Ganjar Akui Dapat Banyak Petuah saat Silaturahmi dengan Masyayikh se-Indonesia

Jum'at, 21 Juli 2023 - 20:06 WIB
loading...
Ganjar Akui Dapat Banyak...
Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo mendapat banyak saran dan masukan saat silaturahmi Masyayikh yang berlangsung di Pondok Pesantren Al Anwar, Kecamatan Sarang, Kabupaten Rembang, Rabu (19/7/2023). Foto/Ist.
A A A
REMBANG - Menghadiri silaturahmi Masyayikh se-Indonesia di Pondok Pesantren (Ponpes) Al Anwar, Kecamatan Sarang, Kabupaten Rembang. Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo mengaku mendapat banyak saran dan masukan dalam forum silaturahmi Masyayikh tersebut.



Para ulama kharismatik se-Indonesia yang hadir saat silaturahmi, dan diskusi itu, diakui Ganjar Pranowo memberikan banyak usulan. Mendapat banyak masukan dari para alim ulama kharismatik, membuat Ganjar Pranowo sangat senang.



"Saya mendapatkan banyak petuah. Saya juga mendapatkan banyak masukan, dan beberapa di antaranya mengusulkan agar pertemuan semacam ini terus dilakukan. Tentu saya menerima dengan baik," ungkap Ganjar.



Menurut Ganjar, silaturahmi antara umara dan Masyayikh itu terselenggara, karena dirinya meminta masukan-masukan ihwal menjaga persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia. "Terima kasih, ini silaturahmi dengan para Masyayikh, Habaib di Sarang. Kita diskusi soal bagaimana membangun kebersamaan, membangun bangsa dan negara," ucapnya.

Orang nomor satu di Jateng itu menilai, pertemuan dengan para ulama menjadi penting dan dibutuhkan untuk kepentingan bangsa. Mengingat di tengah keberagaman dan kemajemukan masyarakat yang ada di tanah air, menumbuhkan sikap toleransi, dan kerukunan antar umat harus terus ditingkatkan kepada seluruh masyarakat.

Ulama yang hadir antara lain Ahmad Bahauddin Nursalim (Gus Baha); KH Ahmad Mustofa Bisri (Gus Mus); Habib Hasan Mulahela Purworejo; KH Ali Qoisor Watucongol; KH Chalwani Purworejo; KH Machin Chuldhori Tegalrejo; dan KH Chamzah Hasan Banjarnegara.

Ganjar Akui Dapat Banyak Petuah saat Silaturahmi dengan Masyayikh se-Indonesia
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sekdes di Rembang Ditahan...
Sekdes di Rembang Ditahan Kejaksaan Gara-gara Korupsi Dana Desa Rp400 Juta untuk Game Online
SMASIF SDGs Project...
SMASIF SDGs Project 2025, Ajak Santri Praktiklan Ilmu dari Sekolah dan Pesantren
Kronologi Penganiayaan...
Kronologi Penganiayaan Santri di Pesawaran Lampung, Nomor 3 Sangat Keterlaluan
Santri di Lampung Dianiaya...
Santri di Lampung Dianiaya Pengurus Ponpes, Tubuh Diikat lalu Dipukuli
Santri Asal Bali Koma...
Santri Asal Bali Koma usai Dikeroyok Enam Seniornya di Ponpes Abror Al-Robbaniyin
Gus Muhaimin Hadiri...
Gus Muhaimin Hadiri Malam Puncak 100 Tahun Ponpes Al-Falah Ploso, Kediri
Asal Usul Pertentangan...
Asal Usul Pertentangan Kaum Adat dan Kaum Padri di Minangkabau
Kabar Mutasi Pejabat,...
Kabar Mutasi Pejabat, Wakil Ketua DPRD Rembang Ingatkan Peraturan Kemendagri
Ini Penampakan Pimpinan...
Ini Penampakan Pimpinan Pesantren di Serang yang Cabuli 3 Santriwati hingga Hamil
Rekomendasi
14 Tahun Dipimpin Ririek,...
14 Tahun Dipimpin Ririek, Telkom Akselerasi Transformasi untuk Perkuat Ekosistem Digital Nasional
Yamaha Umumkan Skuad...
Yamaha Umumkan Skuad Gahar 2025: Siap Dominasi Lintasan Balap Nasional dan Asia!
Ibu Kim Sae Ron Sebut...
Ibu Kim Sae Ron Sebut Kim Soo Hyun Memutarbalikkan Fakta
Berita Terkini
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
1 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
1 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
1 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
3 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
3 jam yang lalu
Dharma Jaya Resmikan...
Dharma Jaya Resmikan Hub Channel Pertama di Cengkareng
3 jam yang lalu
Infografis
Drawing Piala AFF 2024,...
Drawing Piala AFF 2024, Timnas Indonesia Satu Grup dengan Vietnam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved