Hindari Mobil, Truk Kontainer Terjun ke Jurang 10 Meter

Senin, 05 April 2021 - 11:49 WIB
loading...
Hindari Mobil, Truk...
Truk kontainer pengangkut mesin masuk ke jurang sedalam 10 meter di Jalinsum, Pulo Maria, Asahan, Senin (5/4/2021). Foto iNews/Ulil Amri)
A A A
ASAHAN - Sebuah truk kontainer terjun ke jurang sedalam 10 meter di Jalan LintasSumatera (Jalinsum) di Pulo Maria, Asahan, Sumatera Utara (Sumut), Senin (5/4/2021). Kecelakaan terjadi ketika pengemudi truk berupaya menghindari mobil yang berhenti persis di depannya.

Kanit Lakalantas Polres Asahan, Ipda Ronny mengatakan truk kontainer yang masuk ke jurang bernomor polisi BK 9389 CA. Truk tersebut mengangkut mesin dari Medan dan hendak menuju Rantauparapat.

"Saat melintas di lokasi, truk tersebut berusaha menghindari mobil yang berada di depannya. Nahas, akibat membanting setir, blok kemudi mengalami kerusakan," kata

Ipda Ronny Kondisi tersebut membuat sopir truk tidak dapat mengendalikan kemudi. Akibatnya, truk tersebut masuk ke jurang sedalam 10 meter. Warga yang melihat kejadian kemudian melaporkan peristiwa tersebut ke Polres Asahan.
"Mendapat laporan, kami kemudian bergerak ke lokasi untuk mengamankan tempat kejadian perkara," ucapnya.

Setiba di lokasi, petugas kemudian melakukan olah tempat kejadian perkara dan mengevakuasi truk tersebut. Petugas juga mengurai kemacetan di lokasi akibatnya banyak warga yang berkerumun di lokasi hingga mengganggu arus lalu lintas. "Tidak ada korban jiwa dalam kecelakaan tunggal ini. Sebelum mobil masuk jurang, sopir truk berhasil melompat keluar," katanya.
(don)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kecelakaan Tunggal,...
Kecelakaan Tunggal, Pemotor Tewas di Wae Garit Manggarai
Identitas 14 Korban...
Identitas 14 Korban Tewas Kecelakaan Truk Terjun ke Sungai di Riau
Mobil Karyawan Terjun...
Mobil Karyawan Terjun ke Sungai di Riau, 3 Tewas dan 12 Hilang
Bandar Narkoba di Asahan...
Bandar Narkoba di Asahan Sumut Tembak Polisi saat Disergap
Kecelakaan Adu Motor...
Kecelakaan Adu Motor di Bekasi, 3 Orang Tewas
Truk Terguling di Sukabumi,...
Truk Terguling di Sukabumi, 4 Empat Tewas Terjepit
Pejabat Dinsos Jatim...
Pejabat Dinsos Jatim dan Staf Tewas Akibat Mobil yang Ditumpangi Tabrak Truk di Tol Jombang
Mobil Berstiker Setwapres...
Mobil Berstiker Setwapres Tabrak Motor hingga 2 Orang Tewas, Begini Faktanya
Mobil Berstiker Sekretariat...
Mobil Berstiker Sekretariat Wapres Tabrak Motor di Sukabumi, 2 Tewas
Rekomendasi
Daftar Skuad Timnas...
Daftar Skuad Timnas Australia vs Indonesia, di Babak 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026, 12 Pilar Absen
Kejaksaan Selidiki Dugaan...
Kejaksaan Selidiki Dugaan Korupsi Proyek PDNS Rp958 Miliar, Geledah Kantor Komdigi
Anggaran TPG Madrasah...
Anggaran TPG Madrasah Rp2 Triliun Cair sebelum Lebaran, Ini yang Harus Dilakukan Guru
Berita Terkini
Fraksi DPRD Minta Raperda...
Fraksi DPRD Minta Raperda Perubahan Pajak dan Retribusi Daerah Harus Berorientasi Kesejahteraan Rakyat
3 menit yang lalu
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
20 menit yang lalu
MNC Peduli dan MNC Land...
MNC Peduli dan MNC Land Adakan Giat Literasi di SDN Pangarakan 02 Srogol Cigombong
24 menit yang lalu
UAD Yogyakarta: Hak...
UAD Yogyakarta: Hak Imunitas Halangi Penegakan Hukum dan Buat Jaksa Tak Tersentuh
30 menit yang lalu
BPBD Kota Bekasi Sebut...
BPBD Kota Bekasi Sebut Pengungsi Banjir Telah Kembali ke Rumah
1 jam yang lalu
Sekdes di Rembang Ditahan...
Sekdes di Rembang Ditahan Kejaksaan Gara-gara Korupsi Dana Desa Rp400 Juta untuk Game Online
1 jam yang lalu
Infografis
Saat Kecelakaan Maut...
Saat Kecelakaan Maut di Paris, Putri Diana Hamil 10 Minggu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved