Wanita Keluarga Jenderal TNI yang Ribut dengan Arteria Dahlan Datangi Polresta Bandara Soetta, Ini Hasilnya

Rabu, 24 November 2021 - 15:52 WIB
loading...
Wanita Keluarga Jenderal...
Anggota DPR Arteria Dahlan cekcok dengan wanita keluarga jenderal TNI di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, beberapa waktu lalu. Foto: Video SINDOnews
A A A
TANGERANG - Anggiat Pasaribu alias Rindu, wanita keluarga jenderal TNI yang ribut dengan anggota DPR Arteria Dahlan diam-diam mendatangi Polresta Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Rabu (24/11/2021). Kedatangannya ke kantor polisi untuk melakukan pemeriksaan.

Ini disampaikan Kasat Reskrim Polresta Bandara Soetta AKP Rheza Rahandhi mengatakan, Anggiat datang lebih cepat dari jadwal yang sudah ditentukan. Semestinya Anggiat diagendakan pemeriksaan esok hari atau Kamis (25/11/2021). “Ternyata sudah datang. (Anggiat Pasaribu) sudah di atas,” ujarnya di Polresta Bandara Soetta, Rabu (24/11/2021).
Baca juga: Danpuspom TNI Datangi Polresta Bandara Soetta, Apakah Soal Arteria Dahlan Vs Wanita Keluarga Jenderal TNI?

Anggiat tengah dalam proses pemeriksaan terkait cekcok dengan Arteria Dahlan. “Sekarang sedang tahap pemeriksaan. Sudah sekitar satu jam lebih (pemeriksaan),” ucapnya.
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kisah Brimob Selamatkan...
Kisah Brimob Selamatkan Jenderal M Jusuf dari Berondong Peluru Kelompok Kahar Muzakkar
Runway 3 Bandara Soetta...
Runway 3 Bandara Soetta Ditutup Sementara Imbas Asap Kebakaran Gudang Limbah Plastik
Kisah Panglima ABRI...
Kisah Panglima ABRI Jenderal M Jusuf Dievakuasi ke Panser oleh Brimob karena Serangan Pemberontak
Kisah Jenderal Kostrad...
Kisah Jenderal Kostrad Rudini Geser 3 Jenderal hingga Melenggang Kariernya Jadi KSAD
H-6 Lebaran, Arus Mudik...
H-6 Lebaran, Arus Mudik di Bandara Soekarno-Hatta Meningkat 18%
5 Pangdam Termuda di...
5 Pangdam Termuda di Indonesia setelah Mutasi TNI Maret 2025, 2 di Antaranya Baru 49 Tahun
Berbagi Kebahagiaan,...
Berbagi Kebahagiaan, Mayjen TNI Ramses Tobing Bagikan Menu Buka Puasa untuk Anak Jalanan dan Pekerja Kecil
Profil Andi Sumangerukka,...
Profil Andi Sumangerukka, Purnawirawan Jenderal TNI AD Masuk Daftar Gubernur Terkaya
Kawal Kedatangan Cristiano...
Kawal Kedatangan Cristiano Ronaldo, Polres Bandara Soetta Siagakan 100 Personel
Rekomendasi
Biodata dan Agama Oleksandr...
Biodata dan Agama Oleksandr Gvozdyk, Petinju Ukraina Penantang Anthony Hollaway yang Menggemparkan
Hotman Paris Tawari...
Hotman Paris Tawari Paula Verhoeven Jadi Aspri: Saya Akan Buat Kamu Ceria
6 Petarung UFC Terkena...
6 Petarung UFC Terkena Skorsing Medis: Michael Chandler 60 Hari, Alexander Volkanovski 45 Hari!
Berita Terkini
Ambulans Terjebak Macet...
Ambulans Terjebak Macet Parah di Tanjung Priok, Pasien Diturunkan Menuju RS Koja
9 menit yang lalu
Amuk Massa! Mobil Polisi...
Amuk Massa! Mobil Polisi Dibakar saat Tangkap Pelaku Penganiayaan di Depok
20 menit yang lalu
Jumat Agung di Katedral...
Jumat Agung di Katedral Jakarta Tampilkan Drama Jalan Salib Mater Purissima
1 jam yang lalu
Tanjung Priok Lumpuh:...
Tanjung Priok Lumpuh: Sinyal Gawat Darurat Sistem Logistik Nasional
1 jam yang lalu
Korban Pelecehan Seksual...
Korban Pelecehan Seksual Oknum Dokter di RS Swasta Malang Bertambah Jadi 4 Orang
1 jam yang lalu
Disnaker Jakarta Anjurkan...
Disnaker Jakarta Anjurkan Poin Ini untuk Pegadaian soal Usia Pensiun
2 jam yang lalu
Infografis
Daftar Jenderal Israel...
Daftar Jenderal Israel yang Tewas sejak Perang Meletus
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved