Banjir Rob di Muara Angke, Warga Minta Pemda Lakukan Antisipasi Sementara

Selasa, 20 Oktober 2020 - 22:04 WIB
loading...
Banjir Rob di Muara...
Banjir rob di Muara Angke, Pluit, Penjaringan, Jakarta Utara mulai Minggu (18/10/2020) sampai Selasa (20/10/2020) membuat warga mendesak pemda bekerja lebih cepat melakukan antisipasi. Foto: SINDOnews/Yohannes Tobing
A A A
JAKARTA - Banjir rob di Muara Angke, Pluit, Penjaringan, Jakarta Utara mulai Minggu (18/10/2020) sampai Selasa (20/10/2020) membuat warga mendesak pemerintah daerah bekerja lebih cepat melakukan antisipasi.

Pengurus Rukun Warga (RW) 022 Syaiful menuturkan telah berkomunikasi dengan instansi terkait untuk melakukan penanganan dalam waktu cepat. "Kita sudah meminta kepada Dinas LH, SDA dan termasuk Lurah untuk melakukan penanganan cepat sementara," ujarnya, Selasa (20/10/2020). (Baca juga: Sudah 3 Hari Banjir Rob Rendam Permukiman Warga di Muara Karang)

"Rencananya mau dibuat tanggul dari karung pasir untuk di RT 05 dan 06 sementara ini," sambungnya.

Lurah Pluit Rosiwan mengatakan, penanganan banjir rob untuk sementara waktu akan dioperasikan pompa stasioner. "Dua pompa dan pompa mobile di Kali Asin dua unit yang kapasitasnya 500 liter per detik," ujarnya.

Menurut dia, rob di Jakarta Utara memang sering terjadi sehingga jarang membuat warga mengungsi. "Sudah biasa hanya di RW 022 saja, air limpasan saja. Tetap banjir rob bilangnya. Warga pun tidak ada yang mengungsi," ucapnya. (Baca juga: Demo Bubar, Kapolda Metro Jaya Pastikan Aksi Berjalan Kondusif)
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Apel Siaga Jakarta,...
Apel Siaga Jakarta, 17 Sungai dan Kanal Dikeruk Serentak
Abrasi dan Banjir Rob...
Abrasi dan Banjir Rob Ancam Pesisir Kabupaten Tangerang
Abrasi Hantam Pesisir...
Abrasi Hantam Pesisir Jawa, Daratan Seluas 579 Hektare di Kabupaten Tangerang Hilang
Banjir Rob Rendam 2...
Banjir Rob Rendam 2 Desa di Pekalongan, 1.010 KK Terkena Dampak
5 RT di Jakut dan Jalan...
5 RT di Jakut dan Jalan Depan JIS Terendam Banjir Rob
Banjir Rob Terjang Tegal,...
Banjir Rob Terjang Tegal, BNPB: 3.987 Warga Tiga Kelurahan Terdampak
Awal Tahun 2025, Banjir...
Awal Tahun 2025, Banjir Rob Terjang Jakarta Utara
Banjir Rob, KAI Commuter...
Banjir Rob, KAI Commuter Batalkan 8 Perjalanan Kota-Tanjung Priok
Sempat Setinggi 40 Cm,...
Sempat Setinggi 40 Cm, Banjir Rob di Pluit Jakarta Utara Mulai Surut Sore Ini
Rekomendasi
5 Skenario Timnas Indonesia...
5 Skenario Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026
Langganan Rekor, Harga...
Langganan Rekor, Harga Emas Hari Ini Tembus Rp1.741.000 per Gram
5 Potret Pemakaman Barbie...
5 Potret Pemakaman Barbie Hsu yang Penuh Haru, Diiringi Isak Tangis Keluarga
Berita Terkini
Gempa M5,1 Guncang Barat...
Gempa M5,1 Guncang Barat Daya Bone Bolano Sulawesi Selatan
5 menit yang lalu
Angin Puting Beliung...
Angin Puting Beliung Rusak Puluhan Rumah dan Fasilitas Umum di Indramayu
22 menit yang lalu
Banjir Rendam Ribuan...
Banjir Rendam Ribuan Rumah di Muarojambi, 3 Desa Terisolasi
49 menit yang lalu
Wasiat Arya Wiraraja...
Wasiat Arya Wiraraja Picu Pasukan Jayakatwang Kediri Serang Kerajaan Singasari
3 jam yang lalu
Meresahkan! Geng Motor...
Meresahkan! Geng Motor Keroyok Pemuda hingga Tewas di Minimarket
3 jam yang lalu
Gubernur Khofifah Dukung...
Gubernur Khofifah Dukung Usulan KH M Yusuf Hasyim sebagai Pahlawan Nasional
4 jam yang lalu
Infografis
Eks Menhan Zionis: Israel...
Eks Menhan Zionis: Israel Lakukan Pembersihan Etnis di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved