Viral Warga Lepas Ribuan Lele di Danau Sunter, Warganet: Untuk Buang Sial

Senin, 01 Maret 2021 - 02:15 WIB
loading...
Viral Warga Lepas Ribuan...
Sebuah video beredar di media sosial, di mana sejumlah warga melepas ribuan ekor ikan lele ke Danau Sunter, Jakarta Utara, pada Minggu (28/2/2021). Foto/Twitter
A A A
JAKARTA - Sebuah video beredar sejumlah warga melepas ribuan ekor ikan lele ke Danau Sunter, Jakarta Utara, pada Minggu (28/2/2021). Video tersebut beredar di sejumlah akun media sosial baik twitter maupun instagram.



"Ini merupakan tradisi masyarakat Tionghoa saat perayaan tahun baru Imlek, pelepasan ikan atau burung hari raya Imlek dipercayai dapat memperpanjang umur dan membuang sial. Ritus ini dimaksud untuk meminta keselamatan dalam menyambut tahun baru," tulis warganet @ign_sun2000.

Bahkan ada juga warganet yang memberitahu istilah melepas ikan atau burung itu dengan sebutan Fang Shen. "Ini nama nya Fang shen," kata @ronal_limanto.

Warganet lainnya mendoakan agar orang yang menebar ikan tersebut mendapat keberkahan. "Semoga berkah buat kokoh dan encik nya," tulis @imam.wahyudi.

Namun ada juga yang skeptis dan mempertanyakan pelepasan ribuan ikan tersebut dapat mengganggu ekosistem danau. "Apakah tidak merusak ekosistem yang ada? Mengingat lele ikan yang omnivora," kata @manier_renal.

"Alam akan mendapatkan keseimbangannya sendiri, kecuali yang diceburin ikan arapaima ribuan ekor mungkin bisa merusak ekosistemnya," balas @darw1n_gigs.

Berdasarkan pantauan dari video tersebut terlihat warga yang sebagian besar mengenakan kaos berkerah merah pria dan wanita paruh baya itu bersemangat dalam tempat plastik melepas ribuan ikan lele.
(maf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Rayakan Imlek, Siswa...
Rayakan Imlek, Siswa di Jakut dan Tangsel Diajarkan Pendidikan Karakter
Kisah Soeharto Larang...
Kisah Soeharto Larang Rayakan Imlek, Latar Belakangnya Masih Berkaitan dengan PKI
Banjir Jakarta, Pj Gubernur...
Banjir Jakarta, Pj Gubernur Teguh Ungkap Alasan Tak Lakukan Modifikasi Cuaca Jelang Imlek
Pesawat Mendarat Darurat...
Pesawat Mendarat Darurat di Semarang, Yusril Ihza Mahendra Hadiri Perayaan Imlek di Sam Poo Kong
Sempat Terendam hingga...
Sempat Terendam hingga 1,5 Meter, Banjir di Bidara Cina Surut
Cerita Etnis Tionghoa...
Cerita Etnis Tionghoa Pertama Masuk Nusantara di Masa Kerajaan Sriwijaya
Festival Bandeng Rawa...
Festival Bandeng Rawa Belong Sambut Imlek, Pj Gubernur Teguh Ungkap Nilai Sejarahnya
Pj Gubernur, Pramono-Doel,...
Pj Gubernur, Pramono-Doel, Foke hingga Bang Yos Hadiri Festival Bandeng Rawa Belong
Horor Macet Sergap Jalur...
Horor Macet Sergap Jalur Puncak Bogor saat Liburan Isra Mikraj dan Imlek
Rekomendasi
Amnesty Tegaskan Israel...
Amnesty Tegaskan Israel Lakukan Genosida yang Disiarkan Langsung di Gaza
Harga Emas Antam Hari...
Harga Emas Antam Hari Ini Turun Tipis ke Rp1.965.000 per Gram, Berikut Rinciannya
Meghan Markle Larang...
Meghan Markle Larang Pangeran Harry Temui Raja Charles III di Inggris
Berita Terkini
Jokowi Hari Ini ke Polda...
Jokowi Hari Ini ke Polda Metro Laporkan Tudingan Ijazah Palsu
1 jam yang lalu
Viral Guru Biologi di...
Viral Guru Biologi di Bandung Barat Minta Siswa SMA Gambar Alat Kelamin dan Direkam
1 jam yang lalu
3 Kerabat Jenderal Try...
3 Kerabat Jenderal Try Sutrisno yang Punya Karier Cemerlang di Militer, Salah Satunya Mantan KSAD
2 jam yang lalu
Misteri Ken Dedes, Kecantikan...
Misteri Ken Dedes, Kecantikan Luar Biasa dan Tanda Gaib yang Mengubah Kekuasaan di Tanah Jawa
3 jam yang lalu
Ini Identitas Korban...
Ini Identitas Korban Tewas dan Luka dalam Kecelakaan Travel Bhineka di Tol Cisumdawu
10 jam yang lalu
PIHK Diminta Bekerja...
PIHK Diminta Bekerja Amanah dan Berlandaskan Prinsip Sunnah
10 jam yang lalu
Infografis
AS Gelontorkan Ribuan...
AS Gelontorkan Ribuan Triliun untuk Ukraina, Hasilnya Mengecewakan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved