Ribuan Jemaah Banjiri Alun-alun Besuki Ikuti Sholawat Kebangsaan

Jum'at, 17 November 2023 - 21:12 WIB
loading...
Ribuan Jemaah Banjiri...
Ribuan jemaah mengikuti sholawat kebangsaan di Alun-alun Besuki, Kabupaten Situbondo. Foto/iNews TV/Riski Amirul Ahmad
A A A
SITUBONDO - Ribuan jemaah membanjiri Alun-alun Besuki, Kabupaten Situbondo, untuk mengikuti sholawat kebangsaan menjemput ganjaran dan keberkahan. Sholawat ini dipimpin KH. Muhammad Ali Shodiqin, pendiri Mafia Sholawat.



Lantunan sholawat dan doa bersama dipimpin kiai yang akrab disapa Gus Ali Gondrong tersebut, berlangsung dengan penuh semangat dan sangat khusyuk. Gus Ali Gondrong mengaku baru pertama kali ini hadir di Kabupaten Situbondo.



Dalam acara tersebut, Gus Ali Gondrong berpesan, di tahun politik ini seluruh elemen anak bangsa tetap menjaga rasa persaudaraan meski beda pilihan. "Saat ini memasuki masa krusial, untuk memilih dan menentukan pemimpin masa depan," tegasnya.



Dia menambahkan, jika Indonesia ingin unggul dan masyarakatnya makmur, maka diperlukan paket yang lengkap. Paket lengkap itu ada pada pasangan Ganjar Pranowo-Mahfud MD, pasangan capres dan cawapres nomor tiga.



Ketua panitia sholawat kebangsaan menjemput ganjaran dan keberkahan, Ahmad Zarkasyi mengatakan, selain bersholawat para jemaah juga diajak melakukan rukyah massal. "Diharapkan, lewat rukyah massal ini penyakit ditubuh hilang dan hal-hal negatif ditubuh ke luar," tegasnya.
(eyt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Daftar 7 Jemaah di Berbagai...
Daftar 7 Jemaah di Berbagai Daerah yang Merayakan Idulfitri 1446 Hijriah Hari Ini
Ratusan Jemaah Baitul...
Ratusan Jemaah Baitul Quran As Salam Cirebon Rayakan Lebaran Hari Ini
Masjid Al-Khairiyah...
Masjid Al-Khairiyah PIK 2 Berbagi di Bulan Ramadan
Duka Keluarga Jemaah...
Duka Keluarga Jemaah Umrah Asal Semarang yang Meninggal di Arab, Sengaja Ingin Idulfitri di Tanah Suci
Anggota DPRD Bojonegoro...
Anggota DPRD Bojonegoro dan Wakil Direktur RSI Muhammadiyah Sumberrejo Tewas Kecelakaan Bus Umrah di Arab Saudi
Bank Jatim Salurkan...
Bank Jatim Salurkan Donasi untuk Korban Banjir Bandang Situbondo
Mualaf di Tangsel Meningkat,...
Mualaf di Tangsel Meningkat, Faktor Azan, Selawat hingga Jemaah Haji Jadi Pemicu
Diduga Tak Terima Jagoannya...
Diduga Tak Terima Jagoannya Kalah di Pilkada Parepare, Antarpendukung Saling Lempar Batu
Polisi Tangkap Pelaku...
Polisi Tangkap Pelaku Pelecehan Seksual di Masjid Bojonegoro yang Viral di Media Sosial
Rekomendasi
Ekonomi 15 Negara Mitra...
Ekonomi 15 Negara Mitra Dagang AS yang Paling Terpukul Tarif Timbal Balik Trump
PSSI Tepis Rumor Naturalisasi...
PSSI Tepis Rumor Naturalisasi Tristan Gooijer: Belum Ada Proses Sampai Hari Ini
Budi Arie Sowan ke Jokowi,...
Budi Arie Sowan ke Jokowi, Dapat Pesan soal Koperasi Desa Merah Putih
Berita Terkini
Hari Kedua Lebaran,...
Hari Kedua Lebaran, 36.113 Wisatawan Berlibur ke Silang Monas
39 menit yang lalu
Pemuda Desa Tial dan...
Pemuda Desa Tial dan Desa Tulehu Maluku Bentrok, 1 Orang Tewas
1 jam yang lalu
Hari Kedua Lebaran,...
Hari Kedua Lebaran, Hampir 20.000 Pengunjung Padati Objek Wisata TMII
3 jam yang lalu
Kisah Kapten Dwi, Nakhoda...
Kisah Kapten Dwi, Nakhoda Kapal 25 Tahun Berlebaran di Laut Akhirnya Salat Id Bareng Keluarga di Darat
3 jam yang lalu
Gunung Dukono Meletus,...
Gunung Dukono Meletus, Luncurkan Abu Vulkanik 1,9 Km
4 jam yang lalu
H+1 Lebaran, 11.874...
H+1 Lebaran, 11.874 Kendaraan Berangkat Arah Jakarta via Kalikangkung
5 jam yang lalu
Infografis
6 Tentara Israel Bunuh...
6 Tentara Israel Bunuh Diri, Ribuan Lainnya Gangguan Jiwa
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved