Penampakan KA Pangrango Lintasi Jalur Terdampak Longsor di Bogor

Kamis, 16 Maret 2023 - 10:50 WIB
loading...
Penampakan KA Pangrango...
Kereta api (KA) Pangrango relasi Bogor-Sukabumi sudah kembali beroperasi hari ini. Foto/MPI/Putra Ramadhani Astyawan
A A A
BOGOR - Kereta api (KA) Pangrango relasi Bogor-Sukabumi sudah kembali beroperasi hari ini. Perjalanan kereta ini sempat terkena imbas tanah longsor di Kecamatan Bogor Selatan, Kota Bogor.

Pantauan SINDOnews di lokasi terlihat kereta Pangrango dari arah Bogor menuju Sukabumi kembali melintas. Kereta berjalan dengan sangat perlahan sekitar 10 kilometer perjam di titik longsor tersebut. Hasilnya, kereta bisa melintas dengan aman.

Kepala Humas KAI Daop 1 Jakarta, Eva Chairunisa mengatakan pihaknya sejak kemarin terus melakukan penguatan struktur rel yang tidak terdampak longsoran. Sebelum diputuskan aman, jalur yang tidak terdampak longsoran dilakukan uji coba.



”Beberapa kali uji coba menjalankan otomotif dengan pemberangkatan kereta dari Stasiun Sukabumi dan hasilnya dari pantauan lapangan, secara keseluruhan jalur tersebut aman dilintasi KA Pangrango," kata Eva di lokasi, Kamis (16/3/2023).

Setelah tadi pagi uji coba dilakukan, selanjutnya operasional kereta Pangrango masih ada lima perjalanan untuk hari ini dan dinyatakan bisa beroperasi. Sehingga, masyarakat yang sudah membeli tiket tidak perlu melakukan pembatalan.

”Pembatalan tiket hanya dilakukan pada satu KA pertama yang keberangkatan dari Sukabumi. Disampaikan melalui pesan singkat juga bahwa perjalanan dibatalakn dan bisa menukar tiketnya dengan penggantian bea 100 persen untuk 7 hari ke depan,” jelasnya.



Terkait perbaikan, lanjut Eva, pihaknya masih fokus penguatan struktir rel yang tidak terdampak longsor. Lalu, akan dimulai perbaikan rel yang menggantung secara bertahap sekitar 1-2 hari ke depan.

”Sebelum digunakan jalur yang terdampak longsor yang sempat menggantung ini nantinya setelah selesai dilakukan tahapan-tahapan pekerjaannya, pasti akan dilakukan uji coba dulu,” tutupnya.
(ams)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Sinergi Penyatuan Data...
Sinergi Penyatuan Data Pertanian di Sukabumi Percepat Swasembada Pangan
Diguncang Gempa, Gadis...
Diguncang Gempa, Gadis Bogor Ini Nekat Loncat dari Lantai 2 Rumahnya
Ancaman Tanah Longsor...
Ancaman Tanah Longsor Intai Wilayah Jakarta Selatan dan Jakarta Timur, Ini Daftarnya
Pemudik Padati Jalan...
Pemudik Padati Jalan Sukabumi, Jarak 4,8 Km Terpaksa Harus Ditempuh 45 Menit
Kenaikan Tiket KA Usai...
Kenaikan Tiket KA Usai Lebaran, KAI Daop 1 Jakarta: Terapkan Batas Atas dan Batas Bawah
Identitas Sekeluarga...
Identitas Sekeluarga Tewas Tertimbun Longsor di Cangar Mojokerto
Rekor Angkutan Lebaran...
Rekor Angkutan Lebaran 2025: KAI Daop 4 Semarang Layani Ratusan Ribu Penumpang
KAI Daop Surabaya Berlakukan...
KAI Daop Surabaya Berlakukan Tarif Promo 40% untuk Arus Balik Lebaran 2025
Jalur Kereta Ciamis-Manonjaya...
Jalur Kereta Ciamis-Manonjaya Ambles, Ribuan Penumpang Dialihkan ke Jalur Utara
Rekomendasi
Pasar SUV Ladder Frame...
Pasar SUV Ladder Frame Memanas, Ini Spesifikasi, Harga, dan Fitur Next-Gen Ford Everest Sport 2025
Prabowo Tegaskan Evakuasi...
Prabowo Tegaskan Evakuasi Warga Gaza Palestina Bukan Bentuk Relokasi
Kejagung Tetapkan 4...
Kejagung Tetapkan 4 Tersangka Suap Penanganan Perkara CPO, Ada Ketua PN Jaksel
Berita Terkini
Tim Opsnal Krimum Polres...
Tim Opsnal Krimum Polres Metro Jaksel Amankan Pelaku Pencurian Mobil
5 jam yang lalu
Lahir Prematur, Bayi...
Lahir Prematur, Bayi Kembar Empat di Manggarai Timur Meninggal Dunia
6 jam yang lalu
16 Remaja Terseret Ombak...
16 Remaja Terseret Ombak Perairan Pantai Tiku Agam, 1 Tewas dan 2 Hilang
8 jam yang lalu
Edarkan Uang Palsu Rp223...
Edarkan Uang Palsu Rp223 Juta, Mantan Artis Sinetron SA Ditangkap
8 jam yang lalu
Ini Tampang Penganiaya...
Ini Tampang Penganiaya Satpam di Bekasi hingga Kejang-kejang
8 jam yang lalu
Pengakuan Santri Korban...
Pengakuan Santri Korban Bullying Senior di Pesantren, AMRM: Saya Ditendang Sebelum Dibakar
9 jam yang lalu
Infografis
Indonesia di Puncak...
Indonesia di Puncak Klasemen, Lolos ke Piala Dunia!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved