Profil dan Kekayaan Sahbirin Noor, Gubernur Kalsel yang Terjaring OTT Kasus Suap 5 Persen

Rabu, 09 Oktober 2024 - 17:00 WIB
- Harta bergerak lainnya: Rp 2.324.514.900.

- Kas dan setara kas: Rp 8.123.861.373.

Dalam LHKPN-nya, Sahbirin mengaku mempunyai 13 bidang tanah dan/atau bangunan yang berasal dari hasil usaha sendiri, dengan luas berkisar antara 140 hingga 19.500 meter persegi.

Aset-aset properti tersebut tersebar di berbagai kabupaten/kota di Kalimantan Selatan, mulai dari Kabupaten Banjar, Kabupaten Barito Kuala, Kota Banjarmasin, Kabupaten Tanah Bumbu, dan Kota Banjarbaru.

Sahbirin mengoleksi lima unit kendaraan bermotor, baik roda dua maupun roda empat. Koleksi alat transportasinya terdiri dari mobil Mazda Biante Minibus (2014), mobil Honda CRV Minibus (2012), mobil Ford Pickup (2012), motor Honda Revo (2017), dan mobil Honda HR-V (2016).

Itulah informasi mengenai profil dan harta kekayaan Sahbirin Noor, Gubernur Kalimantan Selatan yang baru saja ditetapkan sebagai tersangka oleh KPK.
(ams)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More Content