Setelah Saling Jegal di Pilpres, Pimpinan Parpol se-Jateng Bermaaf-maafan

Kamis, 02 Mei 2024 - 10:35 WIB
loading...
A A A
Ada Sekretaris DPD PDIP Jateng Sumanto yang saat ini juga menjabat Ketua DPRD Jateng, Sekretaris DPW Perindo Jateng Bambang Anto Wibowo.

Kemudian ada Sekretaris DPD Partai Golkar Jateng Juliyatmono, Ketua DPD Demokrat Jateng Rinto Subekti, Ketua DPW PKB Jateng M Yusuf Chudlori alias Gus Yusuf.

Tokoh-tokoh lainnya juga hadir malam itu. Banyak di antara mereka meminta foto bersama Bambang Pacul.



“Saya kira ini bagus ya, ini bukan pertemuan yang pertama, tapi pertemuan yang ke sekian kali. Saya kira ini wujud dari setelah bertanding, bersanding,” lanjut Sudaryono.

Bendahara PDIP Jateng Agustina Wilujeng menyebut kegiatan semacam ini menjadi semacam ritual parpol se-Jateng. Dia menyebut memang PDIP yang menjadi inisiator kegiatan ini.

“Ini menjadi agak istimewa karena kita habis bertanding, ini kali pertama bertemu, maaf-maafan. Ya namanya wong Jowo, orang Indonesia yang berbudaya, ya setelah mungkin ada gesek-gesekan di lapangan pada saat kita bertempur, hari ini kita tadi saling bermaafan dan berjanji bertemu kembali nanti setahun kemudian setelah bertanding Pilkada,” jelasnya.

Agustin bercerita sebetulnya untuk kegiatan ini, tuan rumahnya adalah Partai Demokrat. Saat ditanyakan apa penyebab Partai Demokrat Jateng menyerahkan ke PDIP sebagai tuan rumah, Agustin mengaku tak tahu persis alasannya.

“Tapi waktu itu perbincangan antara Mas Rinto (Rinto Subekti Demokrat) dan Mas Pacul, akhirnya keputusannya PDI Perjuangan yang menyelenggarakan,” sambungnya.
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pererat Silaturahmi,...
Pererat Silaturahmi, Kapolres Dumai Salat Tarawih Bersama Masyarakat
Gelar Konsolidasi, Partai...
Gelar Konsolidasi, Partai Perindo Komitmen Kawal Program Prabowo dan Gubernur Sulut
Truk Tabrak Minibus...
Truk Tabrak Minibus di Turunan Silayur Semarang, 15 Siswa TK Terluka
Peringatan HUT ke-17...
Peringatan HUT ke-17 Gerindra, Warga Banten Antusias Ikuti Gebyar Pasar Rakyat
Ibu di Semarang Tewas...
Ibu di Semarang Tewas Bersimbah Darah, Anak Pertamanya Jadi Buronan
2 Polisi Pemeras Warga...
2 Polisi Pemeras Warga di Semarang Dihukum Demosi 7 Tahun dan 8 Tahun
Duel Pelajar di Semarang...
Duel Pelajar di Semarang Pakai Senjata Tajam, Satu Tewas
Rangkul Anak Muda Surabaya,...
Rangkul Anak Muda Surabaya, Partai Perindo: Berikan Ruang Bagi Mereka Sampaikan Aspirasi
Imbas Efisiensi Anggaran...
Imbas Efisiensi Anggaran Pemerintah, RRI Semarang Nonaktifkan Beberapa Frekuensi
Rekomendasi
14 Tahun Dipimpin Ririek,...
14 Tahun Dipimpin Ririek, Telkom Akselerasi Transformasi untuk Perkuat Ekosistem Digital Nasional
Staf Sekjen PDIP Hasto...
Staf Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Ajukan Praperadilan di PN Selatan
Cegah Dehumanisasi,...
Cegah Dehumanisasi, Pengembangan Teknologi Harus Diperkuat Nilai Kehidupan Sosial
Berita Terkini
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
23 menit yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
1 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
2 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
2 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
4 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
4 jam yang lalu
Infografis
5 Anggota NATO Terlemah...
5 Anggota NATO Terlemah di 2025, Ada Negara Paling Aman di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved