Bocah Tenggelam saat Berenang di Pantai Bahtera Ancol

Minggu, 19 Juli 2020 - 19:23 WIB
loading...
Bocah Tenggelam saat...
Petugas mencari bocah YR (11) yang tenggelam saat sedang berenang bersama teman-temannya di Pantai Bahtera Jaya, Ancol, Pademangan, Jakarta Utara, Minggu (19/7/2020). Foto: SINDOnews/Yohannes Tobing
A A A
JAKARTA - Bocah berinisial YR (11) dilaporkan tenggelam saat sedang berenang bersama teman-temannya di Pantai Bahtera Jaya, Ancol, Pademangan, Jakarta Utara, Minggu (19/7/2020).

Hasyim, saksi yang juga pengemudi odong-odong yang membawa YR bersama teman-temannya ke Pantai Bahtera Jaya mengatakan, korban tenggelam sekitar pukul 12.30 WIB. (Baca juga: Bocah 10 Tahun Tenggelam di Cisadane, Tim SAR Lakukan Pencarian Hingga Malam)

"Kejadiannya itu setelah Zuhur tadi. Mereka awalnya masih main di pinggir," ujarnya di lokasi, Minggu (19/7/2020).

Dia telah mengingatkan YR untuk tidak berenang ke tengah. Namun, anak-anak tersebut malah becanda sehingga berenang agak ke tengah laut.

"Saya bilang ke mereka jangan berenang di tengah-tengah, nurut. Terus katanya becanda ditenggelamin gitu, pada teriak pas sudah hilang anaknya," kata Hasyim.

Melihat kejadian itu, dia dan warga langsung menghubungi petugas Sudin Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Utara.

Berdasarkan pantauan, petugas melakukan penyisiran dengan menggunakan perahu karet di dekat Pantai Bahtera Jaya untuk mencari keberadaan YR. Hingga berita ini diturunkan petugas belum menemukan korban. (Baca juga: Terjun ke Irigasi, Pria Berketerbelakangan Ditemukan Tak Bernyawa)
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Tragis, 2 Pelajar Tewas...
Tragis, 2 Pelajar Tewas Tenggelam di Sungai Gido Nias saat PKL Kelompok Tani
Polisi Bongkar Prostitusi...
Polisi Bongkar Prostitusi Anak di Apartemen Kawasan Kelapa Gading, 7 Orang Ditangkap
Siswa SMPN 7 Mojokerto...
Siswa SMPN 7 Mojokerto Korban Terakhir Tenggelam di Pantai Drini Ditemukan, Jenazah Diantar ke Rumah Duka
Keroyok dan Telanjangi...
Keroyok dan Telanjangi Wanita di Jalan, Sekeluarga di Jakut Jadi Tersangka
Polisi: Pelaku Perampokan...
Polisi: Pelaku Perampokan di Tol Jakut yang Ditangkap Residivis Kasus Curas
Pengemudi Dirampok saat...
Pengemudi Dirampok saat Terjebak Macet, di Tol Akses Tanjung Priok
2 Tewas Tenggelam di...
2 Tewas Tenggelam di Kali Depan Hotel RE Martadinata Jakut
Pergi ke Sawah, Suami...
Pergi ke Sawah, Suami Istri di Bojonegoro Hilang Tak Kunjung Pulang
Nekat Siram Air Keras...
Nekat Siram Air Keras ke Bhabinkamtibmas, 6 Remaja Ditangkap dan 2 Lainnya Diburu Polisi
Rekomendasi
Demi Sang Ayah, Peserta...
Demi Sang Ayah, Peserta Ini Tampil Memukau di Hadapan Para Juri di DMD Panggung Rezeki
Ifan Seventeen Buka...
Ifan Seventeen Buka Suara usai Penunjukannya sebagai Dirut PT PFN Dipertanyakan
3 Alasan Turki Blokir...
3 Alasan Turki Blokir Kerjasama Militer Israel dengan NATO, Terkait Tindakan Zionis di Gaza
Berita Terkini
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
35 menit yang lalu
8 Buffer Zone Disiapkan...
8 Buffer Zone Disiapkan Antisipasi Macet Horor Mudik 2025 di Pelabuhan Merak
2 jam yang lalu
Pemulihan Korban Banjir,...
Pemulihan Korban Banjir, PGN Bantu 3.000 Warga di Bekasi dan Jaktim
2 jam yang lalu
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
2 jam yang lalu
Siswa SDN di Cigombong...
Siswa SDN di Cigombong Bogor Ikuti Kegiatan MNC Peduli-MNC Land: Bermain sambil Belajar
3 jam yang lalu
Lebaran di Solo, Jokowi...
Lebaran di Solo, Jokowi Tak Gelar Open House di Rumah
3 jam yang lalu
Infografis
Pemain Termahal di Asia...
Pemain Termahal di Asia Tenggara 2025, Indonesia Mendominasi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved