Capaian Vaksin Masyarakat Tangsel Baru 34%, Pemkot Kejar Target 70% Akhir Agustus

Kamis, 05 Agustus 2021 - 14:53 WIB
loading...
Capaian Vaksin Masyarakat...
Wali Kota Tangsel, Benyamin Davnie.Foto/SINDOnews/Hasan Kurniawan
A A A
TANGERANG SELATAN - Vaksin Covid-19 masyarakat rentan di Kota Tangerang Selatan (Tangsel) baru mencapai 14%. Namun, untuk tenaga kesehatan dan pelayanan publik sudah cukup tinggi yakni, 200%.

Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Benyamin Davnie mengatakan, secara keseluruhan jumlah warga Tangsel yang disuntik vaksin baru sekira 34% atau sekitar 320.000 untuk vaksin pertama, dan 20% untuk vaksin kedua.

"Ya, memang kita vaksin misalnya vaksin untuk lansia, saja masih berapa persen. Kemudian untuk masyarakat rentan itu masih 14%, mau kita tingkatkan," kata Benyamin, kepada SINDOnews, Kamis (5/8/2021).

Dilanjutkan dia, untuk mencapai herd immunity masyarakat Tangsel, minimal harus 50% yang divaksin. Benyamin mengaku terus mengejar herd immunity itu. Pada 17 Agustus, dia menargetkan 50% warga Tangsel sudah divaksin.

"Dari target vaksin 1.073.000 warga Tangsel, target herd immunity masyarakat yang divaksin, kita sudah 34% atau 320.000 vaksin pertama. Kalau vaksin kedua kan terjadwal, kita baru hampir 20%," ujarnya. Baca: Tekan Penularan Covid-19, TNI AL Lantamal III Jakarta Gelar Vaksin Dosis ke-2

Saat ini, vaksinasi Covid-19 di Tangsel telah menyasar pelajar. Ke depan, juga ibu hamil. Diharapkan, dengan dimulainya vaksinasi terhadap pelajar ini, dapat meningkatkan herd immunity pada masyarakat Kota Tangsel.

"Mudah-mudahan nanti dengan gelombang pelajar kita vaksin, vaksin pertama, kemudian masuk ke vaksin kedua masyarakat diawal-awal. Target saya 17 Agustus kita 50%, akhir Agustus 70% sesuai standar," ucapnya.
(hab)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Berhasil Kurangi Sampah...
Berhasil Kurangi Sampah 100 Kg per Hari, DLH Kota Tangsel Bakal Optimalkan TPS 3R
Mafia Tanah Beraksi...
Mafia Tanah Beraksi di Tangsel, Aliansi Cerdas Hukum: Rusak Citra dan Marwah Peradilan
Kakak Adik Viral Tawarkan...
Kakak Adik Viral Tawarkan Ginjal untuk Bebaskan Ibu, Polisi Tangguhkan Penahanan SY
Konsolidasi Kader PDIP...
Konsolidasi Kader PDIP Tangsel, Komitmen Wujudkan Tiga Pilar Partai
Benyamin-Pilar Berencana...
Benyamin-Pilar Berencana Bangun MRT Lebak Bulus-Serpong
Percepat Penanganan...
Percepat Penanganan Banjir, Wakil Wali Kota Tangsel Tambah Delapan Pompa Air
Dinkes Tangsel Periksa...
Dinkes Tangsel Periksa Kesehatan Warga Terdampak Banjir
Pemkot Tangsel Atur...
Pemkot Tangsel Atur Jam Kerja ASN Selama Ramadan 1446 Hijriah
Pemkot Tangsel dan BKKBN...
Pemkot Tangsel dan BKKBN Ajak Masyarakat Rencanakan Keluarga Sejahtera melalui KB Serentak
Rekomendasi
Roy Suryo Nilai Bukti...
Roy Suryo Nilai Bukti yang Diajukan JPU di Kasus Isa Zega Tidak Jelas
KSBSI Komitmen Jaga...
KSBSI Komitmen Jaga Kekondusifan saat May Day 2025
Rusia Gelar Serangan...
Rusia Gelar Serangan Udara Besar-besaran di Seluruh Ukraina
Berita Terkini
Lulusan SMEA hingga...
Lulusan SMEA hingga Sarjana Mengadu Peruntungan di Pelataran Balai Kota
46 menit yang lalu
Uya Kuya Sosialisasikan...
Uya Kuya Sosialisasikan Program MBG di Jaksel
1 jam yang lalu
Gelar Rakerwil di NTB,...
Gelar Rakerwil di NTB, Partai Perindo Bangun Kekuatan dari Akar Rumput Demi Kemenangan Pemilu 2029
2 jam yang lalu
Reses Maraton 3 Hari,...
Reses Maraton 3 Hari, Legislator Perindo Dapot Hutagalung Serap dan Perjuangkan Curhatan Warga Bengkalis
2 jam yang lalu
PCNU Jakut dan Polres...
PCNU Jakut dan Polres Pelabuhan Tanjung Priok Bagikan Sembako ke Sopir Truk
4 jam yang lalu
Kasus Siswa Diduga Keracunan...
Kasus Siswa Diduga Keracunan MBG di Cianjur, Partai Perindo: Perkuat Pengawasan Kualitas
4 jam yang lalu
Infografis
Vaksin Johnson & Johnson...
Vaksin Johnson & Johnson Cocok Untuk Masyarakat Adat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved