Ngeri! Jalan Bastem Utara Luwu Longsor, Puluhan Warga Tertimbun

Senin, 26 Februari 2024 - 13:03 WIB
loading...
Ngeri! Jalan Bastem...
Puluhan warga dan kendaraan tertimbun material longsor di Jalan di Desa Bonglo, Kecamatan Bastem Utara, Kabupaten Luwu. Foto: MPI/Abdoellah Nicolha
A A A
LUWU - Jalan di Desa Bonglo, Kecamatan Bastem Utara, Kabupaten Luwu mendadak longsor pada Senin (24/2/2024). Akibatnya, puluhan warga dan kendaraan tertimbun material longsor.

Informasi iNews Media Group menyebutkan, jumlah korban yang tertimbun mencapai puluhan orang. Bukan hanya itu, sepeda motor juga banyak yang tertimbun. Pasalnya, saat kejadian banyak warga yang sedang antre untuk menyeberang dan secara tiba-tiba longsor terjadi.

Ngeri! Jalan Bastem Utara Luwu Longsor, Puluhan Warga Tertimbun


Dalam video amatir warga yang beredar luas menyebutkan longsor terjadi sekitar pagi hari, Senin (26/2/2024), yang diawali longsor kecil dan disusul longsor besar.



”Banyak teman-teman tertimbun tanah dis ini, motor juga banyak tertimbun tanah, banyak ki tadi disini tinggal,” kata salah seorang warga dalam video yang merekam kondisi jalan usai kejadian longsor tersebut.

Dia pun mengimbau kepada warga yang ada di sekitar lokasi bencana untuk berhati-hati karena kondisi cuaca dan tanah masih mengancam. ”Hati-hati masih labil ini tanah, itu dulu orang yang ditolong, karena banyak orang tertimbun di bawah,” katanya.



Basarnas Luwu Raya juga membenarkan kejadian tersebut. Hingga saat ini, petugas sudah dilapangan. ”Longsor sekira 10 menit yang lalu, baru-baru, sekitar ada 10 orang yang tertimbun,” ujar Rahmi di group Basarnas Luwu Raya.

Warga pun berbondong-bondong ke lokasi untuk memberikan pertolongan, hingga berita ini dikirim sejumlah korban telah berhasil dievakuasi.
(ams)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Wapres Gibran Tinjau...
Wapres Gibran Tinjau Jembatan Ambles di Sukabumi
Jalan Utama Puncak Dua...
Jalan Utama Puncak Dua Tertutup Longsor, Pengendara Diminta Cari Jalan Alternatif
Update Bencana Banjir...
Update Bencana Banjir dan Longsor Sukabumi: 5 Korban Masih dalam Pencarian
Diguyur Hujan Deras,...
Diguyur Hujan Deras, Jalan Mbah Dalem Batu Tulis Bogor Longsor
Longsor Timpa Rumah...
Longsor Timpa Rumah Warga di Kota Bogor, Bayi 11 Bulan Tewas
Dua Warga Pandeglang...
Dua Warga Pandeglang Tertimbun Longsor, Satu Tewas
3 Remaja Jepara Diterjang...
3 Remaja Jepara Diterjang Longsor saat Kemah di Lereng Gunung Muria, 1 Hilang
Longsor Landa Jalan...
Longsor Landa Jalan Antarkabupaten hingga Perumahan di Malang
Banjir dan Longsor Terjang...
Banjir dan Longsor Terjang Mamuju, 1.972 Warga Terdampak
Rekomendasi
Pertamina EP Serahkan...
Pertamina EP Serahkan Pengelolaan Wilayah Migas ke Mitra KSO
Ifan Seventeen Buka...
Ifan Seventeen Buka Suara usai Penunjukannya sebagai Dirut PT PFN Dipertanyakan
3 Alasan Turki Blokir...
3 Alasan Turki Blokir Kerjasama Militer Israel dengan NATO, Terkait Tindakan Zionis di Gaza
Berita Terkini
Sungai Batanghari Meluap,...
Sungai Batanghari Meluap, 30 Sekolah di Muarojambi Terendam Banjir
6 menit yang lalu
Berkah Ramadan, KPN...
Berkah Ramadan, KPN Corp Salurkan Bantuan untuk Sekolah Anak-anak Kurang Mampu
12 menit yang lalu
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
45 menit yang lalu
8 Buffer Zone Disiapkan...
8 Buffer Zone Disiapkan Antisipasi Macet Horor Mudik 2025 di Pelabuhan Merak
2 jam yang lalu
Pemulihan Korban Banjir,...
Pemulihan Korban Banjir, PGN Bantu 3.000 Warga di Bekasi dan Jaktim
2 jam yang lalu
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
3 jam yang lalu
Infografis
FBI Tuding Korea Utara...
FBI Tuding Korea Utara Retas Kripto Senilai Rp25 Triliun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved