PPKM Darurat, Pekerja dari Bogor Tujuan Jakarta Menumpuk di Stasiun KRL

Senin, 05 Juli 2021 - 13:18 WIB
loading...
PPKM Darurat, Pekerja...
Calon penumpang KRL Commuter Line menumpuk di Stasiun Bojonggede, Bogor, Senin (5/7/2021). Foto: Instagram @net2netnews
A A A
BOGOR - Pembatasan yang dilakukan PT Kereta Commuter Line di sejumlah stasiun pada masa PPKM Darurat, menyebabkan antrean dan kerumunan penumpang di stasiun.

Seperti terjadi di Stasiun Bojonggede, Bogor, Senin (5/7/2021). Ratusan calon penumpang tujuan Jakarta terlihat berdesakan memaksa merangsek masuk stasiun yang dijaga aparat keamanan.



"Kondisi pagi ini, senin 5/7/2021 atau tepat hari ke 3 pemberlakuan PPKM Darurat di Stasiun Bojonggede, Bogor terpantau padat, para penumpang terlihat berebut memasuki area Stasiun hingga membuat petugas kewalahan," tulis akun Instagram @net2netnews.

Postingan itu memperlihatkan sejumlah petugas yang kewalahan menghadapi serbuan masyarakat yang mencoba masuk ke dalam area stasiun.

Pagar yang ditutup membuat calon penumpang harus mengantre untuk masuk ke dalam stasiun. Kerumunan pun terjadi di depan stasiun, tepatnya depan pagar masuk.

Begitu petugas mencoba membuka pagar masuk, terlihat terjadi aksi dorong-dorongan antaracalon penumpang. Kejadian ini membuat pagar nyaris roboh.

Petugas dari TNI, Polri, dan beberapa petugas keamanan stasiun, kewalahan mengatasi situasi tersebut.

Ribuan warganet menyukai postingan video ini. Beberapa diantaranya mengomentari kejadian itu.

Warganet berpendapat, dibandingkan harus membatasi penumpang ada baiknya aparat menyidak kawasan perkantoran yang memperbolehkan pegawainya masuk.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Duh, KRL Antara Stasiun...
Duh, KRL Antara Stasiun Palmerah-Kebayoran Lagi Gangguan
Perjalanan KRL Bogor-Jakarta...
Perjalanan KRL Bogor-Jakarta Terganggu Imbas Gangguan Kabel Listrik
Catat! Tarif KRL Cikarang-Angke...
Catat! Tarif KRL Cikarang-Angke via Manggarai, Lengkap Tahun 2025
Tarif KRL Jakarta Kota-Bogor...
Tarif KRL Jakarta Kota-Bogor di 2025, Lengkap dengan Rutenya
Waktu Tempuh KRL Kian...
Waktu Tempuh KRL Kian Cepat, Komisi V DPR Minta Keselamatan Penumpang Diutamakan
Truk di Pelintasan Stasiun...
Truk di Pelintasan Stasiun Bekasi Dievakuasi, Perjalanan KRL Kembali Normal
KRL Gangguan Gara-gara...
KRL Gangguan Gara-gara Truk Tersangkut di Pelintasan Stasiun Bekasi
Vandalisme Marak! Kaca...
Vandalisme Marak! Kaca KRL Pecah Dilempar Batu di Dekat Stasiun Universitas Pancasila
Malam Tahun Baru, KRL...
Malam Tahun Baru, KRL Commuter Line Beroperasi 24 Jam
Rekomendasi
Ifan Seventeen Buka...
Ifan Seventeen Buka Suara usai Penunjukannya sebagai Dirut PT PFN Dipertanyakan
PLN IP Targetkan Penambahan...
PLN IP Targetkan Penambahan Daya Listrik 2.000 MW di 2025
7 Fakta Militer Islandia,...
7 Fakta Militer Islandia, Anggota NATO Terlemah yang Tak Miliki 1 Pun Pesawat Tempur
Berita Terkini
8 Buffer Zone Disiapkan...
8 Buffer Zone Disiapkan Antisipasi Macet Horor Mudik 2025 di Pelabuhan Merak
1 jam yang lalu
Pemulihan Korban Banjir,...
Pemulihan Korban Banjir, PGN Bantu 3.000 Warga di Bekasi dan Jaktim
1 jam yang lalu
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
1 jam yang lalu
Siswa SDN di Cigombong...
Siswa SDN di Cigombong Bogor Ikuti Kegiatan MNC Peduli-MNC Land: Bermain sambil Belajar
1 jam yang lalu
Lebaran di Solo, Jokowi...
Lebaran di Solo, Jokowi Tak Gelar Open House di Rumah
2 jam yang lalu
Tingkatkan Kualitas...
Tingkatkan Kualitas SDM, Gubernur Kalteng Gagas Program Satu Rumah Satu Sarjana
2 jam yang lalu
Infografis
Putusan MK Buka Berpeluang...
Putusan MK Buka Berpeluang PDIP Usung Anies di Pilgub Jakarta 2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved