Imbas Mudik Dilarang, Hotel di Jabar Pun Kosong Melompong Tanpa Tamu

Jum'at, 14 Mei 2021 - 19:13 WIB
"Pengusaha tidak mungkin gak bayar gaji atau THR, makanya sekarang kan ada hotel yang dijual-dijual," imbuhnya.

Herman berharap, pemerintah segera memberikan solusi untuk mengatasi persoalan tersebut. Pasalnya, sektor perhotelan menjadi sektor yang paling terdampak langsung pandemi COVID-19 dan harus segera bangkit.

"Kebijakan apa yang harus dilakukan kepada pengusaha setelah Lebaran, jangan pemerintah seolah tidak tahu masalah," tegasnya.

Herman menambahkan, upaya pemulihan ekonomi di tengah pembatasan aktivitas masyarakat harus terus dipikirkan oleh pemerintah. Setiap kebijakan yang dikeluarkan pemerintah, kata Herman, harus disiapkan secara matang dan adil.

"Mari kita pikirkan, persiapkan agar COVID-19 segera berlalu. Minimal, Jabar mengeluarkan kebijakan yang bisa dipahami semua pihak agar ekonomi kembali bangkit," tandasnya.
(shf)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More Content