Ini Penyebab Oknum TNI Tabrak Suami-Istri hingga Tewas di Bekasi

Rabu, 10 Mei 2023 - 17:43 WIB
loading...
Ini Penyebab Oknum TNI...
Danpomdam Jaya Kolonel Cpm Irsyad Hamdie Bey. Foto/MPI/Jonathan Simanjuntak
A A A
JAKARTA - Denpom Jaya 2/Cijantung menyampaikan penyebab Prada MWB (23) menabrak pasangan suami istri Sonder Simbolon (72) dan Tiurmaida (65) hingga tewas di Jalan Raya Kampung Sawah, Kota Bekasi, beberapa waktu lalu. MWB saat itu mengemudikan mobil dalam keadaan mengantuk.

Komandan Denpom Jaya 2/Cijantung, Letkol Cpm Pandi Rahana mengatakan, pihaknya telah rampung melakukan pemeriksaan terhadap MWB. Dari hasil pemeriksaan itu diketahui penyebab kecelakaan yang menewaskan kedua korban.

“Berdasarkan pengakuan tersangka, kecelakaan itu terjadi karena dia mengantuk,” kata Pandi dalam konferensi persnya di Pomdam Jaya, Rabu (10/5/2023).

Pandi menuturkan, Prada MWB berkendara dalam kecepatan 60-70 kilometer per jam saat peristiwa itu terjadi.“Kecepatan mungkin diperkirakan 60-70 kilometer per jam karena mengantuk dia mengendarai mobil masuk ke jalur yang dilalui korban,” tuturnya.

Danpomdam Jaya Kolonel Cpm Irsyad Hamdie Bey Anwar menambahkan, tersangka disebut kehilangan kontrol kemudinya saat mengantuk.


“Yang bersangkutan memang mengambil jalur korban karena ngantuknya itu. Karena mengantuk dia kehilangan kontrol sehingga mengambil jalur berlawanan dan menabrak korban,” kata Irsyad.

Sebagaimana diketahui, kasus ini terjadi pada Kamis, 4 Mei 2023 lalu. Usai menabrak kedua korban, pelaku langsung kabur melarikan diri. Akibat kecelakaan ini Sonder Simbolon dan Tiurmaida tewas di lokasi kejadian.

(hab)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Tabrakan Beruntun di...
Tabrakan Beruntun di Nagreg Bandung, Truk Diesel Hantam Mobil Listrik dan Ambulans
Kendarai BMW, Siswa...
Kendarai BMW, Siswa SMA Tabrak Pengendara Motor hingga Luka Parah di Kota Tangerang
Puluhan Mobil Terendam...
Puluhan Mobil Terendam Banjir di Boulevard Raya Galaxy, Begini Penampakannya
Banjir Parah di Bekasi,...
Banjir Parah di Bekasi, Rata-rata Ketinggian Air di Atas 3 Meter
TNI Diminta Proses Pelaku...
TNI Diminta Proses Pelaku Penyerangan Polres Tarakan secara Terbuka
Truk Tabrak Minibus...
Truk Tabrak Minibus di Turunan Silayur Semarang, 15 Siswa TK Terluka
Mencekam! Mapolres Tarakan...
Mencekam! Mapolres Tarakan Diserang Sekelompok Orang Diduga Oknum Anggota TNI
Sidang Penembakan Bos...
Sidang Penembakan Bos Rental Mobil, Karyawan Minimarket Dengar 4 Kali Tembakan
Bos Rental Mobil Ditembak...
Bos Rental Mobil Ditembak Oknum TNI AL, Dokter Forensik: Peluru Tembus ke Jantung dan Hati
Rekomendasi
Staf Sekjen PDIP Hasto...
Staf Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Ajukan Praperadilan di PN Selatan
14 Tahun Dipimpin Ririek,...
14 Tahun Dipimpin Ririek, Telkom Akselerasi Transformasi untuk Perkuat Ekosistem Digital Nasional
Profil Brigjen Eko Hadi...
Profil Brigjen Eko Hadi Santoso, Jenderal Antiteror yang Menjabat Dirtipidnarkoba Bareskrim Polri
Berita Terkini
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
1 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
1 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
2 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
3 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
4 jam yang lalu
Dharma Jaya Resmikan...
Dharma Jaya Resmikan Hub Channel Pertama di Cengkareng
4 jam yang lalu
Infografis
Pertemuan Putin dan...
Pertemuan Putin dan Trump Digelar Bulan Ini di Arab Saudi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved