Pengendara Motor di Cimahi Tewas Menabrak Trotoar

Rabu, 01 Oktober 2014 - 14:51 WIB
Pengendara Motor di...
Pengendara Motor di Cimahi Tewas Menabrak Trotoar
A A A
CIMAHI - Seorang pengendara sepeda motor Yamaha Mio D 5675 SG tewas karena menabrak trotoar pada pukul 04.30 WIB di depan Indomaret Jalan Sangkuriang, Kecamatan Cimahi Selatan, Rabu (1/10/2014).

Dari identitas yang ditemukan pengendara motor di Cimahi yang tewas bernama Ahmad Sodikin (30) warga Kel Cibaligo, Kec Parongpong, Kabupaten Bandung Barat.

"Dia datang dari arah selatan Jalan Sangkuriang menuju ke arah Citeureup, Cimahi Utara. Saat melintasi Jalan Sangkuriang, korban kurang hati-hati dan sepertinya tidak menguasai sepeda motornya sehingga menabrak trotoar," ungkap Kanit Laka Satlantas Polres Cimahi Iptu Asep Ratman di Mapolres Cimahi, Rabu (1/10/2014).

Dia mengatakan, saat kejadian tersebut korban yang mengenakan celana jeans dan sweater abu-abu dengan tas slendang kecil tersebut langsung tewas di tempat kejadian.

Setelah dilakukan olah TKP, petugas langsung membawa jenasah ke RSUD Cibabat untuk dilakukan visum. "Dugaan kami sementara korban awalnya mengantuk," ujarnya.
(sms)
Berita Terkait
Banyak Korban Jiwa,...
Banyak Korban Jiwa, Kasus Kecelakaan di Jalan Tol Masih Tinggi
Hati-hati! Ini 4 Faktor...
Hati-hati! Ini 4 Faktor Utama Penyebab Kecelakaan di Jalan Tol
Prancis Ganti Nama Kecelakaan...
Prancis Ganti Nama Kecelakaan Lalu Lintas Fatal Jadi Pembunuhan Lalu Lintas
Polisi Ini Rela Menambal...
Polisi Ini Rela Menambal Jalan Berlubang Demi Mencegah Lakalantas
Kecelakaan Maut di Jalan...
Kecelakaan Maut di Jalan Raya Bogor, Seorang Perempuan Tewas
Risiko Kecelakaan Lalu...
Risiko Kecelakaan Lalu Lintas Tinggi, JRP Lakukan Ini
Berita Terkini
Banjir Meluas, 7 Kecamatan...
Banjir Meluas, 7 Kecamatan di Muarojambi Terendam
48 menit yang lalu
Reses di 6 Lokasi, Anggota...
Reses di 6 Lokasi, Anggota DPRD dari Partai Perindo Komitmen Wujudkan Aspirasi Warga
1 jam yang lalu
Dirlantas Polda Banten...
Dirlantas Polda Banten Terapkan Ganjil Genap di Tol Tangerang-Merak saat Mudik Mulai 27 Maret
1 jam yang lalu
Sanitasi Rusak, Siswa...
Sanitasi Rusak, Siswa SDN Babakan Kencana Sukabumi Semringah Dibantu MNC Peduli dan MNC Bank
2 jam yang lalu
Kapten Muljono: Legenda...
Kapten Muljono: Legenda Penerbang Tempur Indonesia yang Menggetarkan Nyali Penjajah
5 jam yang lalu
Terjebak Perangkap di...
Terjebak Perangkap di Agam, Harimau Sumatera Dievakuasi ke Bukittinggi
6 jam yang lalu
Infografis
10 Bandara InJourney...
10 Bandara InJourney Airports Terbaik di Asia Pasifik 2024!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved