3 spesialis pencuri handphone di kosan tertangkap

Jum'at, 29 November 2013 - 19:49 WIB
3 spesialis pencuri...
3 spesialis pencuri handphone di kosan tertangkap
A A A
Sindonews.com - Petugas Unit Reserse Kriminal Polsek Pedurungan menangkap tiga pencuri yang kerap mencuri telepon seluler (ponsel) dan laptop. Masing–masing Dwi Prasetyo alias Meong, dan M. Alfian Nuresa.

Keduanya merupakan warga Jomblang, Kecamatan Candisari, dan D (16) warga Desa Ngroto, Kecamatan Mayong, Kabupaten Jepara.

Tiga tersangka diketahui telah beraksi di tempat kos, di Jalan Ratu Ratih II, No.05, Kelurahan Tlogosari Kulon, Kecamatan Pedurungan, Kota Semarang pada Kamis 7 November 2013, sekira pukul 03.45 WIB.

Barang bukti yang diamankan petugas enam ponsel terinci dua BlackBerry, tiga Samsung Galaxy Young dan Nokia. Selain itu diamankan sebuah Laptop merk Acer warna hitam, sebuah helm merek Ink warna biru.

"Korbannya dua orang, masing–masing Wachid dan Wahyu," ujar Kapolsek Pedurungan Kompol Sukarman, kepada wartawan, Jumat (29/11/2013).

Dia melanjutkan, modus pencurian yang dilakukan tiga tersangka adalah mencari kelengahan korban, saat kamarnya ditinggal pergi. “Berawal dari laporan korban, kami lakukan penyelidikan dan berhasil menangkap para pelaku,” tukasnya.
(san)
Berita Terkait
Waspada, Kriminalitas...
Waspada, Kriminalitas Intai Pesepeda
Kriminalitas Jalanan...
Kriminalitas Jalanan Picu Ketakutan Masyarakat
Saatnya Deteksi Dini...
Saatnya Deteksi Dini Kriminalitas Remaja
Jangan Acuhkan Potensi...
Jangan Acuhkan Potensi Kasus Kriminalitas Jalanan
Waspada Penipuan, Kriminalitas...
Waspada Penipuan, Kriminalitas Digital Terus Mengintai
Pandemi Membuat Anomali...
Pandemi Membuat Anomali Kriminalitas Jelang Ramadan
Berita Terkini
2 Jambret Apes di Surabaya,...
2 Jambret Apes di Surabaya, 1 Tewas Tenggelam usai Kabur dari Amukan Warga
2 jam yang lalu
Profil Mayjen TNI Piek...
Profil Mayjen TNI Piek Budyakto yang Dimutasi Jadi Pangdam Udayana
4 jam yang lalu
Gas 3 Kg Meledak di...
Gas 3 Kg Meledak di Depok, 5 Orang Terluka
4 jam yang lalu
Eddy Soeparno Bersama...
Eddy Soeparno Bersama Anggota DPR PAN Gelar Bazar Murah di Subang
5 jam yang lalu
Bersihkan Sumur Limbah...
Bersihkan Sumur Limbah Pabrik, 3 Pekerja di Sumedang Tewas
6 jam yang lalu
Kabupaten Bandung Kembali...
Kabupaten Bandung Kembali Dilanda Banjir, 4 Kecamatan Terendam dan Ratusan Warga Mengungsi
7 jam yang lalu
Infografis
5 Anggota NATO Terlemah...
5 Anggota NATO Terlemah di 2025, Ada Negara Paling Aman di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved