Satu Warga Sipil Jadi Tersangka Penembakan 3 Polisi di Lampung

Rabu, 19 Maret 2025 - 16:54 WIB
loading...
Satu Warga Sipil Jadi...
Kapolda Lampung Irjen Pol Helmy Santika menggelar jumpa pers bersama Pangdam II Sriwijaya Mayjen TNI Ujang Darwis di Polda Lampung, Rabu (19/3/2025). Foto: iNews/Andres Afandi
A A A
WAY KANAN - Polda Lampung menetapkan 1 warga sipil sebagai tersangka penembakan 3 polisi hingga tewas di Negara Batin, Way Kanan, Lampung. Hal tersebut dikatakan Kapolda Lampung Irjen Pol Helmy Santika usai jumpa pers bersama Pangdam II Sriwijaya Mayjen TNI Ujang Darwis di Polda Lampung, Rabu (19/3/2025).

Sejumlah barang bukti dihadirkan seperti 13 butir selongsong peluru yang merupakan hasil olah TKP dan hasil uji balistik 3 proyektil peluru dari hasil autopsi 3 jenazah korban.



“Satu warga sipil jadi tersangka berinisial Z, warga Negara Batin juga sebagai pemain judi sabung ayam,” ujar Helmy.

Sementara, 2 oknum anggota TNI yang diamankan masih terperiksa dan masih berstatus saksi. Diketahui, 3 polisi gugur yakni Kapolsek Negara Batin Iptu Lusiyanto, Bripka Petrus Apriyanto, dan Bripda M Ghalib Surya Ganta.
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Keluarga Kenang AKP...
Keluarga Kenang AKP Lusiyanto sebagai Sosok yang Baik dan Pekerja Keras
Kenangan Keluarga AKP...
Kenangan Keluarga AKP Anumerta Lusiyanto: Satu-satunya Polisi di Keluarga
Keluarga Polisi Tewas...
Keluarga Polisi Tewas Ditembak di Way Kanan Minta Pelaku Dihukum Berat
Hujan Deras Iringi Pemakaman...
Hujan Deras Iringi Pemakaman Bripka Petrus, Polisi yang Tewas Ditembak saat Gerebek Judi Sabung Ayam
Polsek Kayangan Lombok...
Polsek Kayangan Lombok Utara Dibakar Massa
Hasil Olah TKP Kasus...
Hasil Olah TKP Kasus Penembakan 3 Polisi di Lampung Ditemukan 12 Selongsong Peluru
5 Fakta Penembakan Polisi...
5 Fakta Penembakan Polisi di Lampung, dari Kronologi hingga Proses Investigasi
Penampakan Lokasi Judi...
Penampakan Lokasi Judi Sabung Ayam yang Digerebek hingga Tewaskan 3 Polisi di Lampung
Kematian Tragis 3 Polisi...
Kematian Tragis 3 Polisi di Way Kanan: Ditembak dari Depan saat Gerebek Judi Sabung Ayam, Ini Hasil Autopsinya!
Rekomendasi
Siap Nyebur? Ini Tips...
Siap Nyebur? Ini Tips Skin-Prep Terbaik sebelum Berenang!
Skenario Oleksandr Usyk...
Skenario Oleksandr Usyk Kosongkan Sabuk WBO, Anthony Joshua Bisa Juara Dunia
Polri Periksa 3 HP Milik...
Polri Periksa 3 HP Milik Eks Kapolres Ngada yang Rekam Perbuatan Asusila
Berita Terkini
Heboh Ladang Ganja di...
Heboh Ladang Ganja di Gunung Bromo, Kemenhut Buka Suara
6 menit yang lalu
Satu Warga Sipil Jadi...
Satu Warga Sipil Jadi Tersangka Penembakan 3 Polisi di Lampung
2 jam yang lalu
Keluarga Kenang AKP...
Keluarga Kenang AKP Lusiyanto sebagai Sosok yang Baik dan Pekerja Keras
3 jam yang lalu
Kewenangan Jaksa dalam...
Kewenangan Jaksa dalam UU Kejaksaan Dinilai Berlebihan
3 jam yang lalu
Kenangan Keluarga AKP...
Kenangan Keluarga AKP Anumerta Lusiyanto: Satu-satunya Polisi di Keluarga
3 jam yang lalu
Kakek Prabowo, RM Margono...
Kakek Prabowo, RM Margono Djojohadikusumo Diusulkan Jadi Pahlawan Nasional
4 jam yang lalu
Infografis
Usia Pensiun Pekerja...
Usia Pensiun Pekerja di Indonesia Naik Jadi 59 Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved