Perdana Selama Pandemi, 49 Jemaah Umrah Bone Berangkat ke Tanah Suci

Senin, 14 Februari 2022 - 19:03 WIB
loading...
Perdana Selama Pandemi,...
Bupati Bone, Andi Fahsar M Padjalangi melepas keberangkatan 49 jemaah umrah perdana di masa pandemi Covid-19, Senin (14/2/2022). Foto: SINDOnews/Justang Muhammad
A A A
BONE - Bupati Bone , HA Fahsar M Padjalangi melepas keberangkatan 49 jemaah umrah perdana Kabupaten Bone pada masa pandemi Covid-19, Senin (14/2/2022). Mereka akan berangkat mulai 14 hingga Sabtu 26 Februari 2022.

Pelepasan dilakukandi dua lokasi berbeda. Pertama, 22 jemaah umrah PT Mahabbul Karim di Masjid Nurul Tijarah, Kompleks Pasar Sentral Lama, Kota Watampone.Kemudian, 27 jemaah umrah PT Hajar Aswad di Masjid Agung Bone, Jalan Ahmad Yani, Kota Watampone.

Baca Juga: Bupati Bone
"Bapak ibu ini adalah jemaah perdana naik umrah dari Kabupaten Bone selama pandemi Covid-19, bapak ibu adalah orang yang beruntung karena naik ke tanah suci adalah panggilan Allah SWT," kata Bupati Bone.

Baca Juga: Bupati Bone
"Jaga imunta, jaga diri ta dengan selalu taat protokol kesehatan, kalau perlu ganti masker setiap 8 jam, pakai ki hand sanitizer," kata Bupati Bone .

Sementara itu Kepala Kemenag Bone, Wahyuddin Hakim menuturkan, keberangkatan jemaah umrah ini menjadi barometer pemberangkatan umrah dan haji ke depan.

Baca Juga: Bupati Bone
"Jemaah umrah ini menjadi barometer pemberangkatan umrah dan haji ke depan, olehnya itu kita meminta jemaah ini menjadi contoh dan menjaga betul prokes selama perjalanan," tambahnya.
(luq)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
4 Orang Jemaah Umrah...
4 Orang Jemaah Umrah Korban Tewas Bus Terbakar Ternyata Sekeluarga asal Semarang
Duka Keluarga Jemaah...
Duka Keluarga Jemaah Umrah Asal Semarang yang Meninggal di Arab, Sengaja Ingin Idulfitri di Tanah Suci
Anggota DPRD Bojonegoro...
Anggota DPRD Bojonegoro dan Wakil Direktur RSI Muhammadiyah Sumberrejo Tewas Kecelakaan Bus Umrah di Arab Saudi
2 Atlet Terbaik Taekwondo...
2 Atlet Terbaik Taekwondo KSAL CUP 2025 Mendapat Hadiah Umrah
Penjual Es Sunhaji Muncul...
Penjual Es Sunhaji Muncul di Kediaman Gus Miftah usai Urus Paspor untuk Umrah
Kunjungan Balasan ke...
Kunjungan Balasan ke Gus Miftah, Penjual Es Teh Sunhaji Dijadikan Banser dan Dapat Umrah
Pekerja Travel di Cirebon...
Pekerja Travel di Cirebon Gelapkan Uang Umrah Rp1,3 Miliar, Korban Puluhan Jamaah
Unik! Ibu Rumah Tangga...
Unik! Ibu Rumah Tangga di Jombang Daftar Umrah Pakai 30 Toples dan 2 Galon Koin
Tangis Haru Pecah! Puluhan...
Tangis Haru Pecah! Puluhan Warga Desa di Jombang Berangkat Umrah Bersama
Rekomendasi
Tokoh Republik Peringatkan...
Tokoh Republik Peringatkan Pemilu Sela Mandi Darah jika Tarif Trump Rusak Ekonomi AS
Artis Hollywood Pria...
Artis Hollywood Pria Ini Mengaku Dipaksa P Diddy Berhubungan Seks
64.567 Kendaraan Melintas...
64.567 Kendaraan Melintas di Gerbang Tol Cikampek Utama Hari ini saat Puncak Arus Balik Lebaran
Berita Terkini
Suporter Persija Dicegat...
Suporter Persija Dicegat Datang ke Stadion Gelora Bangkalan, 6 Bus Dipaksa Putar Balik
3 jam yang lalu
Ribuan Pemudik Motor...
Ribuan Pemudik Motor Terjebak Macet 10 Km di Jalur Arteri Karawang
3 jam yang lalu
Hujan Deras, 7 RT di...
Hujan Deras, 7 RT di Jakarta Terendam Banjir
4 jam yang lalu
Malam Puncak Arus Balik,...
Malam Puncak Arus Balik, Pantura Cirebon Macet Parah
4 jam yang lalu
Lucky Hakim Liburan...
Lucky Hakim Liburan ke Jepang, Dedi Mulyadi: Kalau ke Sana Lagi, Bilang Dulu Yah
5 jam yang lalu
Dituduh Masuk Rumah...
Dituduh Masuk Rumah Kades Tanpa Izin, Remaja Ditabrak Motor lalu Ditelanjangi Keliling Kampung
6 jam yang lalu
Infografis
Dahsyatnya Bom FAB-1500...
Dahsyatnya Bom FAB-1500 Milik Rusia, Tembus 66 Meter ke Tanah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved