Anggota DPRD dari Partai Perindo Tekankan Pentingnya Pendidikan Partisipasi Bagi Warga

Rabu, 19 Maret 2025 - 21:57 WIB
loading...
A A A
“Kita berharap semua usulan masyarakat bisa diakomodir di tahun 2026 karena distrik Kwaneha sangat tertinggal. Selanjutnya, tim akan mengkaji dan melanjutkan semua aspirasi masyarakat ke musrenbang tingkat Kabupaten Maberamo Raya,” ujar pria kelahiran Sorong 39 tahun lalu ini.

Sebagai putra daerah dan kader Partai Perindo yang juga dikenal sebagai Partai Kita, Daniel mengakui memegang teguh komitmen meningkatkan kualitas hidup masyarakat berbasis lokal.

“Program-program akan saya kawal terus supaya semua aspirasi masyarakat terwujud, termasuk melalui musrenbang,” kata Daniel yang juga aktif sebagai Sekretaris Internal DPD Partai Perindo Mamberamo Raya dan Ketua DPD Pemuda Perindo Mamberamo Raya.

Hadir pada acara itu di antaranya Kepala Distrik Kwaneha Alfisus Zodat, Ketua Tim Asistensi Bappeda Daud Kyew Kyew, Kepala Kampung Watiaro Yakob Auri, Kepala Kampung Baitanisa Yustus Neunuma, dan masyarakat Distrik Kwaneha.

Untuk diketahui, Musrenbang adalah forum antarpelaku dalam rangka menyusun rencana pembangunan Nasional dan rencana pembangunan Daerah. Musrenbang diselenggarakan dalam rangka menyusun Rencana Pembangunan Jangka Panjang (RPJP), serta diikuti oleh unsur-unsur penyelenggara negara yang berkepentingan dengan turut mengikutsertakan masyarakat.

Musrenbang tidak hanya dilakukan di tingkat nasional namun juga di tingkat provinsi, tingkat kota dan kabupaten, kecamatan, hingga kelurahan/desa. Pada umumnya Musrenbang membahas isu strategis yang ada, proses-proses yang telah dijalani pada tahun tersebut, capaian-capaian target dan sasaran dari Pemerintah Kota/Kabupaten setempat.

Setelah itu baru menyusun Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD). RKPD itulah yang kemudian akan digunakan untuk penyusunan KUA (Kebijakan Umum APBD), dan PPAS (Plafon Prioritas Anggaran Sementara).

Kegiatan musrenbang sendiri terbagi menjadi 3 bagian, yakni, Musyawarah Rencana Pembangunan Jangka Panjang, Musyawarah Rencana Pembangunan Jangka Menengah, dan Musyawarah penyusunan Rencana Kerja Pemerintah.

(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Peduli Nelayan, Warga...
Peduli Nelayan, Warga Desa Nifasi Papua Dapat Rumah Baru
Anggota DPRD Sulut Normans...
Anggota DPRD Sulut Normans Luntungan Reses di Sitaro, Dorong Peningkatan Kualitas dan Harga Pala
Partai Perindo Manggarai...
Partai Perindo Manggarai Barat Tempati Kantor Baru, Kian Solid dan Terus Hadir di Tengah Masyarakat
2 Anggota DPRD Medan...
2 Anggota DPRD Medan Baku Hantam di Toilet Gedung Dewan
Berbagi di Bulan Suci,...
Berbagi di Bulan Suci, Legislator Partai Perindo Tual Yakub Letsoin Tebar Ratusan Paket Sembako dan Perlengkapan Ibadah
Anggota DPRD dari Partai...
Anggota DPRD dari Partai Perindo Siap Berkolaborasi dengan Pemda Kepulauan Aru Sejahterakan Warga
Sejahterakan Petani...
Sejahterakan Petani NTT, Anggota DPRD dari Partai Perindo Kawal Pembangunan Irigasi hingga Balai Benih
Reses di 2 Lokasi, Anggota...
Reses di 2 Lokasi, Anggota DPRD dari Partai Perindo Sulut Serap Aspirasi Warga Siau
Anggota Dewan Partai...
Anggota Dewan Partai Perindo Serap Aspirasi Warga Donggala, UMKM hingga Bantuan Sosial Jadi Sorotan
Rekomendasi
Libatkan 365 Kaligrafer,...
Libatkan 365 Kaligrafer, Kemenag Raih Dua Rekor MURI Penulisan Mushaf Nusantara
Lepas Tim Peliputan...
Lepas Tim Peliputan Mudik iNews Media Group, Korlantas Polri Minta Pemudik Lakukan Persiapan Matang
Uni Eropa: Jangan Biarkan...
Uni Eropa: Jangan Biarkan Rusia Memecah Belah AS dan Eropa
Berita Terkini
Peduli Nelayan, Warga...
Peduli Nelayan, Warga Desa Nifasi Papua Dapat Rumah Baru
3 jam yang lalu
Kejati Geledah Kantor...
Kejati Geledah Kantor Dindik Jatim Usut Dugaan Korupsi Dana Hibah SMK Rp65 Miliar
4 jam yang lalu
Sambangi Mahasiswa di...
Sambangi Mahasiswa di DIY, Gubernur Kalteng Agustiar Serahkan Bantuan Rp200 Juta
4 jam yang lalu
Gelar Jumat Berkah,...
Gelar Jumat Berkah, Kantor Imigrasi Cilegon Gandeng PT Kine Bagikan Makanan Gratis
4 jam yang lalu
Saksi Lihat Oknum TNI...
Saksi Lihat Oknum TNI Bawa 2 Senpi saat Penembakan yang Menewaskan 3 Polisi di Lampung
5 jam yang lalu
MNC Peduli Edukasi Protein...
MNC Peduli Edukasi Protein Ikan di Kebon Sirih, Warga: Kegiatan Sangat Bermanfaat
5 jam yang lalu
Infografis
HGU 100 Tahun Dipermasalahkan,...
HGU 100 Tahun Dipermasalahkan, UU IKN Digugat Warga Dayak ke MK
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved