Tambah 3 Orang, RSDC Wisma Atlet Kini Rawat 194 Pasien Covid-19

Jum'at, 12 November 2021 - 09:24 WIB
loading...
Tambah 3 Orang, RSDC...
RSDC Wisma Atlet Kemayoran, Jakarta Pusat, kembali memperbarui data penanganan pasien terkonfirmasi positif Covid-19. Foto: Dok/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Jumlah pasien rawat inap di Rumah Sakit Darurat Covid-19 (RSDC) Wisma Atlet Kemayoran, Jakarta Pusat,bertambah.Hingga Jumat (12/11/2021) pukul 08.00 WIB, jumlah pasienbertambah 3 orang.

Kepala Penerangan Kogabwilhan-I Kolonel Marinir Aris Mudian mengatakan, hingga pagi ini pasien Covid-19 yang selesai perawatan diRSDCWisma Atlet mengalami penambahan.

"Pasien Covid dari 191 pasienbertambah 3 orang menjadi 194 pasien. Hal ini menunjukkan perlunya peningkatan perawatan secara intensif," ucap Aris dalam keterangan tertulis.



Berdasarkan data yang ada, terhitung mulai tanggal 23 Maret 2020 sampai 12 November 2021, jumlah pasien terdaftar total 128.969 orang ataubertambah 8 orang. Sementara, untuk jumlah pasien sembuh dan keluar dariRSDCWisma Atlet total berjumlah 128.775 orang ataubertambah 4 pasien sembuh.

Lebih lanjut, Aris Mudian mengimbau agar warga tetap menjaga protokol kesehatan agar terhindar dari penularan virus Corona ini.

"Perlu adanya penekanan terhadap protokol kesehatan, sehingga penyembuhan pasien yang sedang dirawat dapat terjadi pengurangan jumlah yang signifikan. Untuk itu, masyarakat harus patuh menjaga kesehatan," pungkasnya.
(mhd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
2 Relawan Ganjar-Mahfud...
2 Relawan Ganjar-Mahfud Korban Penganiayaan Oknum TNI di Boyolali Jalani Rawat Inap
Aturan Wajib Masker...
Aturan Wajib Masker di Transportasi Umum Jakarta Dicabut, Kecuali KRL
31 Maret 2023, RSDC...
31 Maret 2023, RSDC Wisma Atlet Kemayoran Akan Ditutup untuk Pasien Covid-19
Sisa 4 Pasien, RSDC...
Sisa 4 Pasien, RSDC Wisma Atlet Disiagakan hingga Maret 2023
Hanya 1 Tower di RSDC...
Hanya 1 Tower di RSDC Wisma Atlet Kemayoran yang Beroperasi, Akhir Tahun Covid-19 Berakhir?
Pasien Covid-19 Minim,...
Pasien Covid-19 Minim, RSDC Wisma Atlet Ditutup
Rayakan Natal dan Tahun...
Rayakan Natal dan Tahun Baru, Warga Jakarta Diminta Tetap Perhatikan Prokes
Covid-19 di Jakarta...
Covid-19 di Jakarta Pusat Tembus 35.282 Orang, Per Hari Bertambah 140 Kasus
Puncak Kasus Covid-19...
Puncak Kasus Covid-19 Diprediksi Awal Desember, Dinkes DKI Instruksikan Prokes Diperketat
Rekomendasi
Jemaah Masjid di Prancis...
Jemaah Masjid di Prancis Ditikam Puluhan Kali, Polisi Buru Tersangka
Oleksandr Usyk Ancam...
Oleksandr Usyk Ancam Daniel Dubois: Aku Ingin Sabuk IBF Milikku Kembali!
Marlon Tapales TKO Petinju...
Marlon Tapales TKO Petinju Indonesia, Tunggu Naoya Inoue Naik Kelas, Kembali ke Jalur Gelar
Berita Terkini
Hormati Budaya Betawi,...
Hormati Budaya Betawi, Pramono: Patung MH Thamrin Dipindahkan Menghadap Monas
15 menit yang lalu
Tinjauan ke Subang,...
Tinjauan ke Subang, Senior IFAD Akui Keberhasilan Program YESS Kementan
37 menit yang lalu
Kisah Sawerigading,...
Kisah Sawerigading, Putra Raja Luwu yang Jatuh Hati dan Ingin Nikahi Adik Kembarnya
38 menit yang lalu
Kekuasaan Kerajaan Majapahit...
Kekuasaan Kerajaan Majapahit Terbelah Dua Sebelum Sumpah Palapa Gajah Mada
1 jam yang lalu
Halalbihalal Pesantren...
Halalbihalal Pesantren Salafiyah Kaffah se-Jateng dan DIY, Ethos Salurkan Ekor 5 Sapi
1 jam yang lalu
Kisah Perang Dahsyat...
Kisah Perang Dahsyat Mataram Gempur Blambangan dengan Mengerahkan Meriam Raksasa
2 jam yang lalu
Infografis
3 Alasan Rusia Kini...
3 Alasan Rusia Kini Didukung AS untuk Melawan Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved