Memilukan! Korban Gempa Malang Ini Tak Dapat Bantuan, Perbaiki Rumah Pakai Duit Sendiri
Selasa, 21 Maret 2023 - 13:44 WIB
"Di dusun kami ada enam orang. Dari enam orang itu dua di antaranya tidak dalam kategori rusak berat. Jadi dia dalam kategori tidak masuk sebenarnya. Jadi tetap nggak cocok datanya," ucap Astoko.
Dari sanalah pihaknya dan beberapa korban lainnya mencoba meminta konfirmasi ke Pemerintah Desa Tangkilsari, pada Senin kemarin (20/3/2023), untuk menanyakan kejelasan data itu.
Astoko dan beberapa warga lain meminta agar pencairan dana bantuan kepada 29 warga yang rumahnya rusak untuk ditunda.
"Sebagai bentuk pertanggungjawaban kami dari warga minta supaya 29 orang yang mau cair sementara ditangguhkan dulu, sampai benar-benar ada ketentuan atau ada kepastian, terkait dana pencairan. Kalau yang berjumlah banyak juga sudah mendapat bantuan maka silakan dicairkan," tandasnya.
Dari sanalah pihaknya dan beberapa korban lainnya mencoba meminta konfirmasi ke Pemerintah Desa Tangkilsari, pada Senin kemarin (20/3/2023), untuk menanyakan kejelasan data itu.
Astoko dan beberapa warga lain meminta agar pencairan dana bantuan kepada 29 warga yang rumahnya rusak untuk ditunda.
"Sebagai bentuk pertanggungjawaban kami dari warga minta supaya 29 orang yang mau cair sementara ditangguhkan dulu, sampai benar-benar ada ketentuan atau ada kepastian, terkait dana pencairan. Kalau yang berjumlah banyak juga sudah mendapat bantuan maka silakan dicairkan," tandasnya.
(shf)
tulis komentar anda