Peringatan HUT Ke-9, Partai Perindo Pematang Siantar Bagi-bagi Sembako dan Santuni Anak Yatim

Senin, 09 Oktober 2023 - 20:07 WIB
loading...
Peringatan HUT Ke-9,...
DPD Partai Perindo Pematang Siantar memberikan santunan kepada puluhan anak yatim dan paket sembako kepada ratusan masyarakat di Kota Pematang Siantar, Sumut. Foto/iNews TV/Dharma Setiawan
A A A
PEMATANG SIANTAR - DPD Partai Perindo Pematang Siantar memberikan santunan kepada puluhan anak yatim dan paket sembako kepada ratusan masyarakat di Kota Pematang Siantar, Sumatera Utara (Sumut).

Pemberian santunan dilakukan saat peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-9 Partai Perindo yang digelar di kantor DPD Partai Perindo Pematang Siantar, Jalan Narumonda, Pematang Siantar pada Minggu (8/10/2023).



“Selain kepada puluhan anak yatim, paket bingkisan berupa sembako juga diberikan kepada ratusan warga baik yang diundang ke kantor maupun warga yang didatangi langsung oleh pengurus dan bacaleg Perindo Pematang Siantar,” kata Ketua DPD Perindo Pematang Siantar, Jonner Silaen.



Aksi sosial ini kata dia, dilakukan sebagai bentuk kepedulian Partai Perindo dengan berbagi kebahagiaan di momen ulang tahun.

Kemeriahaan bertambah saat pemotongan kue dan tumpeng yang diberikan kepada pengurus serta Bacaleg Partai Perindo.

Dalam kegiatan ini juga disampaikan motivasi serta semangat kepada para kader terbaik yang akan berjuang memperebutkan jatah 1 fraksi di DPRD Kota Pematang Siantar.



Sehingga para wakil dari Partai Perindo bisa terlibat dalam kemajuan pembangunan di Kota Pematang Siantar.

“Tentunya dengan program dari DPP, kami optimis Partai Perindo bisa jadi pemenang di Kota Pematang Siantar,” tandas Jonner Silaen.
(shf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Partai Perindo Dorong...
Partai Perindo Dorong Bupati Vera E. Laruni Buat Gebrakan Sejahterakan Donggala
Partai Perindo Pacu...
Partai Perindo Pacu Pengembangan OKU Timur untuk Sejahterakan Rakyat
Peduli Sesama, Partai...
Peduli Sesama, Partai Perindo Sumba Barat Daya Ringankan Beban Keluarga Korban Sambaran Petir
Legislator Partai Perindo...
Legislator Partai Perindo Syamsuriansyah Bantu Pasien Tumor Kaki di Rumah Singgah Lombok Barat
Partai Perindo Silaturahmi...
Partai Perindo Silaturahmi dengan Gubernur Anwar Hafid, Siap Berkolaborasi Majukan Sulawesi Tengah
Semangat Berbagi di...
Semangat Berbagi di Bulan Suci Ramadan, Ratusan Takjil Partai Perindo Bengkalis Ludes dalam Sekejap
DPD Partai Perindo Tapanuli...
DPD Partai Perindo Tapanuli Utara Bagi-bagi Takjil ke Jemaah Masjid Baitul Rahman
Perindo Tawarkan Bantuan...
Perindo Tawarkan Bantuan Uji Kompetensi IT dan Digital Marketing untuk 25.000 Siswa di Bali
Andi Yuslim Patawari...
Andi Yuslim Patawari ke Lokasi Banjir Bekasi: Bukti Kepedulian dan Kebersamaan untuk Persatuan Indonesia
Rekomendasi
Kunjungi Ponpes Tebuireng,...
Kunjungi Ponpes Tebuireng, Bahlil Ingin Silaturahmi Ulama dan Umara Tetap Terjaga
20 Fakta tentang Al...
20 Fakta tentang Al Qur'an, Mukjizat Sepanjang Zaman Umat Islam
Hamas Siap Serahkan...
Hamas Siap Serahkan Tawanan Israel dan 4 Jasad yang Ditahan di Gaza
Berita Terkini
Bangunan Liar di Bantaran...
Bangunan Liar di Bantaran Kali Bekasi Dibongkar, Kades Kritik Dedi Mulyadi Otoriter: Bukan Zaman Penjajah Ini
30 menit yang lalu
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
6 jam yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
8 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
8 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
9 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
10 jam yang lalu
Infografis
Indonesia Efisiensi,...
Indonesia Efisiensi, Singapura Bagi-bagi Dolar dan Diskon Pajak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved