Dua Truk Pengemis Masuk Bandung

Minggu, 29 Juni 2014 - 15:40 WIB
Dua Truk Pengemis Masuk...
Dua Truk Pengemis Masuk Bandung
A A A
BANDUNG - Wali Kota Bandung Ridwan Kamil (RK) mendapat informasi kota yang dipimpinnya tengah diserbu puluhan bahkan ratusan pengemis yang diduga berasal dari luar Jawa Barat.

"Ada informasi dari aparat, katanya ada dua truk yang bawa pengemis dari desa pengemis di Jawa Tengah. Mereka didrop di alun-alun," kata RK kepada wartawan, Minggu (29/6/2014).

Untuk mengantisipasi hal tersebut, RK bakal membuat strategi baru dengan menempatkan beberapa petugas di titik rawan. Petugas akan menyisir para pemburu sedekah tersebut. Saat ini, kata RK, ada 15 titik atau perempatan yang akan menjadi perhatian utama. Menurutnya, jumlah tersebut adalah hasil penyusutan dari 26 titik yang ada lantaran keterbatasan jumlah petugas.

"Mudah-mudahan di awal minggu ini bisa segera ditempatkan dengan adanya tambahan bantuan dari masyarakat," jelasnya.

Pihaknya memastikan, nantinya para pengemis yang ditangkap akan didata. Selanjutnya, para pengemis tersebut akan dikembalikan langsung ke tempat asalnya sesuai data yang diperoleh.
(zik)
Berita Terkait
10 Gelandangan dan Pengemis...
10 Gelandangan dan Pengemis di Salatiga Terjaring Operasi Yustisi
Pemkot Jaktim Razia...
Pemkot Jaktim Razia 38 Lokasi Rawan Gelandangan dan Pengemis
Gelandangan Ini Bawa...
Gelandangan Ini Bawa Uang Rp12 Juta saat Terjaring Dinsos Jaksel
Anjal dan Gepeng Marak...
Anjal dan Gepeng Marak di Makassar Jelang Tahun Baru
Ditampung di GOR Cengkareng,...
Ditampung di GOR Cengkareng, Puluhan PMKS Jalani Rapid Test Corona
Negara-negara dengan...
Negara-negara dengan Jumlah Gelandangan Terbanyak di Dunia, Nomor 5 Tak Disangka
Berita Terkini
UAD Yogyakarta: Hak...
UAD Yogyakarta: Hak Imunitas Halangi Penegakan Hukum dan Buat Jaksa Tak Tersentuh
3 menit yang lalu
BPBD Kota Bekasi Sebut...
BPBD Kota Bekasi Sebut Pengungsi Banjir Telah Kembali ke Rumah
1 jam yang lalu
Sekdes di Rembang Ditahan...
Sekdes di Rembang Ditahan Kejaksaan Gara-gara Korupsi Dana Desa Rp400 Juta untuk Game Online
1 jam yang lalu
Warga Bogor Tewas Kecelakaan...
Warga Bogor Tewas Kecelakaan di Cinere Depok, Sopir Truk Ekspedisi Diamankan
1 jam yang lalu
Hasto PDIP Didakwa Suap...
Hasto PDIP Didakwa Suap Rp600 Juta ke Komisioner KPU Wahyu Setiawan
3 jam yang lalu
Banjir Besar Landa Kota...
Banjir Besar Landa Kota Padangsidimpuan, Mobil Terseret Arus hingga Rumah Porak-poranda
4 jam yang lalu
Infografis
Muammar Gaddafi Panggil...
Muammar Gaddafi Panggil 200 Wanita Muda Italia, Diajak Masuk Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved