Kebakaran di Simalungun, Empat Rumah Ludes Dilahap si Jago Merah
Selasa, 26 Mei 2020 - 15:10 WIB

Sejumlah warga mendatangi lokasi kebakaran di kecamatan Silimakuta,kabupaten Simalungun,Sumatera Utara,Selasa (26/5/2020).Foto/Sindonews.com/Ist
SIMALUNGUN - Empat rumah warga di dusun Siturituri, Desa Sibangin Mariah, Kecamatan Silimakuta ludes terbakar, Selasa (26/5/2020) dini hari.
Informasi yang diperoleh Sindonews.com, rumah yang terbakar ditempati A Girsang, NL Silalahi, N Purba dan Edi N Munthe. (Baca juga : Toko Serba Lima Ribu di Kampung Baru Medan Ludes Dilalap Api )
Menurut seorang saksi mata, S Sinaga, api diduga berasal dari salah satu rumah yang terbakar dan dengan cepat menjalar ke rumah-rumah di sebelahnya.
"Cepat sekali api membesar dan menjalar ke rumah-rumah di sebelahnya, dua rumah meski tidak ludes terbakar namun dindingnya hangus," ujar Sinaga.
Pihak Polres Simalungun melalui Kasubbag Humas AKP Lukman H Sembiring mengatakan, polisi masih menyelidiki penyebab kebakaran. (Baca juga : Polres Sergai Sekat Kendaraan yang Masuk ke Objek Wisata )
"Masih diselidiki sejumlah saksi sudah dimintai keterangan," ujar Lukman.
Informasi yang diperoleh Sindonews.com, rumah yang terbakar ditempati A Girsang, NL Silalahi, N Purba dan Edi N Munthe. (Baca juga : Toko Serba Lima Ribu di Kampung Baru Medan Ludes Dilalap Api )
Menurut seorang saksi mata, S Sinaga, api diduga berasal dari salah satu rumah yang terbakar dan dengan cepat menjalar ke rumah-rumah di sebelahnya.
"Cepat sekali api membesar dan menjalar ke rumah-rumah di sebelahnya, dua rumah meski tidak ludes terbakar namun dindingnya hangus," ujar Sinaga.
Pihak Polres Simalungun melalui Kasubbag Humas AKP Lukman H Sembiring mengatakan, polisi masih menyelidiki penyebab kebakaran. (Baca juga : Polres Sergai Sekat Kendaraan yang Masuk ke Objek Wisata )
"Masih diselidiki sejumlah saksi sudah dimintai keterangan," ujar Lukman.
(nfl)
Lihat Juga :
tulis komentar anda