Acungkan Sajam saat Rayakan Kelulusan, Puluhan Pelajar SMP di Cianjur Diamankan

Rabu, 14 Juni 2023 - 20:07 WIB
loading...
Acungkan Sajam saat...
Puluhan pelajar SMP di Cianjur tak berkutik diamankan polisi usai mengacungkan senjata tajam saat merayakan kelulusan. Foto: MPI/Ricky Susan
A A A
CIANJUR - Puluhan pelajar Sekolah Menengah Pertama ( SMP ) yang tengah merayakan kelulusan diamankan polisi, setelah kedapatan membawa celurit dan palu di sekitar area lokasi obyek wisata Bukit Bedeng Desa Cibadak Kecamatan Cibeber Kabupaten Cianjur, Rabu (14/6/2023).

Sebelumnya puluhan pelajar tersebut melakukan konvoi menggunakan sepeda motor sambil membawa bendera serta mengacung-acungkan senjata tajam celurit menebar ketakutan bagi pengendara lainnya yang berpapasan dengan rombongan.




"Dari pertama saya sudah curiga, namun ketika ada informasi mereka membawa sajam kami langsung mendatangi mereka dan setelah diperiksa barang bawaanya, ditemukan celurit dan palu," ungkap Kepala Desa Cibadak Elan Hermawan bersama Bhabinkamtibmas serta Babinsa saat mendatangi puluhan pelajar yang sedang merayakan kelulusan dengan melakukan vandalisme pada baju sekolah mereka di ruas jalan.

Petugas kepolisian dari Polsek Cibeber menggeledah satu persatu, dan ditemukan obat daftar G sisa dikonsumsi oleh salah satu dari mereka.



Puluhan pelajar akhirnya digelandang ke Mapolsek Cibeber untuk didata serta diberikan pembinaan. Barang bukti berupa 9 unit motor, 15 buah HP serta Sebuah clurit dan palu turut diamankn petugas.
(nic)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Penampakan Musisi Fariz...
Penampakan Musisi Fariz RM Ditangkap Karena Narkoba
Sekretaris Disdik Nabire...
Sekretaris Disdik Nabire Tendang Siswa SMP karena Ikut Demo Tolak MBG
Kronologi Bullying Empat...
Kronologi Bullying Empat Remaja Perempuan di Malang yang Bikin Heboh
Sebulan Menjabat, Kapolres...
Sebulan Menjabat, Kapolres Lebak AKBP Herfio Zaki Tangkap 26 Pelaku Kejahatan
Miras Maut Akibatkan...
Miras Maut Akibatkan 8 Tewas di Cianjur Berbahan Alkohol Disinfektan 96 Persen Dioplos Soda
Viral Orang Tua Korban...
Viral Orang Tua Korban Meninggal Terseret Ombak Pantai Drini Tolak Berdamai, Ini Duduk Perkaranya
Siswa SMPN 7 Mojokerto...
Siswa SMPN 7 Mojokerto Korban Terakhir Tenggelam di Pantai Drini Ditemukan, Jenazah Diantar ke Rumah Duka
Tertimpa Musibah di...
Tertimpa Musibah di Pantai Drini, Rombongan Siswa SMPN 7 Mojokerto Disambut Isak Tangis Orang Tua
3 Siswa SMP 7 Mojokerto...
3 Siswa SMP 7 Mojokerto yang Terseret Ombak di Pantai Drini Ditemukan Meninggal
Rekomendasi
Profil Brigjen Eko Hadi...
Profil Brigjen Eko Hadi Santoso, Jenderal Antiteror yang Menjabat Dirtipidnarkoba Bareskrim Polri
Riwayat Jabatan Irjen...
Riwayat Jabatan Irjen Pol Anwar yang Baru Terkena Mutasi Jadi Asisten SDM Kapolri
Bikin Panik! Ikon MasterChef...
Bikin Panik! Ikon MasterChef Indonesia Muncul di Hadapan Para Kontestan
Berita Terkini
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
25 menit yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
1 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
2 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
2 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
4 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
4 jam yang lalu
Infografis
5 Anggota NATO Terlemah...
5 Anggota NATO Terlemah di 2025, Ada Negara Paling Aman di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved