Dapat Gerobak Perindo, Pedagang Nasgor di Jakut: Sangat Membantu

Kamis, 11 Mei 2023 - 18:23 WIB
loading...
Dapat Gerobak Perindo,...
Pedagang nasi goreng di Jakarta Utara bernama Ali Ibnu mendapatkan Gerobak Perindo secara gratis. Dia mengaku, program ini sangat berguna untuk pelaku UMKM seperti dirinya. Foto: MPI/Nur Khabibi
A A A
JAKARTA - Gerobak merupakan salah satu modal yang mempunyai harga cukup tinggi sehingga banyak pegiat Usaha Mikro Kecil Menengah ( UMKM ) kesulitan untuk membelinya. Maka itu, Gerobak Perindo yang diberikan secara gratis kepada pelaku UMKM ini dianggap sangat berguna.

Salah satunya, pedagang nasi goreng di Jakarta Utara bernama Ali Ibnu. Dia mengatakan, program Gerobak Perindo sangat berguna untuk pelaku UMKM seperti dirinya.

"Program Gerobak Perindo sangat membantu bagi pedagang. Apalagi memberi bantuan gerobak yang memang mendukung buat kita usaha," kata Ali saat pembagian gerobak di Kantor DPP Partai Perindo, Jalan Diponegoro Nomor 29, Menteng, Jakarta Pusat, Kamis (11/5/2023).

Ali merasakan manfaat dari program partai yang dikenal peduli rakyat kecil, gigih memperjuangkan penciptaan lapangan kerja, dan Indonesia sejahtera itu. Ali merupakan salah satu penerima dari tiga Gerobak Perindo yang dibagikan hari ini.

"Gerobak di rumah pun sudah rapuh, jadi saya sangat berterima kasih atas bantuannya sudah dikasih gerobak oleh Partai Perindo," ujarnya.



Wakil Ketua DPW Partai Perindo DKI Jakarta M Bayu Pradityo mengatakan, program peduli UMKM akan menjadi prioritas jika dipercaya masyarakat duduk di kursi dewan. Diketahui, Bayu merupakan Bacaleg DPRD Perindo untuk dapil 3 Jakarta.

Menurutnya, program Gerobak Perindo senantiasa terus dilaksanakan oleh Partai Perindo, partai yang ditetapkan KPU bernomor urut 16 pada kertas suara Pemilu 2024.

"Target kita memang kalau kita masuk (parlemen) kita akan mengembangkan kegiatan atau program ini," kata Bayu saat kegiatan pembagian Gerobak Perindo di Kantor DPP Partai Perindo, Jalan Diponegoro Nomor 29, Menteng, Jakarta Pusat, Kamis (11/5/2023).
(mhd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Anggota DPRD Nagekeo...
Anggota DPRD Nagekeo dari Partai Perindo Tekankan Pentingnya Perencanaan Berbasis Riset
Dharma Jaya Resmikan...
Dharma Jaya Resmikan Hub Channel Pertama di Cengkareng
Partai Perindo Dorong...
Partai Perindo Dorong Bupati Vera E. Laruni Buat Gebrakan Sejahterakan Donggala
Partai Perindo Pacu...
Partai Perindo Pacu Pengembangan OKU Timur untuk Sejahterakan Rakyat
Peduli Sesama, Partai...
Peduli Sesama, Partai Perindo Sumba Barat Daya Ringankan Beban Keluarga Korban Sambaran Petir
Legislator Partai Perindo...
Legislator Partai Perindo Syamsuriansyah Bantu Pasien Tumor Kaki di Rumah Singgah Lombok Barat
Partai Perindo Silaturahmi...
Partai Perindo Silaturahmi dengan Gubernur Anwar Hafid, Siap Berkolaborasi Majukan Sulawesi Tengah
Semangat Berbagi di...
Semangat Berbagi di Bulan Suci Ramadan, Ratusan Takjil Partai Perindo Bengkalis Ludes dalam Sekejap
DPD Partai Perindo Tapanuli...
DPD Partai Perindo Tapanuli Utara Bagi-bagi Takjil ke Jemaah Masjid Baitul Rahman
Rekomendasi
Selain 15 Pos Kementerian/Lembaga,...
Selain 15 Pos Kementerian/Lembaga, Komisi I DPR Pertimbangkan TNI Aktif Bisa Jabat di Badan Perbatasan Nasional
Bergeser ke Ekonomi...
Bergeser ke Ekonomi Perang, Nilai Kontraktor Senjata Terbesar Jerman Melewati VW
Jampidsus Febrie Adriansyah...
Jampidsus Febrie Adriansyah Dilaporkan ke KPK, Pakar Hukum Sebut Bentuk Serangan Balik Koruptor
Berita Terkini
Anggota Patwal Pepet...
Anggota Patwal Pepet Pemotor hingga Terperosok di Jalur Puncak Bogor Dicopot
6 jam yang lalu
Petugas Kabel Wi-Fi...
Petugas Kabel Wi-Fi Babak Belur Dikeroyok Anggota Ormas di Depok Gara-gara Tak Memberi Uang
7 jam yang lalu
Korban Tewas Kebakaran...
Korban Tewas Kebakaran Kapal Tanker Ronggolawe dan Tug Boat Bertambah Jadi 3 Orang
7 jam yang lalu
Banjir dan Longsor Terjang...
Banjir dan Longsor Terjang Kota Padangsidimpuan, Satu Orang Tewas
7 jam yang lalu
Bela sang Adik, Penyanyi...
Bela sang Adik, Penyanyi Dangdut Serli KDI Malah Jadi Korban Penganiayaan
8 jam yang lalu
BMKG: Gempa M5,2 Bayah...
BMKG: Gempa M5,2 Bayah Banten Masuk Kategori Megathrust Event, Tak Berpotensi Tsunami
8 jam yang lalu
Infografis
5 Anggota NATO Terlemah...
5 Anggota NATO Terlemah di 2025, Ada Negara Paling Aman di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved