Gadis 17 Tahun di Sampit Bunuh Diri Minum Racun Rumput

Jum'at, 23 Juli 2021 - 11:43 WIB
loading...
Gadis 17 Tahun di Sampit...
Gadis cantik berusia 17 tahun di Sampit Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), Kalteng nekat bunuh diri dengan menenggak racun rumput (rondap). Ilustrasi/SINDOnews
A A A
KOTAWARINGIN TIMUR - Gadis cantik berusia 17 tahun di Sampit Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), Kalteng nekat bunuh diri dengan menenggak racun rumput (rondap).

Warga Kecamatan Cempaga, Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) itu, sempat dirawat di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr Murjani Sampit selama 4 hari dan 3 hari dirawat rumahnya.

"Korban sempat dirawat di RSUD dr Murjani Sampit, setelah itu di rumah hingga meninggal meninggal dunia pada 21 Juli 2021," ujar Kapolsek Cempaga Iptu Bambang Priyanto, Jumat (23/7/2021).

Gadis tersebut melakukan aksi bunuh diri pada Rabu 14 Juli 2021. Dirinya nekat mengonsumsi racun. Keluarga korban yang mengetahui aksinya, langsung membawa ke Puskesmas Cempaga untuk perawatan awal.

Setelah itu, korban dirujuk ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr Murjani Sampit agaar mendapatkan perawatan intensif. Setelah 4 hari, pihak keluarga dianjurkan merujuk korban ke Rumah Sakit Ulin Banjarmasin.

Namun karena masih diterapkan PPKM, korbanpun dibawa ke rumahnya hingga meninggal pada Rabu, 21 Juli 2021. Baca: Perhotelan di Kabupaten Semarang 'Lempar Handuk', Pekerja Terancam PHK.

Polisi sempat menawarkan kepada pihak keluarga untuk melakukan otopsi. Namun pihaknya tidak bersedia, dan membuat surat pernyataan terkait hal tersebut.

"Belum diketahui secara pasti kenapa gadis tersebut nekat bunuh diri. Tapi pihak keluarga mengikhlaskan atas kejadian ini," pungkasnya. Baca Juga: Kerap Dijadikan Tempat Transaksi Narkoba, Sebuah Rumah di Toboali Digrebek Polisi.
(nag)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Mahasiswa PTN di Malang...
Mahasiswa PTN di Malang Bunuh Diri Lompat dari Jembatan Tunggulmas
Dokter PPDS Tersangka...
Dokter PPDS Tersangka Pemerkosaan di RSHS Bandung Coba Bunuh Diri Sebelum Ditangkap
Kisah Istri Raja Mataram...
Kisah Istri Raja Mataram Kuno Bunuh Diri ketika Diculik Rakryan Londhayan
Fokus Potensi Perikanan,...
Fokus Potensi Perikanan, Anggota DPRD Kotawaringin Timur dari Partai Perindo Hendra Sia: Pacu Nilai Tambah dengan Produk Khas UMKM
Ribuan Warga Hadiri...
Ribuan Warga Hadiri Pemakaman Rizkyl Wathoni, Remaja Lombok yang Bunuh Diri Diduga Tertekan Diintimidasi Polisi
Selesai Ikuti Retret,...
Selesai Ikuti Retret, Agustiar dan Edy Pratowo Langsung Kebut Program Prioritas
Mahasiswa UPI Tewas...
Mahasiswa UPI Tewas Terjun dari Lantai 11 Mal PVJ Bandung
Bunuh Bayi 6 Bulan,...
Bunuh Bayi 6 Bulan, Ibu di Lampung Timur Depresi Suami Ingin Nikah Lagi
Polisi di Lampung Tewas...
Polisi di Lampung Tewas Bunuh Diri di Depan Istri
Rekomendasi
5 Sistem Perang Elektronik...
5 Sistem Perang Elektronik Rusia Terbaik Ubah Senjata Canggih NATO Jadi Besi Rongsokan
10 Negara dengan Tarif...
10 Negara dengan Tarif Listrik Termahal di Dunia
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Dendam Eps 1: Renata Kehilangan Adiknya dan Ayahnya oleh District 8
Berita Terkini
Gunung Marapi Meletus...
Gunung Marapi Meletus Disusul Gempa Bumi Magnitudo 4,4
17 menit yang lalu
Modus Dokter Kandungan...
Modus Dokter Kandungan Cabul di Garut Tawarkan USG Gratis ke Korban
28 menit yang lalu
Syafril Dokter Kandungan...
Syafril Dokter Kandungan Cabul di Garut Pernah Ditonjok Suami Korban Pelecehan
1 jam yang lalu
Penampakan Gunung Semeru...
Penampakan Gunung Semeru usai Erupsi Beruntun dan Semburkan Abu Vulkanik
2 jam yang lalu
Pungut Tarif Rp60 Ribu...
Pungut Tarif Rp60 Ribu ke Pengunjung Pasar Tanah Abang, Juru Parkir Liar Ditangkap
2 jam yang lalu
Rumah La Nyala Mattalitti...
Rumah La Nyala Mattalitti Digeledah, KPK: Terkait Jabatannya di KONI Jatim
2 jam yang lalu
Infografis
Asap Kebakaran di Los...
Asap Kebakaran di Los Angeles Mengandung Racun Berbahaya
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved