Usung RK-Suswono di Jakarta, PKB: Komunikasi dengan Anies Bagus Merajut Persaudaraan

Rabu, 28 Agustus 2024 - 18:15 WIB
loading...
Usung RK-Suswono di...
Ketua DPW PKB DKI Jakarta Hasbiallah Ilyas membeberkan komunikasi PKB dengan Anies masih bagus merajut persaudaraan. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Ketua DPW PKB DKI Jakarta Hasbiallah Ilyas membeberkan komunikasi PKB dengan Anies masih bagus merajut persaudaraan. Dia menyebut pada pagi tadi masih berkomunikasi dengan Tim Anies.

"Oh komunikasi bagus persaudaraan. Dengan timnya Pak Anies hingga pagi tadi kita masih komunikasi. Ya komunikasi namanya perkawanan, biasa. Soal mengusung kan kita sudah datang ke KPU. Sudah datang ke KPU," kata Hasbi di KPU Jakarta, Rabu (28/8/2024).

Hasbi menegaskan, partainya tidak mengusung eks Gubernur Jakarta periode 2017-2022 Anies Rasyid Baswedan di Pilkada Jakarta 2024. Menurutnya hari ini, Rabu (28/8/2024) menjadi faktanya PKB mengantarkan pasangan Ridwan Kamil (RK)-Suswono mendaftar ke KPU Provinsi DKI Jakarta.



"Oh iya, PKB kan kita udah lihat, sudah daftar. Di KPU hari ini. Jadi itu.Kita lihat faktanya aja. Faktanya hari ini PKB sudah mendaftar. Pak RK ke KPUD," ucapnya.

Sebagai informasi, eks Gubernur Jakarta 2017-2022, Anies Baswedan gagal berlayar di Pilkada Jakarta usai PDI Perjuangan memutuskan untuk mengusung duet Pramono Anung-Rano Karno melawan RK-Suswono alias RIDO di Pilkada Jakarta. PKB pun ikut mengusung duet RIDO bersama parpol lainnya seperti Gerindra, Golkar, Demokrat, PAN, PKB, PPP, Perindo, PSI, Garuda, Gelora, PKN, Nasdem, dan lainnya.
(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sowan ke Kiai Tapal...
Sowan ke Kiai Tapal Kuda, Cak Imin Sebut Iman Sukri Bakal Pimpin DPW PKB Bali
Sowan ke Ponpes Sukorejo,...
Sowan ke Ponpes Sukorejo, Gus Imin Halalbihalal dengan Kiai Azaim dan Nyai Ju
PSU Pilkada Bengkulu...
PSU Pilkada Bengkulu Selatan, Massa Pendukung 02 Geruduk Bawaslu
Hitung Cepat SCL Taktika,...
Hitung Cepat SCL Taktika, Aulia Rahman Basri-Rendi Solihin Pimpin Perolehan Suara di PSU Kutai Kartanegara
NasDem Siap Kawal Pemenangan...
NasDem Siap Kawal Pemenangan PSU Pilkada Siak
Rustini Muhaimin Berikan...
Rustini Muhaimin Berikan Seragam dan Peralatan Sekolah untuk Anak Korban Banjir Bekasi
Pengamat: Kekalahan...
Pengamat: Kekalahan Andika di Pilkada Serang karena Masyarakat Menolak Dinasti Politik
Kharisma Menang Pilkada...
Kharisma Menang Pilkada Pamekasan di MK, Akademisi UTM: Saatnya Mewujudkan Visi Misi
MK Putuskan Pilkada...
MK Putuskan Pilkada Kabupaten Serang Diulang, Pengamat: Angin Segar bagi Demokrasi
Rekomendasi
Berapa Gaji Lulusan...
Berapa Gaji Lulusan S1 Columbia University? Angkanya Bikin Penasaran!
Kapan Iduladha 2025?...
Kapan Iduladha 2025? Cek Jadwalnya di Sini!
Pengurus DPP Hanura...
Pengurus DPP Hanura Periode 2024-2029 Dikukuhkan, Ada Eks Pimpinan KPK dan Hakim MK
Berita Terkini
Sowan ke Kiai Tapal...
Sowan ke Kiai Tapal Kuda, Cak Imin Sebut Iman Sukri Bakal Pimpin DPW PKB Bali
49 menit yang lalu
Gelar Retreat untuk...
Gelar Retreat untuk Pejabat Pemprov Jatim di Pusdik Arhanud, Khofifah: Bangun Sinergi OPD
1 jam yang lalu
Muhammadiyah Dukung...
Muhammadiyah Dukung Polres Pelabuhan Tanjung Priok Jaga Kamtibmas dan Giat Keagamaan
1 jam yang lalu
Sowan ke Ponpes Sukorejo,...
Sowan ke Ponpes Sukorejo, Gus Imin Halalbihalal dengan Kiai Azaim dan Nyai Ju
2 jam yang lalu
Empat Nelayan Terseret...
Empat Nelayan Terseret Ombak Laut Selatan, Dua Ditemukan Tewas
2 jam yang lalu
Musprov 2025, Mayjen...
Musprov 2025, Mayjen TNI Mar Oni Junianto Terpilih Jadi Ketua Umum TI DKI Jakarta
3 jam yang lalu
Infografis
Pemprov DKI Jakarta...
Pemprov DKI Jakarta Diskon Bayar PBB-P2 Tahun 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved