Ucapkan Dirgahayu Ke-14 Partai Gerindra, Anies Didoakan Warganet di 2024

Minggu, 06 Februari 2022 - 21:46 WIB
loading...
Ucapkan Dirgahayu Ke-14...
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan (kanan) dan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto. Foto: Dok SINDOnews
A A A
JAKARTA - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengucapkan Dirgahayu Partai Gerindra yang ke-14 melalui Instagramnya @aniesbaswedan, Minggu (6/2/2022). Kolom Instagram Anies langsung dibanjiri komentar warganet yang mendoakan pada Pilpres 2024.

“Selama 14 tahun perjalanannya, Partai Gerindra konsisten memperjuangkan persatuan untuk membangun bangsa.
Semoga Partai Gerindra terus menjaga harapan rakyat Indonesia dan turut menuntaskan janji kemerdekaan secara merata.
Salam Indonesia Raya!” tulis Anies.
Baca juga: Anies Sebut HMI Telah Torehkan Sejarah Gemilang bagi Umat

Warganet bereaksi atas postingan Anies. Ada yang mendoakan pada Pilpres 2024 hingga meminta Gerindra terus mendukung Anies.

“Saya doakan bapak the next presiden RI, semoga bapak selalu Istiqomah dalam selalu membela kebenaran,” ujar @alfaqir_edi.

“Salam bergerak, semoga gerindra tau siapa yg mestinya didukung pada pilpres 2024,” kata @daeng_wuragil.
Baca juga: Lantik 9 Pejabat Baru, Anies: Jadilah Pemimpin Bukan Sekadar Pejabat

Tak lupa, netizen juga mendukung langkah Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto yang saat ini berada di gerbong pemerintah menjadi Menteri Pertahanan.

“Bapak @prabowo bergabung dengan pemerintah untuk menjaga stabilitas berbangsa dan bernegara,, bukan untuk kepentingan pribadi atau golongan. Beliau sudah teruji CINTA NKRI diatas segalanya..@fraksipartaigerindra,” ujar @udadeniasra.
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Bos Kebab Turki Baba...
Bos Kebab Turki Baba Rafi Beber Strategi Kewirausahaan di Forum Tidar Jatim
Ceramah di Masjid Salman...
Ceramah di Masjid Salman ITB, Anies Baswedan Ingatkan Pentingnya Berpikir Kritis demi Indonesia
Ceramah di Masjid UGM...
Ceramah di Masjid UGM Dipadati Ribuan Jemaah, Anies Baswedan Selalu Dinanti
Anies Baswedan Bakal...
Anies Baswedan Bakal Hadiri Deklarasi Gerakan Rakyat di Cilandak
HUT ke-17, Gerindra...
HUT ke-17, Gerindra DKI Jakarta Gelar Berbagai Program Bersama Masyarakat
Hijaz Putra Resmi Pimpin...
Hijaz Putra Resmi Pimpin PD TIDAR Banten Periode 2025-2030
Puncak HUT ke-17 Gerindra,...
Puncak HUT ke-17 Gerindra, Ribuan Kader dan Masyarakat Banten Berselawat
Mengamati Pergerakan...
Mengamati Pergerakan Mantan-mantan Gubernur Jakarta saat Momen Sertijab Pramono-Rano, di Mana Jokowi?
Bahagia Anies-Ahok Rukun,...
Bahagia Anies-Ahok Rukun, Pramono: Semesta Mendukung, Insyaallah Jakarta Lebih Baik
Rekomendasi
PB PGRI Desak Tunjangan...
PB PGRI Desak Tunjangan Profesi Guru Dipertahankan di RUU Sisdiknas
Jaga Pertumbuhan Ekonomi...
Jaga Pertumbuhan Ekonomi Biru, Kadin-KKP Mitigasi Dampak Tarif Trump
6 Petarung UFC Terkena...
6 Petarung UFC Terkena Skorsing Medis: Michael Chandler 60 Hari, Alexander Volkanovski 45 Hari!
Berita Terkini
Senin, KSOP Batasi Aktivitas...
Senin, KSOP Batasi Aktivitas Bongkar Muat Barang di Pelabuhan Tanjung Priok
49 menit yang lalu
Imbas Macet Parah di...
Imbas Macet Parah di Tanjung Priok, Pelindo Berikan Kompensasi pada Sopir dan Pemilik Kargo
1 jam yang lalu
Karya Seni Kelas Dunia...
Karya Seni Kelas Dunia Hadir di Central Park Jakbar
2 jam yang lalu
Kartu Jakarta Pintar...
Kartu Jakarta Pintar Tahap 1 Disalurkan untuk 43.502 Siswa
2 jam yang lalu
Polisi dan TNI Gerebek...
Polisi dan TNI Gerebek Judi Sabung Ayam di Gowa yang Diduga Dibekingi Oknum Tentara
2 jam yang lalu
Kisah Pilu Pemuda Bekasi,...
Kisah Pilu Pemuda Bekasi, Tewas usai Disiksa saat Bekerja Scamming di Kamboja
2 jam yang lalu
Infografis
Balas Dendam ke AS,...
Balas Dendam ke AS, China Naikkan Tarif Impor Jadi 125%
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved