Tabrak Layla, Bripda Ricky Negatif Narkoba

Rabu, 04 Februari 2015 - 17:41 WIB
Tabrak Layla, Bripda...
Tabrak Layla, Bripda Ricky Negatif Narkoba
A A A
JAKARTA - Bripda Ricky Alexander, sopir bus polisi yang menewaskan siswi SMK Layla Fitriani Ahmad (15) di Jalan Trunojoyo, Jakarta Selatan, beberapa waktu lalu dinyatakan bebas narkoba. Polda Metro Jaya sudah melakukan tes urine kepada Ricky.

"Tes urine sudah, negatif. Sudah kami sampaikan ke (Divisi) Propam," kata Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Unggung Cahyono di Mapolresta Depok, Rabu (4/2/2015).

Hingga kini, Polda Metro masih melakukan pemeriksaan terhadap sejumlah saksi dalam kecelakaan itu. Kasus tersebut ditangani Divisi Propam Polda Metro Jaya.

"Kecelakaan mobil masih di-BAP ada enam, empat sopir, dua di lapangan. Sekarang masih BAP oleh Propam," tuturnya.

Unggung menuturkan, pihaknya sudah memberikan santunan kepada keluarga korban. "Kemarin tim sudah ke sana, ke rumah korban," ujarnya.
(ysw)
Berita Terkait
Banyak Korban Jiwa,...
Banyak Korban Jiwa, Kasus Kecelakaan di Jalan Tol Masih Tinggi
Hati-hati! Ini 4 Faktor...
Hati-hati! Ini 4 Faktor Utama Penyebab Kecelakaan di Jalan Tol
Prancis Ganti Nama Kecelakaan...
Prancis Ganti Nama Kecelakaan Lalu Lintas Fatal Jadi Pembunuhan Lalu Lintas
Polisi Ini Rela Menambal...
Polisi Ini Rela Menambal Jalan Berlubang Demi Mencegah Lakalantas
Kecelakaan Maut di Jalan...
Kecelakaan Maut di Jalan Raya Bogor, Seorang Perempuan Tewas
Risiko Kecelakaan Lalu...
Risiko Kecelakaan Lalu Lintas Tinggi, JRP Lakukan Ini
Berita Terkini
Puluhan Siswa SMKN 29...
Puluhan Siswa SMKN 29 Jakarta Dapat Pelatihan K3LH
1 jam yang lalu
Penahanan Dokter Pemerkosa...
Penahanan Dokter Pemerkosa Pasien RSHS Bandung Diperpanjang, Ini Alasannya
1 jam yang lalu
Peduli Pencegahan Kanker...
Peduli Pencegahan Kanker Payudara Diluncurkan di Palangka Raya
1 jam yang lalu
Rusak Pospol Lantas...
Rusak Pospol Lantas Ampera Palembang, Pengendara Motor Ditangkap
1 jam yang lalu
Semangati Sopir Truk...
Semangati Sopir Truk Bongkar Muat, Polres Pelabuhan Tanjung Priok Berikan Paket Sembako
1 jam yang lalu
Kejati Lampung Tetapkan...
Kejati Lampung Tetapkan 2 Tersangka Korupsi Pembangunan Jalan Tol, Kerugian Negara Rp2 Miliar
1 jam yang lalu
Infografis
4 Pemicu Perang Melawan...
4 Pemicu Perang Melawan Kartel Narkoba di Ekuador
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved