Pesta Gay, Sembilan Lelaki Ditahan Polda Metro

Rabu, 02 September 2020 - 11:23 WIB
loading...
Pesta Gay, Sembilan...
Ditreskrimum Polda Metro Jaya menahan sembilan laki-laki yang diamankan dalam pesta gay di apartemen Kuningan Suite lantai enam room 608, Jalan Setiabudi Raya, Jakarta Selatan, Rabu (2/9/2020). Ilustrasi/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Ditreskrimum Polda Metro Jaya menahan sembilan laki-laki yang diamankan dalam pesta gay di apartemen Kuningan Suite lantai enam room 608, Jalan Setiabudi Raya, Jakarta Selatan, Rabu (2/9/2020).

Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Metro jaya, Kombes Pol Tubagus Ade Hidayat mengatakan, dari puluhan orang yang terjaring dalam pesta gay tersebut hanya sembilan yang ditahan. “Baru sembilan yang ditahan, kalau mau lengkapnya nanti akan dirilis di TKP,” katanya. (Baca juga; Lokasi Pesta Gay Diyakini Masih Banyak di Jakarta )

Tubagus enggan menjelaskan lebih jauh terkait kronologis penggerebekan dan penangkapan tersebut. Sebab, kata dia, saat ini para pelaku masih diperiksa secara intensif di Polda Metro Jaya. Seperti diketahui, Polda Metro Jaya menggerebek salah satu apartemen yang dipakai untuk pesta gay.

Penangkapan tersebut berdasarkan informasi dari masyarakat terkait adanya pesta gay di ruangan tersebut. Pesta tersebut digelar privat atau hanya kalangan tertentu yang bisa masuk ke dalam lokasi. (Baca juga; Pesta Gay di Kuningan Jakarta Digerebek, Puluhan Pria Diamankan Polisi )
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Aksi Penggerudukan Rapat...
Aksi Penggerudukan Rapat Panja RUU TNI di Hotel Mewah Dilaporkan ke Polda Metro
14 Ton MinyaKita Palsu...
14 Ton MinyaKita Palsu Disita Polda Jatim karena Diisi Minyak Curah
Kapolda Metro Jaya Pecat...
Kapolda Metro Jaya Pecat 4 Anggota yang Terlibat Kasus Perzinahan hingga Penipuan
Polda Metro Jaya Fokus...
Polda Metro Jaya Fokus Awasi Jalur Arteri Cawang hingga Kedungwaringin Selama Mudik 2025
Ditpamobvit Polda Metro...
Ditpamobvit Polda Metro Bersama SHW Center Bagikan Takjil ke Masyarakat
Sidak Pasar Kemayoran,...
Sidak Pasar Kemayoran, Satgas Pangan Polda Metro Temukan MinyaKita Tak Sesuai Takaran
Meresahkan! Pemalak...
Meresahkan! Pemalak Beraksi Dekat Stasiun Tanah Abang, Korban Dibacok hingga Terluka
Eks Pengacara Anak Bos...
Eks Pengacara Anak Bos Prodia Tak Ditahan, Cuma Wajib Lapor Senin-Kamis
Salurkan Bantuan ke...
Salurkan Bantuan ke Korban Banjir, Polda Metro Jaya Jamin Keamanan Masyarakat
Rekomendasi
5 Skenario Timnas Indonesia...
5 Skenario Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026
5 Wanita Terkaya di...
5 Wanita Terkaya di Dunia Tahun 2025, Paling Tajir Berharta Rp1.639 Triliun
Mengejutkan, Eks Panglima...
Mengejutkan, Eks Panglima Militer Israel Puji Hamas: Mereka Bikin Tentara Zionis Terhipnotis
Berita Terkini
Banjir Rendam Ribuan...
Banjir Rendam Ribuan Rumah di Muarojambi, 3 Desa Terisolasi
30 menit yang lalu
Wasiat Arya Wiraraja...
Wasiat Arya Wiraraja Picu Pasukan Jayakatwang Kediri Serang Kerajaan Singasari
3 jam yang lalu
Meresahkan! Geng Motor...
Meresahkan! Geng Motor Keroyok Pemuda hingga Tewas di Minimarket
3 jam yang lalu
Gubernur Khofifah Dukung...
Gubernur Khofifah Dukung Usulan KH M Yusuf Hasyim sebagai Pahlawan Nasional
4 jam yang lalu
Pengaruh Candu Merasuki...
Pengaruh Candu Merasuki Pasukan Pangeran Diponegoro saat Perang Jawa
4 jam yang lalu
Oknum Brimob Diduga...
Oknum Brimob Diduga Aniaya Karyawan Leasing di Kendari, Polda Sultra Lakukan Penyelidikan
12 jam yang lalu
Infografis
Preview Manchester City...
Preview Manchester City vs Chelsea: Peluang Lengkapi Pesta Juara
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved