Partai Buruh Resmi Dukung RIDO di Pilkada Jakarta 2024

Jum'at, 11 Oktober 2024 - 19:30 WIB
loading...
Partai Buruh Resmi Dukung...
Partai Buruh resmi mendeklarasikan dukungan kepada Paslon Gubernur dan Wakil Gubernur DKJ Nomor Urut 1, Ridwan Kamil-Suswono (RIDO). Foto/SINDOnews/Achmad Al Fiqri
A A A
JAKARTA - Partai Buruh resmi mendeklarasikan dukungan kepada Pasangan Calon (Paslon) Gubernur dan Wakil Gubernur Daerah Khusus Jakarta (DKJ) Nomor Urut 1, Ridwan Kamil-Suswono (RIDO) di Pilkada 2024.

Dukungan itu secara resmi disaksikan oleh Ridwan Kamil di Gedung KNPI, Rawamangun, Jakarta Timur, Jumat (11/10/2024). Surat deklarasi langsung dibacakan oleh Exco Partai Buruh Provinsi DKJ, Winarso

"Dengan Rahmat Tuhan YME dan menjunjung tinggi azas demokrasi dan perjuangan buruh, demi terwujudnya kesejahteraan buruh dan seluruh masyarakat Provinsi DKJ dengan ini kami menyatakan dan memberi dukungan kepada Cagub dan Cawagub Bapak M Ridean Kamil dan Bapak Suswono untuk nenjadi Gubernur dna Wagub DKJ periode 2024-2029," ujar Winarso yang diikuti oleh seluruh kader Partai Buruh.

Dengan dukungan itu, kata Winarso, seluruh kader Buruh akan berjuang bersama anggota keluarga untuk memenangkan RIDO. "Bersama surat ini, kami Exco Partai Buruh DKJ akan berjuang dengan seluruh anggota dan keluarga kami untuk mendukung dan memenangkan Pilkada DKJ 2024," tegasnya.



Sementara itu, Presiden Partai Buruh Said Iqbal menyerukan seluruh kader Buruh untuk memenangkan RIDO. Ia meminta pada seluruh kader untuk mengajak masyarakat memilih RIDO di Pilkada Jakarta 2024.

"Pilih siapa? Rido! Nomor berapa? Satu! Sore hari, keliling-keliling pabrik. Ya, murah kan? Enggak mahal kan? Sanggup gak? Sanggup! Sanggup gak? Sanggup! Mulai hari ini, minggu depan," ujar Said.

(maf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Respons Ridwan Kamil...
Respons Ridwan Kamil usai Rumahnya Digeledah KPK terkait Dugaan Korupsi Bank BJB
Rumah Ridwan Kamil di...
Rumah Ridwan Kamil di Bandung Sepi Usai Digeledah KPK terkait Dugaan Korupsi Bank BJB
Waduh, Puluhan Bus Sekolah...
Waduh, Puluhan Bus Sekolah di Bandung Era Ridwan Kamil Jadi Barang Rongsokan
Bamus Betawi Harap Pramono-Rano...
Bamus Betawi Harap Pramono-Rano Bikin Masyarakat Betawi Maju
Mas Pramono Dapat Gelar...
Mas Pramono Dapat Gelar Kehormatan Betawi Bang Anung, Foke Beri Kuku Macan
Pilkada Satu Putaran,...
Pilkada Satu Putaran, KPU Akan Kembalikan Rp327 Miliar ke Pemprov Jakarta
Nama-nama Tim Transisi...
Nama-nama Tim Transisi Pramono Anung-Rano Karno
Sah! KPUD Jakarta Tetapkan...
Sah! KPUD Jakarta Tetapkan Pramono Anung-Rano Karno Gubernur-Wagub Terpilih
KPUD Jakarta Antar Undangan...
KPUD Jakarta Antar Undangan Penetapan ke Rumah Pramono
Rekomendasi
Perpusnas dan Kemendikti...
Perpusnas dan Kemendikti Permudah Peneliti Mengakses Jurnal Elektronik
Kolaborasi PNM dan Kementerian...
Kolaborasi PNM dan Kementerian UMKM Perkuat Literasi Usaha Nasabah
Sinopsis Newtopia Episode...
Sinopsis Newtopia Episode 7, Jisoo BLACKPINK Hadapi Bahaya
Berita Terkini
Percepatan Ketahanan...
Percepatan Ketahanan Pangan, PTPN IV PalmCo Optimalkan Areal Replanting
3 jam yang lalu
Pelaku Pembakaran 3...
Pelaku Pembakaran 3 Gerbong Kereta Api di Stasiun Tugu DIY Ditangkap
3 jam yang lalu
Website Resmi Pemkab...
Website Resmi Pemkab Bandung Diretas, Muncul Tulisan Slot Gacor
3 jam yang lalu
Motif Pembunuh Ibu dan...
Motif Pembunuh Ibu dan Anak di Tambora karena Sakit Hati Dimarahi Korban
5 jam yang lalu
Produsen MinyaKita Ilegal...
Produsen MinyaKita Ilegal di Banten Digerebek, Raup Untung Rp45 Juta Setiap Bulan
6 jam yang lalu
Tebarkan Kebahagiaan...
Tebarkan Kebahagiaan Ramadan hingga Pelosok Banten
7 jam yang lalu
Infografis
Hasil Quick Count Pilkada...
Hasil Quick Count Pilkada Jakarta 2024, Siapa Pemenangnya?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved