Anies Baswedan Doakan Pilkada Lancar Meski Tak Diusung PDIP

Rabu, 28 Agustus 2024 - 10:06 WIB
loading...
A A A
Diberitakan sebelumnya, Juru Bicara Anies Baswedan , Sahrin Hamid turut merespons pernyataan Bendahara Umum DPP PDIP, Olly Dondokambey yang menyebut pasangan Pramono Anung-Rano Karno akan mendaftar ke Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jakarta, Rabu (28/8/2024).

Ia tak berkomentar panjang terkait kabar tersebut. Hanya saja, Sahrin menyampaikan pihaknya menunggu keputusan resmi dari partai berlambang moncong banteng putih itu.

"Kita tunggu informasi resmi dari PDI Perjuangan ya," ujar Sahrin saat dihubungi, Selasa (27/8/2024).

Sebelumnya, Bendahara Umum DPP PDIP, Olly Dondokambey menyebut pasangan Pramono Anung dan Rano Karno akan mendaftar di Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jakarta, Rabu (28/8/2024). "Pak Pram besok mendaftar jam 11 di KPU sama Rano Karno," ujar Olly saat hendak menaiki mobilnya ketika ditemui di Kantor DPP PDIP, Jakarta Pusat, Selasa (27/8/2024).

Olly memastikan bahwa tidak akan ada pengumuman yang akan disampaikan DPP PDIP terlebih dahulu sebagaimana sebelumnya. Mereka akan langsung datang untuk mendaftar. "Liput di pendaftaran aja, KPUD DKI yah jam 11," jelasnya.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
KPU Jakarta Kembalikan...
KPU Jakarta Kembalikan Dana Hibah Pilkada 2024 Rp448,1 Miliar ke Pemprov DKI
Ceramah di Masjid Salman...
Ceramah di Masjid Salman ITB, Anies Baswedan Ingatkan Pentingnya Berpikir Kritis demi Indonesia
Ceramah di Masjid UGM...
Ceramah di Masjid UGM Dipadati Ribuan Jemaah, Anies Baswedan Selalu Dinanti
Anies Baswedan Bakal...
Anies Baswedan Bakal Hadiri Deklarasi Gerakan Rakyat di Cilandak
Mengamati Pergerakan...
Mengamati Pergerakan Mantan-mantan Gubernur Jakarta saat Momen Sertijab Pramono-Rano, di Mana Jokowi?
Bahagia Anies-Ahok Rukun,...
Bahagia Anies-Ahok Rukun, Pramono: Semesta Mendukung, Insyaallah Jakarta Lebih Baik
Bamus Betawi Harap Pramono-Rano...
Bamus Betawi Harap Pramono-Rano Bikin Masyarakat Betawi Maju
Mas Pramono Dapat Gelar...
Mas Pramono Dapat Gelar Kehormatan Betawi Bang Anung, Foke Beri Kuku Macan
Pilkada Satu Putaran,...
Pilkada Satu Putaran, KPU Akan Kembalikan Rp327 Miliar ke Pemprov Jakarta
Rekomendasi
Kapan Jadwal Drawing...
Kapan Jadwal Drawing Piala AFF U-23 2025: Catat Tanggalnya!
Intip Cara Hemat Belanja...
Intip Cara Hemat Belanja Online di Tengah Ekonomi Menantang
Legislator Gerindra...
Legislator Gerindra Ungkap Perintah Presiden Bawa Angin Segar Tertibkan Truk ODOL
Berita Terkini
MNC Peduli Salurkan...
MNC Peduli Salurkan Buku Bacaan untuk Galakkan Literasi Anak di Pandai Sikek Tanah Datar
3 jam yang lalu
DPRD Jakarta Minta Dispenda...
DPRD Jakarta Minta Dispenda Jeli Kawal Kebijakan Penurunan Pajak Tarif BBM Kendaraan
4 jam yang lalu
Wali Kota Jaksel Dukung...
Wali Kota Jaksel Dukung Program Mainstreaming HAM untuk ASN dan Masyarakat
4 jam yang lalu
JEC Luncurkan Matapedia...
JEC Luncurkan Matapedia Ensiklopedia Digital Pertama di Indonesia
4 jam yang lalu
Resmi Pimpin Partai...
Resmi Pimpin Partai Perindo Maluku, Welhelm Daniel Kurnala Targetkan 1 Fraksi di Pileg 2029
4 jam yang lalu
Pemkot Kediri Meralat...
Pemkot Kediri Meralat Jabatan Kaesang Pangarep, Ini Alasannya
5 jam yang lalu
Infografis
Penyebab Jerman Tak...
Penyebab Jerman Tak Siap Hadapi Perang Dunia III Melawan Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved