Mengangkut Tabung Oksigen dan Meledak, Sopir Pikap Tewas Mengenaskan

Rabu, 20 Januari 2021 - 00:13 WIB
loading...
Mengangkut Tabung Oksigen...
Kondisi mobil pikap yang mengangkut tabung oksigen rusak parah setelah muatannya meledak dan membakarnya.
A A A
MEDAN - Tragis nasib Juliadi (56), sopir pikap yang mengangkut tabung oksigen. Warga Jalan Karya Jaya No.24 Lk. IV, Kelurahan Pangkalan Mansur, Kecamatan Medan Johor, tewas mengenaskan setelah tabung berisi oksigen yang diangkutnya meledak.

Pertistiwa tragis itu terjadi di Jalan M Basir Lk.5 tepat di depan ruko Kelurahan Pangkalan Mansur, Kecamatan Medan Johor. Selain menewaskan Juliadi, mbil pikap BK 9025 CH juga mengalami kerusakan.

Baca juga: Pengelola Pijat Khusus Gay di Medan Dihukum 3 Tahun Penjara

Menurut Kapolsek Delitua AKP Zulkifli Harahap melalui Kanit Reskrim Iptu Maratua Manik, pihaknya telah mengamankan TKP dan membawa sopir ke RS. Mitra Sejati.

"Kemudian tim bertemu pemilik tabung oksigen, Nur Aini dan menceritakan kejadian ledakan tabung oksigen miliknya yang dibawa oleh korban,” kata Iptu Maratua Manik SH MH kepada wartawan, Selasa (19/1/2021).

Pemilik tabung oksigen, Nur Aini engatakan, korban dan dirinya hendak mengantar tabung oksigen ke RS. Mitra Sejati. Saat berada di TKP, korban mendengar ada suara bocor tabung oksigen yang dimuatnya.

Baca juga: Diduga Kecanduan Lem Kambing, Remaja Ini Tewas Gantung Diri di Pohon Mangga

Korban menghentikan laju mobilnya dan mengecek tabung oksigen. Korban mengambil kunci Inggris dari depan mobil lalu Juliadi memperbaiki tabung oksigen yang bocor dan seketika itu terjadi ledakan.

“Mendengar suara ledakan lalu warga yang melihat kejadian tersebut membantu memadamkan api. Kemudian warga membawa Juliadi dan Nur Aini kerumah sakit. Saat korban masih dalam perawatan medis, sekitar pukul 13.00 WIB, korban meninggal dunia. Atas kejadian itu, petugas melakukan olah TKP dan mengamankan barang bukti serta mendatangkan INAFIS,” tandasnya.
(msd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Truk Terjun ke Jurang...
Truk Terjun ke Jurang Pesisir Barat Lampung, 3 Orang Tewas
3 Warga Tewas Akibat...
3 Warga Tewas Akibat Banjir di Bandarlampung
Kronologi Wanita Korban...
Kronologi Wanita Korban Mutilasi di Serang hingga Sang Kekasih Ditangkap
Kecelakaan Maut di Tol...
Kecelakaan Maut di Tol Ngawi, 3 Orang Tewas dan 2 Terluka
Tragis! Bapak Kendarai...
Tragis! Bapak Kendarai Motor Tabrak Tembok di Jombang, Anak yang Dibonceng Tewas
Tabrakan Maut Minibus...
Tabrakan Maut Minibus Vs Bus di Gresik, 7 Orang Tewas
Polisi Ungkap Hasil...
Polisi Ungkap Hasil Autopsi Wartawan Palu yang Tewas di Hotel Jakbar, Ternyata Sakit
Ribut di Tempat Parkir,...
Ribut di Tempat Parkir, Polisi Polres Rohil dan Temannya Tewas Ditikam
Mobil Tabrak Truk di...
Mobil Tabrak Truk di Cengkareng, 3 Orang Tewas
Rekomendasi
Raup Rp180 Juta per...
Raup Rp180 Juta per Bulan, Azlina Jadi Inspirasi Perempuan UMKM
Hari Kedua Workshop...
Hari Kedua Workshop Esoterika Fellowship Program, Denny JA: AI Dorong Tafsir Agama Pro Hak Asasi
Kementan Dorong Penyuluh...
Kementan Dorong Penyuluh Pertanian Optimalkan Pelaporan Luas Tambah Tanam melalui E-Pusluh
Berita Terkini
PWNU Jakarta Minta Jangan...
PWNU Jakarta Minta Jangan Terulang Lagi Macet Horor di Tanjung Priok
1 jam yang lalu
Dedi Mulyadi Perintahkan...
Dedi Mulyadi Perintahkan Biro Hukum Lawan Putusan PTUN terkait SMAN 1 Bandung
2 jam yang lalu
Tarian Nusantara di...
Tarian Nusantara di TMII Diikuti 500 Anak dari Anjungan Sabang hingga Merauke
4 jam yang lalu
Siswa SMKN 29 Jakarta...
Siswa SMKN 29 Jakarta Dilatih Keselamatan Kerja dan Kelestarian Lingkungan
4 jam yang lalu
Ibu dan Anak Tewas dalam...
Ibu dan Anak Tewas dalam Kebakaran Rumah di Jatiasih Bekasi
5 jam yang lalu
Korban Dokter Kandungan...
Korban Dokter Kandungan Cabul di Garut Bertambah Jadi 5 Orang
5 jam yang lalu
Infografis
Pesona 9 Istri dan Putri...
Pesona 9 Istri dan Putri Para Pemimpin Timur Tengah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved