Tengah Malam, Indramayu Diguncang Gempa Bumi Bermagnitudo 4,5

Minggu, 02 Agustus 2020 - 02:06 WIB
loading...
Tengah Malam, Indramayu...
Gempa bumi terjadi di Kabupaten Indramayu, Jawa Barat. Foto/Ilustrasi
A A A
INDRAMAYU - Gempa bumi bermagnitudo 4,5 menguncang wilayah Kabupaten Indramayu, Jawa Barat. Gempa bumi terjadi Sabtu (1/8/2020) tengah malam, tepatnya pukul 23.24 WIB.

Berdasarkan data yang dirilis Twitter @infoBMKG, lokasi gempa berada di 6,43 Lintang Selatan (LS), dan 108,24 Bujur Timur (BT). (Baca juga: Hingga Tengah Malam, Pelayat Masih Banjiri Makam Gus Im )

Pusat gempa berada di darat, tepatnya 14 kilometer (Km) barat daya Kabupaten Indramayu, dengan kedalaman 12 Km. Getaran gempa dirasakan III MMI di Indramayu.

(eyt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2201 seconds (0.1#10.24)