HUT ke-413 Makassar Bakal Diwarnai Peluncuran Bus Wisata

Selasa, 27 Oktober 2020 - 08:59 WIB
Peringatan HUT ke-413 Kota Makassar pada bulan November mendatang akan diwarnai dengan peluncuran bus wisata. Foto: Ilustrasi.
MAKASSAR -

Peringatan HUT ke-413 Kota Makassar yang jatuh pada tanggal 9 November 2020 bakal digelar secara sederhana, namun dikemas dengan berbagai rangkaian acara. Salah satunya akan diwarnai dengan peluncuran bus wisata Pemkot Makassar .

Wakil Ketua Panitia HUT ke-413 Kota Makassar, Sittiara Kinangmengatakan, rencana penyerahan bantuan hibah kepada UMKM dan badan usaha pun dijadwalkan. Selain itu, akan ada nikah massal 413 pasangan, dan penyerahan Piagam Tanda Kehormatan Satyalencana Karya Satya.

Baca Juga: bus wisata yang merupakan inovasi Pak Pj Wali kota,” sebut Sittiara Kinang, dalam rilis yang diterima wartawan, Senin (26/10/2020).

Asisten Bidang Perekonomian, Pembangunan, dan Sosial Sekretariat Daerah Kota Makassar inipun, mengajak seluruh pelaku usaha untuk memberikan diskon belanja kepada warga kota pada tanggal 9 November 2020. Sittiara menambahkan, peringatan HUT ke-413 Kota Makassar tetap mengutamakan pelaksanaan protokol kesehatan.

Baca Juga: Pemkot Makassar Usul 778 Formasi CPNS 2021

(agn)
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More Content