumuman
1 jam yang lalu
Rektor UI Berhentikan...
Rektor UI Berhentikan Dokter PPDS Cabul Rekam Mahasiswi Mandi usai Ditetapkan Tersangka
3 jam yang lalu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved