Rinada Diduga Pemeran Video Syur Pemkot Bandung Masih Diperiksa

Senin, 01 September 2014 - 19:29 WIB
Rinada Diduga Pemeran...
Rinada Diduga Pemeran Video Syur Pemkot Bandung Masih Diperiksa
A A A
Rinada (33) yang diduga pemeran video syur yang menggunakan seragam Pemkot Bandung hingga berita ini diturunkan masih menjalani pemeriksaan di Gedung Satreskrim Polrestabes Bandung.

Berdasarkan pantauan Sindonews.com Rinada yang juga diduga merupakan mantan istri keyboardist band The Titans ini tiba di Polrestabes pukul 16.00 Wib.

Perempuan yang juga berprofesi sebagai penyanyi ini menggunakan Terano warna hitam. Rinada langsung menelusup kerumunan wartawan yang tengah mencari informasi tentang potongan video syurnya yang diunggak di blok milik Sigit.

Kedatangan Rinada tidak disangka-sangka, wartawan yang tengah meliput bahkan dibuat terkejut atas kedatangan Rinada. Namum ia lalu langsung ditarik petugas kepolisian untuk memasuki ruang Ruangan Perlindungan Perempuan dan Anak untuk dimintai keterangan.
(ilo)
Copyright © 2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
berita/ rendering in 0.7424 seconds (0.1#10.24)