Pemprov Sulbar Ingin Majukan Desa lewat Program Marasa

Rabu, 24 Maret 2021 - 03:00 WIB
loading...
Pemprov Sulbar Ingin...
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Barat (Sulbar) menggelar rapat koordinasi (Rakor) dan sinkronisasi program mandiri, cerdas dan sehat (Marsa) tahun 2021. Foto SINDOnews
A A A
POLMAN - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Barat (Sulbar) menggelar rapat koordinas i (Rakor) dan sinkronisasi program mandiri, cerdas dan sehat (Marsa) tahun 2021. . Rakor yang berlangsung di Ball Room Hotel Ratih Kabupaten Polman, Selasa (23/3/2021) itu dibuka oleh Gubernur Sulbar, Drs. H.A. Ali Baal Masdar MSi.

Hadir dalam rapat ini antara lain Sekprov Sulbar Dr. Muh Idris, para OPD terkait Pemprov Sulbar, para asisten Sekda, staf ahli dan tenaga ahli gubernur, Kepala OPD kabupaten terkait se-Sulawesi Barat serta perwakilan/koordinator tenaga pendamping profesional di tingkat provinsi dan tingkat kabupaten yang telah mengkawal program Marasa tahun 2019 dan 2020 dan akan dilanjutkan di tahun 2021. Baca juga: Kementerian PUPR Gelar Koordinasi Program Pembangunan Infrastruktur dengan K/L

Gubernur Sulbar Drs.HM. Ali Baal Masdar yang membuka secara langsung Rako r dan sinkronisasi Program Marasa, dalam sambutannya mengatakan, kegiatan Rakor Program Marasa tahun 2021, meskipun masih dilakukan dengan tetap mematuhi protokol kesehatan untuk pencegahan dan penanganan virus corona.

"Tahun ini program Marasa merupakan tahun ke-3. Dan kebijakan tahun ini selain menyentuh perdesaan di 43 desa, juga akan menyasar program Marasa perkotaan di kelurahan dengan menitikberatkan pada pola pemberdayaan masyarakat di kelurahan, sehingga persoalan prioritas " terang Gubernur Sulbar Ali Baal Masdar.

Ali Baal berharap program ini bisa dilaksanakan secara baik oleh instansi terkait. "Saya berharap program ini, tidak hanya dijalankan oleh Dinas PMD saja, tetapi OPD lain juga. Saya minta bisa terintegrasi sesuai tugas fungsi dan kewenangannya, termasuk instansi vertikal dan pemerintah kabupaten se-Sulbar untuk bisa saling bersinergi mengusung program ini menuju masyarakat Sulbar dan Malaqbi," tegas Ali Baal.
(don)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Usai Dilantik Prabowo,...
Usai Dilantik Prabowo, Khofifah Langsung Tancap Gas Gelar Rapat dengan Sekda dan BUMD
Longsor Terjang Kabupaten...
Longsor Terjang Kabupaten Mamuju, 4 Warga Tapodede Tewas Tertimbun
2 Irjen Polisi Jadi...
2 Irjen Polisi Jadi Wakil Asisten Utama Kapolri, Salah Satunya Mantan Wakapolda Sulbar
SPKS Percepat Sertifikasi...
SPKS Percepat Sertifikasi ISPO Petani Sawit Swadaya di Sulawesi Barat
Rakorda se-Sulawesi...
Rakorda se-Sulawesi Utara, BAZNAS Dorong Penguatan Digitalisasi Pengelolaan Zakat di Daerah
Danrem 151/Binaiya Gelar...
Danrem 151/Binaiya Gelar Rakor Persiapan HUT ke-79 TNI
Pj Gubernur Kaltim Usul...
Pj Gubernur Kaltim Usul Rakor Kementerian Digelar Tiap Minggu di IKN
Pj Gubernur Sulbar Bahtiar...
Pj Gubernur Sulbar Bahtiar Baharuddin Dapat Penghargaan Pemimpin Daerah Awards 2024
Workshop Fesbul di Makassar...
Workshop Fesbul di Makassar Diserbu Para Sineas Berbakat
Rekomendasi
21 Ribu Karyawan Intel...
21 Ribu Karyawan Intel Bakal Kena PHK, Apa Masalahnya?
Lawan Tarif Trump, Kemendag...
Lawan Tarif Trump, Kemendag Siapkan 21 Perjanjian Dagang Baru dengan Berbagai Negara
Rutin Beri Yield Besar,...
Rutin Beri Yield Besar, Investor Nantikan Dividen TUGU Tahun Ini
Berita Terkini
MNC Peduli Salurkan...
MNC Peduli Salurkan Buku Bacaan untuk Galakkan Literasi Anak di Pandai Sikek Tanah Datar
2 jam yang lalu
DPRD Jakarta Minta Dispenda...
DPRD Jakarta Minta Dispenda Jeli Kawal Kebijakan Penurunan Pajak Tarif BBM Kendaraan
3 jam yang lalu
Wali Kota Jaksel Dukung...
Wali Kota Jaksel Dukung Program Mainstreaming HAM untuk ASN dan Masyarakat
3 jam yang lalu
JEC Luncurkan Matapedia...
JEC Luncurkan Matapedia Ensiklopedia Digital Pertama di Indonesia
3 jam yang lalu
Resmi Pimpin Partai...
Resmi Pimpin Partai Perindo Maluku, Welhelm Daniel Kurnala Targetkan 1 Fraksi di Pileg 2029
3 jam yang lalu
Pemkot Kediri Meralat...
Pemkot Kediri Meralat Jabatan Kaesang Pangarep, Ini Alasannya
3 jam yang lalu
Infografis
Atasi Tawuran, Pemprov...
Atasi Tawuran, Pemprov Jakarta Bakal Buka 500.000 Lapangan Kerja
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved